Wakapolda Jambi Pimpin Vaksiansi di SDN 205 Simpang Rimbo

- Redaksi

Rabu, 5 Januari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakapolda Jambi Brigjen Pol Yudawan R Memimpin Vaksinasi Anak usia 6 hingga 12 tahun di SDN 205 Simpang Rimbo Kota Jambi, Rabu (05/1/22). FOTO : Noval

Wakapolda Jambi Brigjen Pol Yudawan R Memimpin Vaksinasi Anak usia 6 hingga 12 tahun di SDN 205 Simpang Rimbo Kota Jambi, Rabu (05/1/22). FOTO : Noval

KOTA JAMBI – Kepolisian Daerah (Polda) Jambi menggelar vaksinasi menyasar terhadap anak usia 6 hingga 12 tahun di SDN 205 Simpang Rimbo Kota Jambi, Rabu (05/1/22).

Kegiatan vaksinasi dipimpin langsung oleh Wakapolda Jambi Brigjen Pol Yudawan R didampingi Kabid Dokkes dan Kabid Humas serta Kapolresta Jambi.

Kabid Humas Polda Jambi Kombes Pol Mulianya Prianto menyebutkan vaksinasi anak ini sesuai arahan presiden dan Kapolri untuk membentuk kekebalan tubuh bagi anak, yang mana saat ini prosesor belajar mengajar tatap muka sudah mulai dilaksanakan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

”Dengan dimulainya sekolah tatap muka, maka vaksinasi anak juga dilaksanakan sehingga mengingatkan kekebalan tubuh dan terhindar Covid-19, ” tuturnya.

Ditambahkan Mulia, saat ini pihaknya fokuskan ke Kota Jambi, dan dilanjutkan Kabupaten yang ada di Provinsi Jambi untuk Percepatan vaksinasi di Provinsi Jambi terus digenjot Kepolisian Daerah Jambi agar bisa tercapai hingga 100 persen.(Val)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pastikan BBM Aman Selama Ramadhan, Ditreskrimsus Polda Jambi Gandeng Pertamina Gelar Operasi Pengecekan SPBU
Pasang Spanduk Himbauan Bahaya Narkoba di SMP Negeri 6 Kota Jambi, Ditresnarkoba Polda Jambi Ingatkan Pelajar Selektif Pilih Teman
Dukung Aksi Sosial Gramedia, Ditpolairud Polda Jambi Utus Personelnya
Ditlantas Polda Jambi Gelar Rapat Koordinasi bersama Stakeholder terkait Kelancaran Arus dan Perbaikan Sarpras Jalan
Kejari Jambi Terima Pelimpahan 4 Tersangka Kasus Narkoba dan TPPU Jaringan Ratu Narkoba Jambi
Polda Jambi Gelar Operasi Keselamatan Siginjai Tertib Berlalu Lintas 2025, Ini Sasarannya
Tim Gabungan Subdit I Indagsi Ditreskrimsus Polda Jambi Sidak Sejumlah Pangkalan Gas Elpiji
Kakanwil Ditjenpas Jambi Membangun Sinergitas dengan Ditresnarkoba Polda Jambi
Berita ini 674 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 2 Maret 2025 - 18:17 WIB

Pastikan BBM Aman Selama Ramadhan, Ditreskrimsus Polda Jambi Gandeng Pertamina Gelar Operasi Pengecekan SPBU

Jumat, 21 Februari 2025 - 17:29 WIB

Pasang Spanduk Himbauan Bahaya Narkoba di SMP Negeri 6 Kota Jambi, Ditresnarkoba Polda Jambi Ingatkan Pelajar Selektif Pilih Teman

Senin, 17 Februari 2025 - 19:14 WIB

Dukung Aksi Sosial Gramedia, Ditpolairud Polda Jambi Utus Personelnya

Kamis, 13 Februari 2025 - 19:13 WIB

Ditlantas Polda Jambi Gelar Rapat Koordinasi bersama Stakeholder terkait Kelancaran Arus dan Perbaikan Sarpras Jalan

Selasa, 11 Februari 2025 - 14:12 WIB

Kejari Jambi Terima Pelimpahan 4 Tersangka Kasus Narkoba dan TPPU Jaringan Ratu Narkoba Jambi

Berita Terbaru