Pasangan Bukan Suami Istri Terjaraing Razia PekaT di Kamar Hotel Green

- Redaksi

Jumat, 3 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sepasang Kekasih Tanpa Surat Nikah Terjaraing Razia PekaT di Kamar Hotel Green Seketika Bersiap Akan Dibawa ke Mapolda Jambi. FOTO : Dhea

Sepasang Kekasih Tanpa Surat Nikah Terjaraing Razia PekaT di Kamar Hotel Green Seketika Bersiap Akan Dibawa ke Mapolda Jambi. FOTO : Dhea

JAMBI – Kepolisian Daerah Jambi menggelar Operasi Pekat dalam rangka menyambut Bulan Suci Ramadhan,  Kamis malam (02/3/23).

Ops kali ini dipimpin Kanit I Jatanras Ditreskrimum Polda Jambi AKP Irwan, SH.

Petugas menyasar ke sejumlah tempat penginapan (Hotel) yang ada di Kota Jambi diantaranya Hotel Victory dan Hotel Green yang berada di kawasan Handil Kota Jambi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Saat dilakukan pemeriksaan di kamar hotel Victory tidak ditemukannya pasangan bukan suami istri karena diduga operasi pekat telah bocor terlebih dahulu sehingga banyak tamu kamar hotel yang tidak ada di tempat.

Pantauan di lapangan, saat akan memasuki Hotel Green petugas gabungan sempat dihalangi oleh satuan pengaman (Satpam) Hotel sehingga terjadi adu mulut antara petugas dan Satpam hotel.

https://youtu.be/oMoeWoWBtEM

Hal itu diungkapkan AKP Irwan tim Ops Pekat sempat dihalangi oleh petugas Satpam hotel, saat petugas akan masuk, Satpam tersebut sempat mengambil foto dan memberikan informasi adanya razia.

“Satpam tersebut tidak koperatif, dan setelah dilakukan pemeriksaan di kamar hotel kita temukan sepasang kekasih yang bukan suami istri dan tidak memiliki surat nikah,” ujarnya.

Sepasang Kekasih tanpa surat nikah tersebut kita amankan ke Polda Jambi untuk dimintai keterangan lebih lanjut.

Irwan mengatakan Ops Pekat menyambut Bulan Suci Ramadhan tersebut akan berlangsung selama 20 hari kedepan. (Dhea)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pastikan BBM Aman Selama Ramadhan, Ditreskrimsus Polda Jambi Gandeng Pertamina Gelar Operasi Pengecekan SPBU
Pasang Spanduk Himbauan Bahaya Narkoba di SMP Negeri 6 Kota Jambi, Ditresnarkoba Polda Jambi Ingatkan Pelajar Selektif Pilih Teman
Dukung Aksi Sosial Gramedia, Ditpolairud Polda Jambi Utus Personelnya
Ditlantas Polda Jambi Gelar Rapat Koordinasi bersama Stakeholder terkait Kelancaran Arus dan Perbaikan Sarpras Jalan
Kejari Jambi Terima Pelimpahan 4 Tersangka Kasus Narkoba dan TPPU Jaringan Ratu Narkoba Jambi
Polda Jambi Gelar Operasi Keselamatan Siginjai Tertib Berlalu Lintas 2025, Ini Sasarannya
Tim Gabungan Subdit I Indagsi Ditreskrimsus Polda Jambi Sidak Sejumlah Pangkalan Gas Elpiji
Kakanwil Ditjenpas Jambi Membangun Sinergitas dengan Ditresnarkoba Polda Jambi
Berita ini 1,602 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 2 Maret 2025 - 18:17 WIB

Pastikan BBM Aman Selama Ramadhan, Ditreskrimsus Polda Jambi Gandeng Pertamina Gelar Operasi Pengecekan SPBU

Jumat, 21 Februari 2025 - 17:29 WIB

Pasang Spanduk Himbauan Bahaya Narkoba di SMP Negeri 6 Kota Jambi, Ditresnarkoba Polda Jambi Ingatkan Pelajar Selektif Pilih Teman

Senin, 17 Februari 2025 - 19:14 WIB

Dukung Aksi Sosial Gramedia, Ditpolairud Polda Jambi Utus Personelnya

Kamis, 13 Februari 2025 - 19:13 WIB

Ditlantas Polda Jambi Gelar Rapat Koordinasi bersama Stakeholder terkait Kelancaran Arus dan Perbaikan Sarpras Jalan

Selasa, 11 Februari 2025 - 14:12 WIB

Kejari Jambi Terima Pelimpahan 4 Tersangka Kasus Narkoba dan TPPU Jaringan Ratu Narkoba Jambi

Berita Terbaru