Danrem, TNI Siap Bersinergi Bersama KPU Sukseskan Pilkada 2020 di Provinsi Jambi

- Redaksi

Rabu, 2 September 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Danrem 042/Gapu Brigjen TNI M. Zulkifli saat kunjungan di Sekretariat KPU Provinsi Jambi, Rabu (02/08/20)

FOTO : Danrem 042/Gapu Brigjen TNI M. Zulkifli saat kunjungan di Sekretariat KPU Provinsi Jambi, Rabu (02/08/20)

Danrem menambahkan, situasi kondisi Provinsi Jambi saat ini sudah sangat aman dan kondusif. Danrem berharap kondisi aman dan kondusif ini tetap terjaga selama tahapan pilkada serentak berjalan hingga usai. Sehingga apabila tahapan pilkada berjalan baik dan berkualitas, akan melahirkan pemimpin yang berkualitas.

Menurut Danrem, pilkada tahun ini berbeda dengan pilkada-pilkada sebelumnya karena diselenggarakan di tengah pandemi. Namun meski di tengah pandemi, tetap harus diupayakan agar partisipasi masyarakat saat pemilu tetap tinggi. Dan tentu saja dengan tetap memperhatikan protokol kesehatan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Korem 042/Gapu sudah berkoordinasi dengan Polda Jambi untuk pengamanan pilkada Provinsi Jambi. TNI bersama Polri siap melaksanakan tugas keamanan sebaik mungkin,” jelasnya.

“Termasuk sudah mempelajari indeks kerawanan dinamika politik di Provinsi Jambi. Kita akan selalu mengingatkan agar dalam pelaksanaan pilkada serentak berjalan dengan memperhatikan physical distancing dan protokol kesehatan lainnya,” imbuhnya.

Danrem juga menegaskan bahwa Netralitas TNI dalam pilkada serentak nanti. Karena netralitas TNI adalah harga mati.

Untuk diketahui Pilkada Serentak 2020 di Jambi yakni Pemilihan Gubernur dan pemiliha 5 Bupat serta Wali Kota.(*)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Berita Terkait

Kembalikan Formulir Pendaftaran ke Demokrat, Anwar Sadat : Kami Harap ada Kesamaan Visi dan Misi
Bupati Tanjab Barat : RPJPD Merupakan Arah dan Prioritas Pembangunan
Buka Diri untuk Cabup dan Cawabup, DPC Demokrat Tanjabbar Perpanjang Waktu Pendaftaran
Diisukan Maju di Pilkada 2024, Begini Jawaban Mulyani Siregar
KPU Tetapkan Haris-Sani Raih Suara Terbanyak PSU Pilgub Jambi
Kasiter Korem 042/Gapu Menghadiri Rapat Pleno Penghitungan PSU Pilgub Jambi
Berjalan Aman dan Patuh Prokes, Pj Gubernur Apresiasi PSU Pilgub Jambi
Unggul di PSU, Al Haris:  Ini Adalah Hasil Raihan Suara Rakyat Jambi
Berita ini 44 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 26 April 2024 - 19:10 WIB

Kembalikan Formulir Pendaftaran ke Demokrat, Anwar Sadat : Kami Harap ada Kesamaan Visi dan Misi

Jumat, 26 April 2024 - 18:32 WIB

Bupati Tanjab Barat : RPJPD Merupakan Arah dan Prioritas Pembangunan

Selasa, 23 April 2024 - 22:53 WIB

Buka Diri untuk Cabup dan Cawabup, DPC Demokrat Tanjabbar Perpanjang Waktu Pendaftaran

Sabtu, 18 Februari 2023 - 01:18 WIB

Diisukan Maju di Pilkada 2024, Begini Jawaban Mulyani Siregar

Kamis, 3 Juni 2021 - 19:11 WIB

KPU Tetapkan Haris-Sani Raih Suara Terbanyak PSU Pilgub Jambi

Kamis, 3 Juni 2021 - 18:51 WIB

Kasiter Korem 042/Gapu Menghadiri Rapat Pleno Penghitungan PSU Pilgub Jambi

Jumat, 28 Mei 2021 - 08:25 WIB

Berjalan Aman dan Patuh Prokes, Pj Gubernur Apresiasi PSU Pilgub Jambi

Kamis, 27 Mei 2021 - 18:55 WIB

Unggul di PSU, Al Haris:  Ini Adalah Hasil Raihan Suara Rakyat Jambi

Berita Terbaru