Rakerda DPD PAN Muaro Jambi Persiapan Hadapi Pemilu dan Pilkada 2024

Lintas Tungkal

- Redaksi

Jumat, 1 Juli 2022 - 00:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Amanat Nasional (PAN) Kabupaten Muaro Jambi menggelar Rapat Kerja Daerah (Rakerda) di Hotel Golden Harvest Kota Jambi, Kamis (30/6/22). FOTO : Noval

Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Amanat Nasional (PAN) Kabupaten Muaro Jambi menggelar Rapat Kerja Daerah (Rakerda) di Hotel Golden Harvest Kota Jambi, Kamis (30/6/22). FOTO : Noval

MUARO JAMBI – Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Amanat Nasional (PAN) Kabupaten Muaro Jambi menggelar Rapat Kerja Daerah (Rakerda) di Hotel Golden Harvest Kota Jambi, Kamis (30/6/22).

Rakerda dihadiri Sekwil PAN Provinsi Jambi, Bendum DPP PAN, Ketua DPD PAN Provinsi Jambi, anggota DPRD Provinsi Jambi fraksi PAN, Ketua BM PAN provinsi Jambi, anggota fraksi PAN kabupaten Muaro Jambi, Ketua MPP PAN Muaro Jambi, Ketua DPC PAN Muaro Jambi, Ketua BM PAN Muaro Jambi dan tamu undangan.

Ketua DPD PAN Muaro Jambi Hj. Masnah Busro mengatakan agenda yang dibahas adalah untuk tahun 2024

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Bagaimana untuk mempersiapkan parah saksi dan Lain-lainnya sudah selesai semua dan saya juga akan mengevaluasi dari tingkat bawah,” kata Masnah.

“Alhamdulillah terima kasih untuk sekwil wilayah PAN provinsi Jambi dan kader-kader PAN kabupaten Muaro Jambi yang menyempatkan hadir,” pungkas Mantan Bupati Muaro Jambi itu.

Sementara, Ketua Panitia Rakerda, Ulil Amri kepada media ini mengatakan Rakerda DPD PAN Kab. Muaro Jambi membahas sejumlah agenda pentining.

“Salah satu untuk mempersiapkan pemilihan di tahun 2024, PAN sebagai salah satu partai besar di Indonesia maju bersama Rakyat untuk mengawal demokrasi yang terus berkembang saat ini,” ujar Ulil Amri.

Dia berharap kedepannya Partai Amanat Nasional (PAN) harus jadi pemenang di DPR dan DPRD.

“PAN harus berkerja keras dan Ketua DPD juga harus siap kelapangan untuk memenangkan PAN, Kita birukan Kabupaten Muaro Jambi,” ujarnya.

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

DPD Gerindra Jawa Tengah Tegaskan Hormati Proses Hukum KPK Atas OTT Bupati Pati
Puan Maharani: Politik Harus Berdampak bagi Rakyat, Kader PDIP Diminta Kritis dan Solutif Kawal Pemerintahan
Soal Pilkada Via DPRD; Mandat Rakyat Dijual atau Dijaga? Nyali Koalisi Prabowo Sedang Diuji!
Wacana Pilkada via DPRD Menguat, Asri Tadda Dorong Evaluasi Sistem Parpol Nasional
Kepala Daerah Dominasi Jadi Ketua DPD PAN Kabupaten/Kota se Provinsi Jambi
Ribuan Warga Banjiri Kantor Golkar Jambi Ikuti Doa dan Zikir Puncak HUT ke-61
Kader AMPG Jambi Raih Peserta Terbaik di Diklat Nasional Gelombang II
Cek Endra kembali Jadi Ketua DPD I Partai Golkar Provinsi Jambi
Berita ini 393 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 00:19 WIB

DPD Gerindra Jawa Tengah Tegaskan Hormati Proses Hukum KPK Atas OTT Bupati Pati

Selasa, 13 Januari 2026 - 00:30 WIB

Puan Maharani: Politik Harus Berdampak bagi Rakyat, Kader PDIP Diminta Kritis dan Solutif Kawal Pemerintahan

Minggu, 11 Januari 2026 - 19:09 WIB

Soal Pilkada Via DPRD; Mandat Rakyat Dijual atau Dijaga? Nyali Koalisi Prabowo Sedang Diuji!

Rabu, 7 Januari 2026 - 00:30 WIB

Wacana Pilkada via DPRD Menguat, Asri Tadda Dorong Evaluasi Sistem Parpol Nasional

Sabtu, 15 November 2025 - 18:29 WIB

Kepala Daerah Dominasi Jadi Ketua DPD PAN Kabupaten/Kota se Provinsi Jambi

Berita Terbaru

ILUSTRASI : Foto Pemain FC Kota Jambi dan Merangin yang akan bertarung di FINAL Gubernur Cup 2026. LT

Olahraga

Analisis Kekuatan dan Prediksi: Kota Jambi vs PS Merangin

Jumat, 23 Jan 2026 - 19:44 WIB