Hubungkan Dua Provinsi di Sumatra, HKI Bangun Jalan Tol Ruas Betung-Jambi dengan Komitmen QHSSE Tinggi

Lintas Tungkal

- Redaksi

Rabu, 6 November 2024 - 10:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

HKI Bangun Jalan Tol Ruas Betung-Jambi dengan Komitmen QHSSE Tinggi. FOTO : HKI Jambi

HKI Bangun Jalan Tol Ruas Betung-Jambi dengan Komitmen QHSSE Tinggi. FOTO : HKI Jambi

Lebih lanjut, untuk memastikan kualitas dan keberlanjutan pada proses pembangunan proyek, HKI juga menerapkan standar yang ketat dalam pemilihan vendor dan rekanan. Selain itu, untuk pemberdayaan masyarakat sekitar, HKI juga bekerja sama dengan vendor dan rekanan lokal yang sesuai dengan spesifikasi, regulasi, dan memenuhi segala perizinan yang dipersyaratkan.

HKI juga memastikan bahwa semua vendor wajib memiliki quarry yang berizin sehingga material yang digunakan sesuai spesifikasi dan memiliki izin resmi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Aditya berharap pembangunan Tol Betung – Jambi Seksi IV dapat selesai tepat waktu dengan kualitas yang baik. “Dukungan dan sinergi dari masyarakat setempat juga kami butuhkan agar proyek ini dapat berjalan lancar, tepat waktu, dan bermutu. Kami mohon doanya agar HKI dapat menyelesaikan jalan tol ini dengan baik,” tutup Aditya Novendra Jaya, Direktur Operasi III HKI.

Hingga saat ini, HKI telah membangun konstruksi Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) sepanjang ±302,8 km. Adapun ruas tol lainnya yang masih dalam proses konstruksi yaitu Tol Padang –Sicincin (37 km), Tol Binjai –Pangkalan Brandan Seksi IV (19,5 km), Tol Lingkar Pekanbaru (30,57 km) dan Junction Palembang (8,26 km). HKI juga tengah mengerjakan Jalan Tol Probolinggo – Banyuwangi Paket II (11,2 km) dan Tol Jakarta – Cikampek Selatan II Paket IIA (11,3 km).**

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : Viryzha

Editor : Redaksi

Sumber Berita: Lintastungkal

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Optimalkan Fungsi KHDTK, Pertamina dan Kementerian Kehutanan Perkuat Sinergi Mitigasi Bencana dan Pemberdayaan Masyarakat
Hamdani : Penyambutan Dandim dan Kapolres Baru: Harapan Baru untuk Tanjab Barat 
Eskalasi Situasi Keamanan di Iran, Kemlu: Kondisi WNI Terpantau Aman dan Belum Perlu Evakuasi
Berpamitan, AKBP Agung Basuki Sebut Tugas di Tanjab Barat Tinggalkan Kesan Mendalam
Korban Kedua yang Hilang di Sungai Pengabuan Ditemukan Meninggal Dunia
AKBP Maulia Kuswicaksono, Kapolres Baru Tiba di Mapolres Tanjab Barat
KILAS BALIK: Jejak Tiga Menteri Agama yang Terjerat Skandal Pengelolaan Haji
Sepanjang 2025, Pertamina Sukses Fasilitasi 5.888 Sertifikasi UMKM Mitra Binaan
Berita ini 70 kali dibaca
Dilarang Mengambil dan/atau Menayangkan Ulang Sebagian Atau Keseluruhan Artikel di atas untuk Konten Akun Media Sosial Komersil Tanpa Seizin Redaksi.

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 18:23 WIB

Optimalkan Fungsi KHDTK, Pertamina dan Kementerian Kehutanan Perkuat Sinergi Mitigasi Bencana dan Pemberdayaan Masyarakat

Selasa, 13 Januari 2026 - 23:14 WIB

Hamdani : Penyambutan Dandim dan Kapolres Baru: Harapan Baru untuk Tanjab Barat 

Selasa, 13 Januari 2026 - 17:09 WIB

Eskalasi Situasi Keamanan di Iran, Kemlu: Kondisi WNI Terpantau Aman dan Belum Perlu Evakuasi

Senin, 12 Januari 2026 - 19:22 WIB

Berpamitan, AKBP Agung Basuki Sebut Tugas di Tanjab Barat Tinggalkan Kesan Mendalam

Senin, 12 Januari 2026 - 14:30 WIB

Korban Kedua yang Hilang di Sungai Pengabuan Ditemukan Meninggal Dunia

Berita Terbaru

Dilema Guru diantara Mendidik dan Intaian Jerat Hukum : FOTO Ilustrasi/AI

Pendidikan

Dilema Guru diantara Mendidik dan Intaian Jerat Hukum

Kamis, 15 Jan 2026 - 13:52 WIB