Peringatan Hari Lalulintas ke 69, Kapolda Jambi : Semoga Kedepannya Lebih Baik

- Redaksi

Selasa, 24 September 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolda Jambi Irjen Pol. Rusdi Hartono, Wakapolda Jambi Brigjen Pol Edi Mardianto pada acara Syukuran hari Lalu Lintas Bhayangkara ke-69 tahun 2024 pada Selasa, (24/09/24). FOTO : Dhea

Kapolda Jambi Irjen Pol. Rusdi Hartono, Wakapolda Jambi Brigjen Pol Edi Mardianto pada acara Syukuran hari Lalu Lintas Bhayangkara ke-69 tahun 2024 pada Selasa, (24/09/24). FOTO : Dhea

JAMBI – Kepolisian Daerah Jambi menggelar acara syukuran hari Lalu Lintas Bhayangkara ke-69 tahun 2024 pada Selasa, (24/09/2024)

Hadir pada kegiatan tersebut Kapolda Jambi Irjen Pol. Rusdi Hartono, Wakapolda Jambi Brigjen Pol Edi Mardianto, Para PJU Polda Jambi, Ketua PD Bhayangkari Jambi beserta pengurus dan Para Kasat Lantas Polres/Ta jajaran Polda Jambi.

Berbagai penampilan menarik dihadirkan untuk memeriahkan syukuran hari Lalu Lintas Bhayangkara ke-69 tahun dan pemberian penghargaan juga turut dilakukan dan diberikan Kapolda Jambi didampingi Dir Lantas Kombes Pol Dhafi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kesempatan tersebut Kapolda Jambi menyampaikan sambutannya dan mengucapkan selamat Hari Lalu Lintas Bhayangkara ke-69.

“Pada kesempatan ini saya ingin mengucapkan terimakasih atas kinerja rekan-rekan satuan lalu lintas di jajaran Polda Jambi, karena selama saya disini laporan pengaduan masyarakat terkait lalu lintas sangat minim. Disisi lain saya juga melihat laporan di grup wa respon yang sangat cepat diberikan oleh anggota lalu lintas apabila terjadi kejadian laka lantas ataupun gangguan kemacetan lalu lintas.” ucap Kapolda Jambi

Kapolda Jambi berharap kedepannya penegakan hukum dapat dijalankan sebaik-baiknya dan para personel mampu menghentikan prilaku-prilaku yang menyimpang yang memanfaatkan wewenang penegakan hukum dengan meminta pungutan atau tarif kepada pelanggar lalu lintas.

“Saat ini pengerjaan bangunan gedung BPKB di Ditlantas Polda Jambi sedang berlangsung, saya berharap apabila sudah selesai nanti dapat dimanfaatkan sebaik mungkin dengan menunjukan pelayanan yang maksimal. Saya ucapkan selamat ulang tahun ke-69 kepada Polisi Lalu Lintas semoga kedepan terus memberikan pengabdian terbaik kepada masyarakat dan menjadi kebanggan Kepolisian Republik Indonesia.” tutup Kapolda Jambi.*

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : Dhea

Editor : Redaksi

Sumber Berita : Lintastungkal

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Dugaan Korupsi Dana BOK Dan JKN di Puskesmas Sentosa Baru Merebak, Ketua DPW PWDPI Sumut Pertanyakan 40 Puskesmas Lainnya di Kota Medan
Ucok Mora Pimpin Percasi Tanjab Barat untuk Periode Kedua 2025-2029
Terus Lakukan Pencegahan Peredaran Narkoba, Lapas Jambi Lakukan Razia Kamar Hunian bersama BNNK
Lapas Jambi Bersinergi Bersama Ditresnarkoba Polda Jambi Ungkap Peredaran Narkoba
HUT Ke 79, Persit KCK Cabang XXVI Dim 0419/Tanjab Gelar Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan
Danrem 042/Gapu Berikan Pengarahan kepada Satgas Yonif 142/KJ
BREAKING NEWS : Kapolres Tanjabbar Turun Langsung Atur Lalulintas, Mobil Merayap Lewati Banjir
Tinjau Banjir di Merlung, Kapolres sebut Arus Lalulintas Jambi-Riau dialihkan ke KM 91 – Kuala Dasal
Berita ini 45 kali dibaca
Ikuti Terus Berita Terkini Terkait Peristiwa, Pilkada 2024, Kriminal, Edukasi dan lainnya dari LintasTungkal.com setiap harinya.

Berita Terkait

Senin, 27 Januari 2025 - 18:59 WIB

Dugaan Korupsi Dana BOK Dan JKN di Puskesmas Sentosa Baru Merebak, Ketua DPW PWDPI Sumut Pertanyakan 40 Puskesmas Lainnya di Kota Medan

Senin, 27 Januari 2025 - 16:01 WIB

Ucok Mora Pimpin Percasi Tanjab Barat untuk Periode Kedua 2025-2029

Minggu, 26 Januari 2025 - 10:45 WIB

Terus Lakukan Pencegahan Peredaran Narkoba, Lapas Jambi Lakukan Razia Kamar Hunian bersama BNNK

Jumat, 24 Januari 2025 - 18:47 WIB

Lapas Jambi Bersinergi Bersama Ditresnarkoba Polda Jambi Ungkap Peredaran Narkoba

Kamis, 23 Januari 2025 - 14:06 WIB

HUT Ke 79, Persit KCK Cabang XXVI Dim 0419/Tanjab Gelar Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Berita Terbaru