Penutupan Festival Batanghari Kharisma Event Nusantara di Tanjab Barat

Lintas Tungkal

- Redaksi

Minggu, 23 Juli 2023 - 20:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sekda Tanjung Jabung Barat Ir H Agus Sanusi, M. Si saat menghadiri festival Batanghari Kharisma Event Nusantara. FOTO : Ist

Sekda Tanjung Jabung Barat Ir H Agus Sanusi, M. Si saat menghadiri festival Batanghari Kharisma Event Nusantara. FOTO : Ist

KUALA TUNGKAL – Penutupan Festival Batanghari Kharisma Event Nusantara (KEN) akan dilaksanakan di Kabupaten Tanjung Jabung Barat Provinsi Jambi Agustus 2023 mendatang.

Sekda Tanjung Jabung Barat Ir Agus Sanusi, M. Si menyebutkan kalau sesuai jadwalnya Festival Batanghari ini ditutup di Kabupaten Tanjung Jabung Barat sekitar tanggal 1 sampai dengan 8 Agustus 2023.

” Mudah-mudahan event Batanghari ini bisa kita sukseskan di Tanjung Jabung Barat,” kata Sekda Jum’at (21/7/23) lalu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sebelumnya kegiatan festival Batanghari berlangsung dari 21 Juli sampai denhan 25 Juli 2023 dibuka secara resmi oleh Gubernur Jambi Al Haris, S. Sos. MH.

Gubernur menyampaikan, Festival ini termasuk rangkaian kenduri swarna bumi. Tentu dengan kegiatan ini banyak kegiatan positif yang diambil oleh para pelaku ekonomi kreatif dan home industri.

” Dengan alat tradisional lesung tumbuk padi yang merupakan sejarah edukasi bagi anak-anak kita, bahwa dengan alat tradisional ini kita dulu bisa swasembada pangan,” ujar Gubernur.

Lebih lanjut Al Haris mengatakan tujuan diselenggarakan even ini untuk memberikan semangat pertumbuhan ekonomi. Harapannya tentu akan ada multiplayer dampak positif dari event ini.

Turut Hadir Anggota DPR- RI Hasan Basri Agus, Staf Ahli Kementerian Pariwisata RI, Gubernur Jambi, Bupati/Walikota Se- Provinsi Jambi, Sekda, Kepala OPD Provinsi, Ketua DPRD Tanjabbar, Kepala Dispora Kabupaten/Kota, Tokoh Adat dan Tokoh Masyarakat.  (*/Adv)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : Pro/bas

Sumber Berita: Lintastungkal

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Duel Gengsi “Penawar Luka”: Tanjabbar vs Muaro Jambi Berebut Posisi Ketiga Gubernur Cup 2026
Katamso Sambut Audiensi Forum Pembauran Kebangsaan, Fokus Tingkatkan Nasionalisme dan Persatuan
Dengan 10 Pemain, Mampukah Kota Jambi Peluk Piala Gubernur Cup Melawan Merangin?
Tumbangkan Tanjab Barat, Merangin Rebut Tiket Pertama Final Gubernur Cup Jambi 2026!
Pertegas Disiplin ASN, Pemkab Tanjab Barat Gencarkan Razia Terpadu di Jam Kerja
Update OTT KPK: 7 Kepala Daerah Ditangkap, Bupati Pati dan Wali Kota Madiun Terbaru
BREAKING NEWS : KPK Gelar OTT di Jateng, Bupati Pati Sudewo Ditangkap Terkait Dugaan Jual Beli Jabatan
Wakil Bupati Katamso Dukung Tim Tanjab Barat di Pertandingan Gubernur Jambi Cup 2026 
Berita ini 203 kali dibaca
KONTEN PROMOSI pada widget diatas merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan oleh pihak ketiga, bukan dari redaksi Lintastungkal.com. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten promosi ini

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 08:05 WIB

Duel Gengsi “Penawar Luka”: Tanjabbar vs Muaro Jambi Berebut Posisi Ketiga Gubernur Cup 2026

Jumat, 23 Januari 2026 - 20:07 WIB

Dengan 10 Pemain, Mampukah Kota Jambi Peluk Piala Gubernur Cup Melawan Merangin?

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:20 WIB

Tumbangkan Tanjab Barat, Merangin Rebut Tiket Pertama Final Gubernur Cup Jambi 2026!

Rabu, 21 Januari 2026 - 23:51 WIB

Pertegas Disiplin ASN, Pemkab Tanjab Barat Gencarkan Razia Terpadu di Jam Kerja

Selasa, 20 Januari 2026 - 23:53 WIB

Update OTT KPK: 7 Kepala Daerah Ditangkap, Bupati Pati dan Wali Kota Madiun Terbaru

Berita Terbaru