Gunakan Pompong, Kapolres Tanjab Barat Salurkan Bansos Beras dari Kapolda Jambi Kepada Nelayan

- Redaksi

Minggu, 8 Agustus 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aski Kapolres Tanjabbar, AKBP Guntur Saputro Menyerahkan Bansos Beras bantuan dari Kapolda Jambi kepada Nelayan di Pompong, Minggu (08/08/21). FOTO : HUMASRES

Aski Kapolres Tanjabbar, AKBP Guntur Saputro Menyerahkan Bansos Beras bantuan dari Kapolda Jambi kepada Nelayan di Pompong, Minggu (08/08/21). FOTO : HUMASRES

KUALA TUNGKAL – Kapolres Tanjab Barat, AKBP Guntur Saputro, SIK, MH didampingi Kasatpolair AKP Syaifu Anwar salurkan bansos beras bantuan dari Kapolda Jambi, Minggu (08/08/21).

Beras kemaskan beras 5 Kg/karung sebanyak 50 karung tersebut didistribusikan menggunakan Pompong Apung Vaksinasi Polri kepada nelayan yang baru pulang melaut dihampiri.

Kepada para nelayan yang menerima, Kapolres AKBP Guntur menyampaikan bahwa Bansos berupa beras ini amanah dari Kapolda Jambi untuk para pekerja nelayan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ini beras bantuan dari Kapolda Jambi, semoga bermanfaat dan bapak-bapak semua selalu diberikan kesehatan dan keselamatan dalam bekerja,” ucap Kapolres saat menyerahkan beras.

Kapolres Tanjabbar, AKBP Guntur Saputro Menyerahkan Bansos Beras bantuan dari Kapolda Jambi kepada Nelayan di Pompong, Minggu (08/08/21). FOTO : HUMASRES

Selain itu Kapolres memberikan support kepada para nelayan agar selalu menjaga kesehatan dan keselamatan saat bekerja serta selalu bersemangat dalam mencari nafkah untuk keluarga.

“Tetap semangat dalam bekerja untuk menafkahi keluarga di rumah, jaga kesehatan dan selalu berhati-hati saat bekerja,” pesannya.

Salah seorang nelayan mengucapkan terima kasih atas bantuan sosial yang dilakukan oleh Polres Tanjung Jabung Barat.

“Kami sangat merasa terbantu dengan adanya kegiatan bansos ini, dikarenakan penghasilan ikan saat ini memang berkurang,” kata nelayan tersebut.(*)

Kapolres Tanjabbar, AKBP Guntur Saputro Menyerahkan Bansos Beras bantuan dari Kapolda Jambi kepada Nelayan di Pompong, Minggu (08/08/21). FOTO : HUMASRES
Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kapal Nelayan Tabrak Kapal Tongkang di Perairan Tanjab Timur 3 Orang Hilang
Gotong Papan Himbauan, Remaja Masjid Nur Annisa Polres Tanjab Barat Meriahkan Arakan Sahur
Dinas Ketahanan Pangan Tanjabbar Gelar GPM Sambut Ramadhan 1446 Hijriah
Polda Jambi Gelar Kegiatan Baksos Polri Presisi Gandeng Mahasiswa dan OKP
Sambut Bulan Ramadhan, Inisiatif Abdi Rubah Wajah Pelabuhan Roro Penuh Warna
Hermansyah : TS Kopi Tiam dan Biliar Daya Tarik Wisata serta Wadah Calon Atlet Asah Kemampuan
BREAKING NEWS : Kubikel Gardu Hubung Kuala Tungkal Keluarkan Asap Sejumlah Wilayah Padam
Subdenpom II/2-2 Tanjab Sosialisasi OPS Gaktib
Berita ini 297 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 3 Maret 2025 - 14:55 WIB

Kapal Nelayan Tabrak Kapal Tongkang di Perairan Tanjab Timur 3 Orang Hilang

Sabtu, 1 Maret 2025 - 15:11 WIB

Dinas Ketahanan Pangan Tanjabbar Gelar GPM Sambut Ramadhan 1446 Hijriah

Jumat, 28 Februari 2025 - 22:33 WIB

Polda Jambi Gelar Kegiatan Baksos Polri Presisi Gandeng Mahasiswa dan OKP

Jumat, 28 Februari 2025 - 20:31 WIB

Sambut Bulan Ramadhan, Inisiatif Abdi Rubah Wajah Pelabuhan Roro Penuh Warna

Jumat, 28 Februari 2025 - 16:19 WIB

Hermansyah : TS Kopi Tiam dan Biliar Daya Tarik Wisata serta Wadah Calon Atlet Asah Kemampuan

Berita Terbaru