Dengan pembangunan Jalan ini pula kata Ambok Welang, Anak – Anak generasi penerus sudah bisa Sekolah karena Jalan tidak becek lagi dan bisa dilalui walau habis diguyur Hujan.
“Orang tua terutama Anak – Anak Sekolah disini generasi penerus kita termasuk merdeka. Kadang – kadang Hujan dak Sekolah gara – gara kendala Jalan,” tuturnya.
Tidak hanya Anak Sekolah, kondisi Jalan sebelum dibangun menjadi kendala bagi Warga untuk berobat ke Kuala Tungkal dan menjalani proses persalinan.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
“Kalau ada yang mau melahirkan terkadang Warga Keluar Subuh menjemput Bidan dengan berjalan kaki. Dijemput bidan dari Tungkal dibawa ke Dusun,” tuturnya.
“Bahkan ada juga Ibu – Ibu hamil yang sudah hamil besar mendekati melahirkan diungsikan ke Kota Tungkal disewakan Rumah supaya jangan bahaya,” imbuh Ambok Welang.
Dengan kondisi Pembangunan Jalan saat ini Ambok Welang mengaku betul – betul bersyukur mempermudah Warga dalam menjalani kegiatan sehari – hari.(Bas)
Halaman : 1 2