Sekda Ikuti Apel Kampanye Wajib Masker Wujudkan Pilkada 2020 Aman, Damai dan Sehat

- Redaksi

Kamis, 10 September 2020 - 23:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Penyerahan Masker dari Perwakilan Bakal Calon Bupati kepada Kapolres, Dandim dan Sekda usai Apel di Halaman Mapolres Tanjab Barat, Kamis (10/09/20).

FOTO : Penyerahan Masker dari Perwakilan Bakal Calon Bupati kepada Kapolres, Dandim dan Sekda usai Apel di Halaman Mapolres Tanjab Barat, Kamis (10/09/20).

“Kita sampaikan, kita semua harus terapkan protokol kesehatan, sehingga penyelengaraan Pilkada nantinya berjalan dengan baik,” kata Kapolres

Guntur juga tegaskan saat ini sejumlah daerah menikatkan status penanganan COVID-19. Menurutnya, meski wilayah Tanjab Barat masih tergolong rendah, masyarakat tetap harus waspada terhadap penyebaran COVID-19 tersebut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Semua ini menjadi tanggung jawab bersama, termasuk peran serta masyarakat, bahwa penerapan protokol kesehatan menjadi tanggung jawab kita bersama,”ujarnya.

Ditambahkan Kapolres, penerapan protokol kesehatan bukan hanya tanggung jawab para kandidat, tetapi semua pihak agar penyelengaraan Pilkada nantinya berjalan lancar tanpa ada masalah.

Dalam kegiatan yang sama, Kapolres, Sekretaris Daerah, beserta Forkopimda tandatangani Pernyataan Sikap untuk Pilkada Damai dan Pilkada Sehat, dilanjutkan penyerahan masker dari bakal Calon Bupati kepada Kapolres, Dandim dan Sekda.

Apel bersama diakhiri dengan kegiatan membagikan masker kepada masyarakat yang turut diikuti oleh semua peserta apel bersama.

Di sela-sela membagikan masker kepada awak media, Sekretaris Daerah H. Agus Sanusi sampaikan kegiatan pembagian masker ini merupakan salah satu alternatif dalam mensosialisasikan kepada masyarakat untuk senantiasa menerapkan protokol kesehatan.(Hms/Edt)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Bupati Anwar Sadat Tinjau Peningkatan Jalan 10 Kilometer di Kecamatan Seberang Kota
Anwar Sadat Ketua Kamabicab Gerakan Pramuka Tanjabbar 2024-2029
Wabup Katamso Mengikuti Kegiatan Musrenbang RKPD 2026 di Jambi
Demi Kota Sehat, Anwar Sadat dan Jajaran OPD Bersih-Bersih Drainase
Bupati Anwar Sadat : Komitmen Daerah Tanjab Barat Bentuk Satgas PSN
Kepedulian Bupati Anwar Sadat Bantu Warga Untuk Tinggal di Rumah Layak Huni
Terkait Hal ini, DPRD Tanjab Barat Gelar Paripurna Ketiga
Bupati Anwar Sadat Lepas Keberangkatan Kapal Sarotama P 112 Bawa Pemudik Lebaran
Berita ini 64 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 22:51 WIB

Bupati Anwar Sadat Tinjau Peningkatan Jalan 10 Kilometer di Kecamatan Seberang Kota

Rabu, 16 April 2025 - 23:14 WIB

Anwar Sadat Ketua Kamabicab Gerakan Pramuka Tanjabbar 2024-2029

Rabu, 16 April 2025 - 22:17 WIB

Wabup Katamso Mengikuti Kegiatan Musrenbang RKPD 2026 di Jambi

Rabu, 16 April 2025 - 20:30 WIB

Demi Kota Sehat, Anwar Sadat dan Jajaran OPD Bersih-Bersih Drainase

Rabu, 16 April 2025 - 20:21 WIB

Bupati Anwar Sadat : Komitmen Daerah Tanjab Barat Bentuk Satgas PSN

Berita Terbaru