Kapolres Kerinci bersama Wali Kota Sidak Stabilitas Harga Pangan, Beberapa Bapok Ada yang Naik

- Editor

Senin, 20 Maret 2023 - 18:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Terlihat Kapolres Kerinci AKBP Patria Yuda Rahadian  dengan Wali Kota Sungai Penuh beserta Satgas Pangan Melakukan Kunjungan ke penjual daging di pasar Tanjung Bajure, FOTO : HMs

Terlihat Kapolres Kerinci AKBP Patria Yuda Rahadian  dengan Wali Kota Sungai Penuh beserta Satgas Pangan Melakukan Kunjungan ke penjual daging di pasar Tanjung Bajure, FOTO : HMs

KERINCI – Jelang bulan suci Ramadhan 1444 H, Kapolres Kerinci bersama Wali Kota Sungai Penuh dan Forkopimda Kota Sungai Penuh melaksanakan sidak kesedian kebutuhan bahan Pokok dan Stabilitas Harga pangan di Pasar Tanjung Bajure, Sungai Penuh, Kota Sungai Penuh, Senin (20/3/23).

Kapolres Kerinci AKBP Patria Yuda Rahadian  mengatakan kegiatan ini dalam rangka menghadapi bulan Ramadhan dan Idul Fitri dilakukan pengecekan harga kebutuhan pokok.

“Hal ini dilakukan untuk mengetahui ketersediaan bahan pokok tersebut sehingga dapat memberikan kepastian kepada masyarakat bahwa stok bahan pokok aman,” kata Kapolres Kerinci AKBP Patria Yuda Rahadian dalam keterangannya.

Dia katakan, Kegiatan diawali dengan apel yang dihadiri oleh satgas ketahanan pangan Kota Sungai Penuh dan dilanjutkan dengan pengecekan harga bahan pokok di pasar Tanjung Bajure, Kota Sungai Penuh.

“Melalui sidak ini ini kita himbau pelaku pasar agar menjaga kondusifitas pangan jelang Ramadhan dan Idul fitri,” ungkapnya.

Sementara Wali Kota Sungai Penuh Ahmadi mengatakan ketersediaan barang bahan pokok secara umum cukup dan aman.

Dia mengakui ada beberapa kenaikan yang perlu diantisipasi beberapa komoditas yang diminati masyarakat yang belanja di Pasar Tanjung Bajure Kota Sungai Penuh tapi sudah disiapkan program antisipasinya.

“Ada beberapa komoditas yang mengalami kenaikan tetapi pihaknya sudah mengantisipasi dengan bekerjasama dengan BUMD dan BUMN yang ada di Kota Sungai Penuh antisipasi dengan gelar operasi Pasar,” ujarnya.

BACA JUGA :  Cara Memilih Produk Skincare di Online dan Tidak Bikin Boncos

Harapannya kepada warga masyarakat agar turut membantu stabilitas ketersedian pangan dan menjaga harga barang terkendali dengan berbelanja secukupnya.

“Saya menghimbau kepada masyarakat tidak perlu panik karena pemerintah menjamin ketersedian barang, beli sesuai dengan kebutuhannya,” pungkasnya.

Terlihat Kapolres Kerinci dengan Wali Kota Sungai Penuh beserta satgas pangan melakukan kunjungan ke penjual daging di pasar Tanjung Bajure.(Red)

Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Berita Terkait

Kompi 3 Batalyon B Pelopor Satbrimob Polda Jambi dan Bhayangkari Bagikan Takjil Gratis
Wagub Sani Tinjau Proses Ujian Akhir Tahun SMA dan SMK di Kerinci dan Sungai Penuh
7 Fakta-Fakta Petani di Kerinci Jadi TNI Gadungan Berakhir Ditangkap Polisis
Wakapolres Pimpin Sertijab Kasat Lantas dan Pelantikan Kasat Samapta, Kapolsek Gunung Kerinci
Gunernur Jambi Sudah Tiba di Kerinci Kawal Evakuasi Helly Rombongan Kapolda Jambi
Eksekusi Lahan di Siulak, Polres Kerinci Kerahkan 100 Personel Pengamanan
Tim SAR Hentikan Pencarian Meski Kakek Saidi Belum Ditemukan
Ini 7 Pejabat Eselon II Dilantik Bupati Kerinci
Berita ini 51 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 5 Juni 2023 - 18:31 WIB

Setelah Geopark Merangin, Gubernur Al Haris Upayakan Gunung Kerinci dan Candi Muaro Jambi Masuk UGG

Sabtu, 3 Juni 2023 - 09:17 WIB

Gubernur Al Haris Resmikan Rumah Kebangsaan Siginjai Dit Intelkam Polda Jambi

Kamis, 25 Mei 2023 - 00:47 WIB

Pemprov Jambi Kembali Raih Opini WTP ke 11 dari BPK

Kamis, 25 Mei 2023 - 00:23 WIB

Kemenkumham Sebut 16 Pemuda Jambi yang Ditahan Akibat Judi Online di Malaysia Tidak Buat Paspor di Jambi

Rabu, 24 Mei 2023 - 18:06 WIB

Gubernur Al Haris Lantik Bachril Bakri sebagai Pj Bupati Sarolangun

Rabu, 24 Mei 2023 - 09:35 WIB

Brigjen Pol Raden Heru Pimpin Monev Saber Pungli Provinsi Jambi

Selasa, 23 Mei 2023 - 19:13 WIB

Danrem 042/Gapu, Alhamdulillah 400 Prajurit Yonif Rider 142/KJ Kembali dengan Hasil Maksimal

Selasa, 23 Mei 2023 - 19:08 WIB

Korem 042/Gapu Gelar Penyambutan Satgas Yonif Raider 142/KJ dan Pengukuhan Keluarga Asuh TNI-Polri Jambi

Berita Terbaru