Warga Betara Sanjung Respon Cepat Peduli Pelayanan Kesehatan Ambulans Partai Perindo

Lintas Tungkal

- Redaksi

Selasa, 17 Januari 2023 - 09:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ambulan Partai Perindo Peduli Pelayanan Kesehatan Warga Betara. FOTO : Humas

Ambulan Partai Perindo Peduli Pelayanan Kesehatan Warga Betara. FOTO : Humas

BETARA – Masyarakat dari Kecamatan Betara, Kabupaten Tanjung Jabung Barat sangat berterima kasih kepada Partai Perindo atas kepeduliannya untuk membantu dalam memberikan pelayanan kesehatan.

Ahmad Sukri salah satu masyarakat setempat menuturkan, respon cepat partai Perindo melalui kadernya dapil untuk Kecamatan Betara dan Desa Pematang Lumut  dalam memberikan bantuan pelayanan kesehatan berupa layanan Ambulans bagi masyarakat yang membutuhkan.

“Alhamdulillah Berkat bantuan salah satu kader dari partai Perindo, masyarakat sangat terbantu apabila membutuhkan pelayanan kesehatan,” ujar Sukri, Senin (16/1/23).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sukri mengatakan, Berkat bantuan ambulance Perindo melalui kadernya. Keluarga nya yang sedang sakit bisa langsung di bawa kerumah sakit untuk menjalankan perawatan.

“Kita sangat berterima kasih, atas bantuan dan respon cepatnya. Sehingga keluarga kita bisa segera mendapatkan pelayanan di rumah sakit, Respon seperti ini yang sangat di inginkan masyarakat apabila membutuhkan dalam pelayanan kesehatan mereka langsung cepat tanggap.” Katanya.

Ia mengakui, pelayanan kesehatan yang diberikan atas kepedulian dari partai Perindo ini telah meringankan beban masyarakat untuk dibawa berobat.

“Terima kasih yang tak terhingga kita ucapkan kepada partai Perindo dan para kadernya. Karena telah peduli terhadap masyarakat yang membutuhkan, mudah mudahan kader seperti ini bisa menjadi wakil rakyat yang selalu peduli dan di cintai masyarakat,” harapnya.(Mir)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Optimalkan Fungsi KHDTK, Pertamina dan Kementerian Kehutanan Perkuat Sinergi Mitigasi Bencana dan Pemberdayaan Masyarakat
Hamdani : Penyambutan Dandim dan Kapolres Baru: Harapan Baru untuk Tanjab Barat 
Eskalasi Situasi Keamanan di Iran, Kemlu: Kondisi WNI Terpantau Aman dan Belum Perlu Evakuasi
Berpamitan, AKBP Agung Basuki Sebut Tugas di Tanjab Barat Tinggalkan Kesan Mendalam
Korban Kedua yang Hilang di Sungai Pengabuan Ditemukan Meninggal Dunia
AKBP Maulia Kuswicaksono, Kapolres Baru Tiba di Mapolres Tanjab Barat
KILAS BALIK: Jejak Tiga Menteri Agama yang Terjerat Skandal Pengelolaan Haji
Sepanjang 2025, Pertamina Sukses Fasilitasi 5.888 Sertifikasi UMKM Mitra Binaan
Berita ini 448 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 18:23 WIB

Optimalkan Fungsi KHDTK, Pertamina dan Kementerian Kehutanan Perkuat Sinergi Mitigasi Bencana dan Pemberdayaan Masyarakat

Selasa, 13 Januari 2026 - 23:14 WIB

Hamdani : Penyambutan Dandim dan Kapolres Baru: Harapan Baru untuk Tanjab Barat 

Selasa, 13 Januari 2026 - 17:09 WIB

Eskalasi Situasi Keamanan di Iran, Kemlu: Kondisi WNI Terpantau Aman dan Belum Perlu Evakuasi

Senin, 12 Januari 2026 - 19:22 WIB

Berpamitan, AKBP Agung Basuki Sebut Tugas di Tanjab Barat Tinggalkan Kesan Mendalam

Senin, 12 Januari 2026 - 14:30 WIB

Korban Kedua yang Hilang di Sungai Pengabuan Ditemukan Meninggal Dunia

Berita Terbaru