Peringatan Hari Kesaktian Pancasila, AL PATAR Tanjab Barat Berbagi ke Panti Asuhan

- Redaksi

Jumat, 1 Oktober 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aliansi Pemuda Tanjung Jabung Barat Saat kunjungan ke yayasan Panti Asuhan Aissiyah Muhammadiyah Kuala Tungkal, Jumat (1/10/21).

Aliansi Pemuda Tanjung Jabung Barat Saat kunjungan ke yayasan Panti Asuhan Aissiyah Muhammadiyah Kuala Tungkal, Jumat (1/10/21).

KUALA TUNGKAL – Bertepatan Hari Kesaktian Pancasila 1 0ktober 2021. Aliansi Pemuda Tanjung Jabung Barat (AL PATAR) lakukan kunjungan ke yayasan Panti Asuhan Aissiyah Muhammadiyah di Jalan Bhayangkara Kuala Tungkal.

Kunjungan tersebut adalah silaturrahmi sekaligus berbagi bingkisan.

Ketua Umum AL PATAR Tanjab Barat, Ade Ardyan mengungkapkan Kunjungan ini bertujuan meminta do’a adik-adik dan para pengurus panti asuhan agar Aliansi Pemuda Tanjung Jabung Barat dapat bermanfaat dan berjalan lancar menjadi aliansi yang berfungsi mensejahterakan pemuda Tanjung Jabung barat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia menyebutkan Al-Patar memiliki 3 Pilar yang menjadi pedoman, pertama TAQWA, kedua JUJUR dan ketiga KERJASAMA.

‘Kita juga berbagi sedikit rezeki berupa Nasi bungkus dan aksesoris utk anak-anak panti asuhan tersebut,” ungkapnya.(*)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kapal Nelayan Tabrak Kapal Tongkang di Perairan Tanjab Timur 3 Orang Hilang
Gotong Papan Himbauan, Remaja Masjid Nur Annisa Polres Tanjab Barat Meriahkan Arakan Sahur
Dinas Ketahanan Pangan Tanjabbar Gelar GPM Sambut Ramadhan 1446 Hijriah
Polda Jambi Gelar Kegiatan Baksos Polri Presisi Gandeng Mahasiswa dan OKP
Sambut Bulan Ramadhan, Inisiatif Abdi Rubah Wajah Pelabuhan Roro Penuh Warna
Hermansyah : TS Kopi Tiam dan Biliar Daya Tarik Wisata serta Wadah Calon Atlet Asah Kemampuan
BREAKING NEWS : Kubikel Gardu Hubung Kuala Tungkal Keluarkan Asap Sejumlah Wilayah Padam
Subdenpom II/2-2 Tanjab Sosialisasi OPS Gaktib
Berita ini 323 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 3 Maret 2025 - 14:55 WIB

Kapal Nelayan Tabrak Kapal Tongkang di Perairan Tanjab Timur 3 Orang Hilang

Sabtu, 1 Maret 2025 - 15:11 WIB

Dinas Ketahanan Pangan Tanjabbar Gelar GPM Sambut Ramadhan 1446 Hijriah

Jumat, 28 Februari 2025 - 22:33 WIB

Polda Jambi Gelar Kegiatan Baksos Polri Presisi Gandeng Mahasiswa dan OKP

Jumat, 28 Februari 2025 - 20:31 WIB

Sambut Bulan Ramadhan, Inisiatif Abdi Rubah Wajah Pelabuhan Roro Penuh Warna

Jumat, 28 Februari 2025 - 16:19 WIB

Hermansyah : TS Kopi Tiam dan Biliar Daya Tarik Wisata serta Wadah Calon Atlet Asah Kemampuan

Berita Terbaru