SMAN 9 Tanjab Barat Juara JSFL 2025

Lintas Tungkal

- Redaksi

Minggu, 14 Desember 2025 - 22:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sekda Tanjab Barat Hermansyah Menyerahkan Tropi Kepada Kapten Tim SMAN 9 Juara I JSFL 2025 (pro)

Sekda Tanjab Barat Hermansyah Menyerahkan Tropi Kepada Kapten Tim SMAN 9 Juara I JSFL 2025 (pro)

KUALA TUNGKAL – Kompetisi Jambi School Football League (JSFL) Tingkat SLTA/Sederajat Kabupaten Tanjung Jabung Barat resmi ditutup pada Kamis (11/12/2025) oleh Sekda Hermansyah, S.STP., M.H. di Stadion Bhakti Karya Kuala Tungkal.

Dalam turnamen yang diikuti oleh 21 tim, SMAN 9 Tanjung Jabung Barat berhasil meraih gelar juara pertama, diikuti oleh SMAN 4 Tanjung Jabung Barat sebagai juara kedua dan SMAN 1 Tanjung Jabung Barat di posisi ketiga.

Sekda Hermansyah mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang terlibat dalam penyelenggaraan kompetisi dan berharap kegiatan serupa dapat terus diadakan untuk meningkatkan prestasi olahraga di daerah.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia menekankan pentingnya pembinaan atlet sejak dini dan menyatakan bahwa meskipun anggaran daerah mengalami defisit, pemerintah akan berupaya mencari sumber pendanaan alternatif untuk mendukung program pembinaan atlet.

M. Putra dari SMAN 9 Tanjung Jabung Barat juga dinobatkan sebagai topskor dengan 10 gol. Para pemenang berhak mewakili Kabupaten Tanjung Jabung Barat di tingkat Provinsi Jambi.

Hadir dalam acara tersebut Kepala Disparpora, Sekretaris KONI, Ketua PSSI, Ketua IGORNAS Kabupaten Tanjung Jabung Barat, serta kepala sekolah dan peserta dari berbagai sekolah di wilayah tersebut.

Kadis Parpora Tanjab Barat H Angsori Menyerahkan Hadiah Kepada Kapten Tim SMAN 4 Juara II JSFL 2025 (pro)
Sekretaris Umum KONI Tanjab Barat Cecep Menyerahkan Hadiah Kepada Kapten Tim SMAN 1 Juara III JSFL 2025 (Pro)
Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : pro/bas

Sumber Berita: Lintastungkal

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Jakarta Pertamina Enduro Perkenalkan Tim Proliga 2026, Target Pertahankan Gelar Juara
Sempat Tarik Ulur, Rakerprov Koni Provinsi Jambi Putuskan Porprov ke XXIV Dilaksanakan 2027
Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Barat Berikan Bonus kepada Atlet dan Pelatih Berprestasi
Pelantikan Pengurus PBSI Tanjab Barat 2025–2029, Sekda Hermansyah Ketua 
27 Atlet NPCI Tanjab Barat Ikuti Peparprov Ke-IX Misinya Bawa Pulang Medali Harumkan Nama Daerah
Kantongi 22 Medali, Podsi Tanjab Barat Ranking 3 Kejurprov Dayung Jambi 2025
SMPN 03 Juara JSFL! Bupati Anwar Sadat Apresiasi Generasi Emas Sepak Bola
Turnamen Bola Voli Putra Dinas PUPR Cup Bergulir, 64 Klub Siap Adu Taktik Raih Juara
Berita ini 38 kali dibaca
Dilarang Mengambil dan/atau Menayangkan Ulang Sebagian Atau Keseluruhan Artikel di atas untuk Konten Akun Media Sosial Komersil Tanpa Seizin Redaksi.

Berita Terkait

Selasa, 6 Januari 2026 - 19:42 WIB

Jakarta Pertamina Enduro Perkenalkan Tim Proliga 2026, Target Pertahankan Gelar Juara

Rabu, 17 Desember 2025 - 10:59 WIB

Sempat Tarik Ulur, Rakerprov Koni Provinsi Jambi Putuskan Porprov ke XXIV Dilaksanakan 2027

Senin, 15 Desember 2025 - 20:55 WIB

Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Barat Berikan Bonus kepada Atlet dan Pelatih Berprestasi

Minggu, 14 Desember 2025 - 22:30 WIB

SMAN 9 Tanjab Barat Juara JSFL 2025

Kamis, 11 Desember 2025 - 21:41 WIB

Pelantikan Pengurus PBSI Tanjab Barat 2025–2029, Sekda Hermansyah Ketua 

Berita Terbaru

Dilema Guru diantara Mendidik dan Intaian Jerat Hukum : FOTO Ilustrasi/AI

Pendidikan

Dilema Guru diantara Mendidik dan Intaian Jerat Hukum

Kamis, 15 Jan 2026 - 13:52 WIB