Satlantas Polresta Jambi Sosialisasi Safety Riding Pasar Angso Duo Jambi

- Redaksi

Jumat, 18 Februari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dok. Kegiatan Satlantas Polresta Jambi Sosialisasi Safety Riding di PT Era Guna Bumi Nusa Pasar Angso Duo Jambi, Jumat (19/2/22). FOTO : Ddy/Val

Dok. Kegiatan Satlantas Polresta Jambi Sosialisasi Safety Riding di PT Era Guna Bumi Nusa Pasar Angso Duo Jambi, Jumat (19/2/22). FOTO : Ddy/Val

JAMBI – Satlantas Polresta Jambi melaksanakan kegiatan sosialisasi Safety Riding di PT Era Guna Bumi Nusa Pasar Angso Duo Jambi, Jumat (19/2/22).

Kapolresta Jambi Kombes Pol Eko Wahyudi, SIK, MH melalui Kasat Lantas Kompol Aulia Rahmad menyampaikan giat Dikmas sosialisasi safety riding di PT Era Guna Bumi Nusa di Pasar Angso Duo Jambi

“Saat pelaksanaan kita dari Satlantas Polresta Jambi memberikan materi tentang UU lalu lintas dan angkutan barang No. 22 Th. 2009, Kewajiban pengemudi saat berkendara, tata cara berlalu lintas yang baik dan benar,etika yang baik saat berkendara, larangan kendaraan dengan muatan overload, larangan menggunakan knalpot brong, larangan untuk berkendara secara ugal-ugalan, serta himbauan untuk tetap menerapkan prokes Covid-19,” ujarnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Saat pelaksanaan Satlantas Polresta menurunkan personel dari Kamsel yakni IPTU Dwi M, AIPDA Zainudin, BRIPTU Della, BRIPTU Gabriel dan BRIPTU Resfida.

“Kegiatan ini merupakan himbauan dan sosialisasi agar pihak perusahaan dan angkutan dapat mematuhi peraturan yang berlaku guna keselamatan bersama,” pungkas Kompol Aulia.(Ddy/Val)

Dok. Kegiatan Satlantas Polresta Jambi Sosialisasi Safety Riding di PT Era Guna Bumi Nusa Pasar Angso Duo Jambi, Jumat (19/2/22). FOTO : Ddy/Val
Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Bersama Anggota, Dirpolairud Polda Jambi Turun Ke Sungai Bersihkan Sampah
Pastikan BBM Aman Selama Ramadhan, Ditreskrimsus Polda Jambi Gandeng Pertamina Gelar Operasi Pengecekan SPBU
Pasang Spanduk Himbauan Bahaya Narkoba di SMP Negeri 6 Kota Jambi, Ditresnarkoba Polda Jambi Ingatkan Pelajar Selektif Pilih Teman
Dukung Aksi Sosial Gramedia, Ditpolairud Polda Jambi Utus Personelnya
Ditlantas Polda Jambi Gelar Rapat Koordinasi bersama Stakeholder terkait Kelancaran Arus dan Perbaikan Sarpras Jalan
Kejari Jambi Terima Pelimpahan 4 Tersangka Kasus Narkoba dan TPPU Jaringan Ratu Narkoba Jambi
Polda Jambi Gelar Operasi Keselamatan Siginjai Tertib Berlalu Lintas 2025, Ini Sasarannya
Tim Gabungan Subdit I Indagsi Ditreskrimsus Polda Jambi Sidak Sejumlah Pangkalan Gas Elpiji
Berita ini 498 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 6 Maret 2025 - 15:20 WIB

Bersama Anggota, Dirpolairud Polda Jambi Turun Ke Sungai Bersihkan Sampah

Minggu, 2 Maret 2025 - 18:17 WIB

Pastikan BBM Aman Selama Ramadhan, Ditreskrimsus Polda Jambi Gandeng Pertamina Gelar Operasi Pengecekan SPBU

Jumat, 21 Februari 2025 - 17:29 WIB

Pasang Spanduk Himbauan Bahaya Narkoba di SMP Negeri 6 Kota Jambi, Ditresnarkoba Polda Jambi Ingatkan Pelajar Selektif Pilih Teman

Senin, 17 Februari 2025 - 19:14 WIB

Dukung Aksi Sosial Gramedia, Ditpolairud Polda Jambi Utus Personelnya

Kamis, 13 Februari 2025 - 19:13 WIB

Ditlantas Polda Jambi Gelar Rapat Koordinasi bersama Stakeholder terkait Kelancaran Arus dan Perbaikan Sarpras Jalan

Berita Terbaru