Trans Studio Mall Makassar Tebakar, Puluhan Pengunjung Terjebak

Lintas Tungkal

- Redaksi

Senin, 24 April 2023 - 20:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Saat Terjadinya Kebakaran di Trans Studio Makassar Tebakar Mall, Senin (24/4/23). FOTO : Tangkapan Layar

Saat Terjadinya Kebakaran di Trans Studio Makassar Tebakar Mall, Senin (24/4/23). FOTO : Tangkapan Layar

PERISTIWA – Kebakaran melanda Trans Studio Mall Makassar yang terletak di Jalan Metro Tanjung Bunga, Kota Makassar, Sulawesi Selatan, Senin (24/4/23) petang sekitar pukul 18.30 WIB.

Asap hitam membumbung dari lantai dua gedung mal tersebut. Akibatnya pengunjung berhamburan keluar gedung.

Dikabarkan banyak pengunjung, kaeyawan dan pedagan yang terjebak di dalam Trans Studio Mall itu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sebagian pengunjung berhasi dievakuasi petugas menggunakan tangga melalui atap gedung dan balkon gedung.

Belum diketahui pasti penyebab dan kronologi kebakaran.

Kasat Reskrim Polrestabes Makassar AKBP Ridwan Hutagaol mengatakan, puluhan pengunjung itu tak bisa menyelamatkan diri turun ke lantai dasar karena asap yang tebal.

“Untuk sementara ada 20an berdasarkan informasi. Mereka di atas, tapi posisinya di luar. Mereka aman karena posisi di luar, bukan di dalam,” ujar Ridwan dikutip dari Kompas TV, Senin malam.(Red)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : Redaksi

Sumber Berita: Kompas.tv

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Duel Gengsi “Penawar Luka”: Tanjabbar vs Muaro Jambi Berebut Posisi Ketiga Gubernur Cup 2026
Katamso Sambut Audiensi Forum Pembauran Kebangsaan, Fokus Tingkatkan Nasionalisme dan Persatuan
Dengan 10 Pemain, Mampukah Kota Jambi Peluk Piala Gubernur Cup Melawan Merangin?
Tumbangkan Tanjab Barat, Merangin Rebut Tiket Pertama Final Gubernur Cup Jambi 2026!
Pertegas Disiplin ASN, Pemkab Tanjab Barat Gencarkan Razia Terpadu di Jam Kerja
Update OTT KPK: 7 Kepala Daerah Ditangkap, Bupati Pati dan Wali Kota Madiun Terbaru
BREAKING NEWS : KPK Gelar OTT di Jateng, Bupati Pati Sudewo Ditangkap Terkait Dugaan Jual Beli Jabatan
Wakil Bupati Katamso Dukung Tim Tanjab Barat di Pertandingan Gubernur Jambi Cup 2026 
Berita ini 129 kali dibaca
KONTEN PROMOSI pada widget diatas merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan oleh pihak ketiga, LintasTungkal.com Tidak terkait dengan Materi Konten ini.

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 08:05 WIB

Duel Gengsi “Penawar Luka”: Tanjabbar vs Muaro Jambi Berebut Posisi Ketiga Gubernur Cup 2026

Jumat, 23 Januari 2026 - 20:07 WIB

Dengan 10 Pemain, Mampukah Kota Jambi Peluk Piala Gubernur Cup Melawan Merangin?

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:20 WIB

Tumbangkan Tanjab Barat, Merangin Rebut Tiket Pertama Final Gubernur Cup Jambi 2026!

Rabu, 21 Januari 2026 - 23:51 WIB

Pertegas Disiplin ASN, Pemkab Tanjab Barat Gencarkan Razia Terpadu di Jam Kerja

Selasa, 20 Januari 2026 - 23:53 WIB

Update OTT KPK: 7 Kepala Daerah Ditangkap, Bupati Pati dan Wali Kota Madiun Terbaru

Berita Terbaru