Melawan dan Akan Lari Saat Hendak Ditangkap, Satu DPO Tahanan Kabur di Dor Polisi

Lintas Tungkal

- Redaksi

Jumat, 17 Desember 2021 - 10:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RE (25) DPO Tahanan Kabur yang Kini Berhasil Ditangkap. FOTO : Humas Polda Jambi

RE (25) DPO Tahanan Kabur yang Kini Berhasil Ditangkap. FOTO : Humas Polda Jambi

JAMBI – Tim Gabungan Resmob Ditreskrimum Polda Jambi Dan Opsnal Polres Batanghari kembali meringkus satu Tahanan kabur dari LPKA Kelas II Muara Bulian berinisial RE (25).

RE (25) merupakan warga Rengas Condong tahanan Polres Batanghati atas kasus Narkoba.

Dalam penangkapan ini petugas memberikan tindakan tegas terukur berupa timah panas.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolda Jambi Irjen Pol A. Rachmad Wibowo melalui Kabid Humas Polda Jambi Kombes Pol Mulia Prianto membenarkan atas penangkapan tersebut.

“Penangkapan di kawasan Perumahan Javanas Recidence Desa Simpang Sungei Duren Kec. Jaluko Kab. Muaro Jambi,” kata Kabid Humas, Kamis (16/12/21).

Kombes Pol Mulia katakan penangkapan terhadap RE (25) pada Selasa (14/12/21) malam yang DPO sejak melarikan diri dari Lapas LPKA Kelas II Muara Bulian.

“Sebelum penangkapan Tim Gabungan telah melakukan pengintaian selama 2 hari,” beber Mulia.

Saat hendak ditangkap RE mencoba melakukan perlawanan terhadap petugas dan berusaha melarikan diri, tim gabungan melakukan tindakan tegas terukur.

“Hingga saat ini masih tersisa 2 tahanan kabur dari LPKA Muara Bulian yang belum tertangkap dan masih terus dikejar olah tim gabungan,” tandas Mulia.(*)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Duel Gengsi “Penawar Luka”: Tanjabbar vs Muaro Jambi Berebut Posisi Ketiga Gubernur Cup 2026
Katamso Sambut Audiensi Forum Pembauran Kebangsaan, Fokus Tingkatkan Nasionalisme dan Persatuan
Dengan 10 Pemain, Mampukah Kota Jambi Peluk Piala Gubernur Cup Melawan Merangin?
Tumbangkan Tanjab Barat, Merangin Rebut Tiket Pertama Final Gubernur Cup Jambi 2026!
Pertegas Disiplin ASN, Pemkab Tanjab Barat Gencarkan Razia Terpadu di Jam Kerja
Update OTT KPK: 7 Kepala Daerah Ditangkap, Bupati Pati dan Wali Kota Madiun Terbaru
BREAKING NEWS : KPK Gelar OTT di Jateng, Bupati Pati Sudewo Ditangkap Terkait Dugaan Jual Beli Jabatan
Wakil Bupati Katamso Dukung Tim Tanjab Barat di Pertandingan Gubernur Jambi Cup 2026 
Berita ini 592 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 08:05 WIB

Duel Gengsi “Penawar Luka”: Tanjabbar vs Muaro Jambi Berebut Posisi Ketiga Gubernur Cup 2026

Jumat, 23 Januari 2026 - 20:07 WIB

Dengan 10 Pemain, Mampukah Kota Jambi Peluk Piala Gubernur Cup Melawan Merangin?

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:20 WIB

Tumbangkan Tanjab Barat, Merangin Rebut Tiket Pertama Final Gubernur Cup Jambi 2026!

Rabu, 21 Januari 2026 - 23:51 WIB

Pertegas Disiplin ASN, Pemkab Tanjab Barat Gencarkan Razia Terpadu di Jam Kerja

Selasa, 20 Januari 2026 - 23:53 WIB

Update OTT KPK: 7 Kepala Daerah Ditangkap, Bupati Pati dan Wali Kota Madiun Terbaru

Berita Terbaru