“Dan betul-betul dirasakan sehingga masyarakat kemudian merasa nyaman dengan adanya fasilitas dan sarana prasarana lebih baik dan tentunya kualitas pelayanannya juga jauh lebih baik. Saya titip dan pesankan kepada seluruh jajaran Polda Papua tingkatkan kualitas pelayanannya khususnya terhadap masyarakat yang membutuhkan pelayanan kepolisian,” jelas Sigit.
Artikel ini telah tayang di detiknews dengan judul “Panglima-Kepala Staf Resmikan Polda Papua Baru, Kapolri: Sinergitas Makin Kokoh“.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Download Apps Lintastungkal.com di Play Store