SATSET’MA, Inovasi Penanganan Stunting RSUD Haji Makassar Raih Predikat Terbaik dari Kemenpan-RB

- Redaksi

Selasa, 30 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Inovasi Penanganan Stunting RSUD Haji Makassar Raih Predikat Terbaik dari Kemenpan-RB

Inovasi Penanganan Stunting RSUD Haji Makassar Raih Predikat Terbaik dari Kemenpan-RB

Jika ditemukan pasien yang berobat di RSUD Haji, namun tidak memiliki/terdaftar BPJS/JKN, maka akan dilakukan pendampingan hingga terdaftar BPJS.

Tentunya hal ini dilakukan setelah berkoordinasi dengan lintas program/lintas sektor Pemerintah Daerah asal pasien tersebut. Bahkan ada pasien yang juga difasilitasi untuk kepengurusan KK dan akta kelahirannya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ide atau gagasan inovasi ini adalah pemberian pelayanan penanganan kepada pasien stunting JKN dan Non JKN, pemberian fasilitas ambulans gratis wilayah Mamminasata, serta pendampingan dan monitoring pasca perawatan dengan berkoordinasi puskesmas wilayah Mamminasata, ” jelasnya.

Proses inovasi ini pun, melibatkan puskesmas wilayah kerja asal pasien, sehingga fungsi kontrol pasien stunting yang sustainable pada saat pasien sudah dipulangkan dari rumah sakit.

Termasuk mengedepankan koordinasi lintas program/lintas sektor terhadap pasien stunting melibatkan RSUD Haji, Dinas Kesehatan Sulsel, Dinas Sosial Sulsel, Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota asal pasien, Dinas Dukcapil, Camat, Lurah, Puskesmas serta kader-kader kesehatan wilayah kerja pasien.

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : Asri Tadda

Editor : Redaksi

Sumber Berita : Kontributor Makassar

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Temuan Tanda Tangan Palsu di Pilgub Sulsel: Tim DIA Siapkan Bukti di MK
Danny-Azhar Dukung Penuh Kapolda Sulsel Jaga Netralitas Polri di Pilkada
Totalitas Dukung Danny – Azhar, Relawan Nurdin Abdullah Mulai Konsolidasikan Kekuatan
KKLR Serukan Cakada di Luwu Raya Perhatikan Kedatuan Luwu
Danny Raih Penghargaan Tokoh Peduli Masyarakat Pesisir, RPS: Ini Baik untuk Sulsel
DIA Kunci Rekomendasi PPP, Relawan Perubahan Sulsel: Demokrasi Terselamatkan
KAHMI Camp 2024 Sukses Digelar, Ketum KAHMI Makassar Ucapkan Terima Kasih
Silaturahmi dengan KKLR Sulsel, Seto: Saya Mau Jadikan Makassar Lebih Maju
Berita ini 45 kali dibaca
Follow Facebook, Twitter dan Tiktok Lintastungkal untuk update berita terbaru setiap hari.

Berita Terkait

Sabtu, 11 Januari 2025 - 18:02 WIB

Temuan Tanda Tangan Palsu di Pilgub Sulsel: Tim DIA Siapkan Bukti di MK

Minggu, 6 Oktober 2024 - 11:15 WIB

Danny-Azhar Dukung Penuh Kapolda Sulsel Jaga Netralitas Polri di Pilkada

Senin, 16 September 2024 - 14:18 WIB

Totalitas Dukung Danny – Azhar, Relawan Nurdin Abdullah Mulai Konsolidasikan Kekuatan

Minggu, 8 September 2024 - 15:48 WIB

KKLR Serukan Cakada di Luwu Raya Perhatikan Kedatuan Luwu

Senin, 2 September 2024 - 14:48 WIB

Danny Raih Penghargaan Tokoh Peduli Masyarakat Pesisir, RPS: Ini Baik untuk Sulsel

Berita Terbaru