Kodim Sarko Terima Kunjungan Tim Dalproggar Korem 042/Gapu

- Redaksi

Jumat, 18 September 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Kodim 0420/Sarko terima kunjungan Tim Dalproggar dari Korem 042/Gapu, Jum'at (18/09/20).

FOTO : Kodim 0420/Sarko terima kunjungan Tim Dalproggar dari Korem 042/Gapu, Jum'at (18/09/20).

MERANGIN – Kodim 0420/Sarko terima kunjungan Tim Dalproggar dari Korem 042/Gapu, Jum’at (18/09/20).

Tim yang dipimpin oleh   Kasiren Letkol Cku (K) Ike Yosie Roselina, S.E. saat tiba di Makodim 0420/Sarko disambut Dandim 0420/Sarko Letkol Inf Tomi Radya Diansyah Lubis, S.A.P., M.Han. yang didampingi Kasdim 0420/Sarko Mayor Inf Edi Arman, SH. dan perwira staf.

Dandim Sarko menjelaskan bahwa sebagai satuan Komando Kewilayahan yang memiliki wilayah teritorial di Kabupaten Sarolangun dan Merangin penting kiranya untuk selalu mendapatkan pengawasan dan pengendalian dari Komando Atas dalam rangka peningkatan kinerja dalam melaksanakan tugas pokok satuan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Berharap kunjungan Tim pengendalian program dan anggaran (Dalproggar) tersebut diharapkan mampu meningkatkan kinerja satuan didalam setiap melaksanakan program kerja dan anggaran yang diturunkan dari Komando Atas,” ucap Letkol Tomi membuka taklimat awal.

Sementara itu Kasiren selaku ketua tim mengatakan bahwa kunjungan ke Kodim 0420/Sarko ini dalam rangka melaksanakan perintah Danrem 042/Gapu dalam rangka menyamakan persepsi dalam pelaksanaan program kerja dan anggaran di jajaran Korem 042/Gapu.

“Dalprog ini bukan Wasrik, kita disini menyamakan persepsi supaya segala produk pelaksanaan program kerja dan anggaran di jajaran Korem 042/Gapu, termasuk Kodim dan Batalyon itu sama sesuai ketentuan.

Sehingga nantinya apabila ada hal yang belum sesuai dengan ketentuan, dapat dievaluasi guna perbaikan pada kegiatan selanjutnya,” jelas Letkol Ike Yosie.(Penremgapu)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Berita Terkait

Polsek Tabir Tangkap Pelaku Perarampasan Motor di Jalur Dua Pasar Baru Rantau Panjang
Polres Merangin Berhasil Ungkap Jaringan Curanmor Antar Kabupaten, 3 Orang Diamankan
5 Komplotan Pencuri Baterai CDC PT. Telkomsel Tak Berkutik Diringkus Polisi
Polres Merangin Tangkap Pemuda Rudapaksa Pacar dengan Modus Ancam Sebar VCS
Gelapkan Motor Istri Sendiri, Seorang Suami Digelandang Kekantor Polisi
Sat Reskrim Polres Merangin Ringkus 2 Pelaku Curanmor Buronan Polres Muara Jambi
Polres Merangin Amankan 3 Ton Bensin Sulingan yang Akan Dijual ke Bangko
Gelar Festival Sepakbola Usia Dini, Indra: Kedepannya Pemain Nasional dari FORSGI Jambi
Berita ini 47 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 27 Maret 2024 - 19:40 WIB

Polsek Tabir Tangkap Pelaku Perarampasan Motor di Jalur Dua Pasar Baru Rantau Panjang

Jumat, 23 Februari 2024 - 19:13 WIB

Polres Merangin Berhasil Ungkap Jaringan Curanmor Antar Kabupaten, 3 Orang Diamankan

Sabtu, 3 Februari 2024 - 18:59 WIB

5 Komplotan Pencuri Baterai CDC PT. Telkomsel Tak Berkutik Diringkus Polisi

Sabtu, 27 Januari 2024 - 19:49 WIB

Polres Merangin Tangkap Pemuda Rudapaksa Pacar dengan Modus Ancam Sebar VCS

Sabtu, 27 Januari 2024 - 13:30 WIB

Gelapkan Motor Istri Sendiri, Seorang Suami Digelandang Kekantor Polisi

Kamis, 25 Januari 2024 - 19:19 WIB

Sat Reskrim Polres Merangin Ringkus 2 Pelaku Curanmor Buronan Polres Muara Jambi

Sabtu, 20 Januari 2024 - 20:03 WIB

Polres Merangin Amankan 3 Ton Bensin Sulingan yang Akan Dijual ke Bangko

Minggu, 7 Januari 2024 - 19:02 WIB

Gelar Festival Sepakbola Usia Dini, Indra: Kedepannya Pemain Nasional dari FORSGI Jambi

Berita Terbaru

Bupati H Anwar Sadat bersama IKA-PMII, Sahabat, Kader dan Anggota PMII Tanjab Barat. FOTO : Humas

Advetorial

Bupati Tanjab Barat Halal Bihalal Bersama IKA-PMII

Kamis, 25 Apr 2024 - 21:13 WIB