Peduli Pasien Isolasi : Polres, Kodim serta HMI dan Petani Sayur Hidroponik Bagikan Hasil Panen

- Redaksi

Jumat, 9 Oktober 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KUALA TUNGKAL – Di tengah pemerintah menyiapkan tambahan ruang isolasi dampak meningkatnya Covid-19 berakibat puluhan pasien harus jalani isolasi mandiri.

Peduli dengan kondisi tersebut Polres Tanjab Barat bersama Kodim 0419/Tanjab dan HMI serta petani sayur hidroponik membantu sembako dan sayur sawi hijau hasil hidroponik kepada pasien yang menjalani isolasi mandiri.

Hal itu diungkapkan Kapolres Tanjab Barat AKBP Guntur Saputro, SIK, MH yang juga Wadansatgas Covid-19 Tanjab Barat saat melakukan panen dan packing sayur sawi hijau di pekarangan rumah pak Iriyani di Jalan Nelayan Kuala Tungkal, Jumat (09/10/20).

“Sebagai sumbangsih beliau, hasil panen sayur ini diberikan untuk warga yang terpapar Covid yang menjalani karantina di rumah,” ungkap AKBP Guntur.

Menurutnya pemberian sayur sawi hijau ditambah sembako tersebut diharapkan menjadi semangat moril pasien menjalani isolasi sekaligus meningkatkan imun pasien.

“Ini bentuk kepedulian terhadap seama, pasien Covid-19 harus isolasi mandiri karena tempat isolasi yang disediakan pemerintah juga penuh,” sebutnya.

Guntur juga mengapresiasi pak Iriyani yang dengan inisatif dan inovatif menciptakan ketahanan pangan di masa pandemi dengan bertanam sawi hijau hidroponik.

BACA JUGA :  BPBD : 43,13 Hektar Lahan Terbakar di Tanjab Barat

“Inisiatif beliau sangat luar biasa patut dijadikan contohan bagi warga yang lain dalam rangka ketahanan pangan di masa pandemi virus Corona dengan memanfaatkan pekarangan yang ada,” ucapnya.

Pantauan media ini sayur baru panen dikemas plastik diantar langsung door to door ke tempat isolasi dan rumah-rumah pasien Covid-19 yang melakukan isolasi mandiri.(*)

Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Berita Terkait

Tolak Kesepakatan, Poktan Desa Badang Tuntut Tiga Poin ini ke PT DAS dan Siap Tempuh Jalur Hukum
BPBD : 43,13 Hektar Lahan Terbakar di Tanjab Barat
Temukan Kata Sepakat, 9 Desa di Tanjab Barat Dapat Pendanaan dari PT DAS
Lapas Kuala Tungkal Terima Bantuan 15 Ribu Bibit Ikan Lele dan Pakan dari Dinas Perikanan
Wakil Bupati Hairan Apresiasi RSUD Daud Arif Raih Akreditasi Paripurna Kedua Kali
RSUD KH Daud Arif Kembali Raih Akreditasi Tingkat Paripurna
Poktan Desa Badang Sampaikan Tuntutan Ke PT DAS Usai Tolak Kesepakatan Rp22 Miliar
KPU Tanjab Barat Tetapkan Zona Larangan Pemasangan APK Pemilu 2024
Berita ini 209 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 9 Desember 2023 - 11:59 WIB

Kodim 0419 Tanjab Bersama Komcad dan Menwa serta Masyarakat Bersihkan Lingkungan

Jumat, 17 November 2023 - 08:15 WIB

Kasrem 042 Gapu Pimpin Upacara, Amanat Kasad ; Jangan Sampai Prajurit TNI Terlibat Politik Praktis

Senin, 30 Oktober 2023 - 19:26 WIB

Kunjungi Makorem 042 Gapu, ini Arahan Pangdam II Sriwijaya

Rabu, 16 Agustus 2023 - 21:23 WIB

Lomba Meriahkan HUT ke-78 RI, Dandim 0419 Tanjab Ajak Masyarakat Ingat Jasa Pahlawan

Minggu, 30 Juli 2023 - 01:38 WIB

3 Jenderal Bintang Tiga Berpeluang Gantikan Panglima TNI Yudo Margono

Sabtu, 15 Juli 2023 - 12:16 WIB

Kasad : Jaga Nama Baik TNI AD dan Bangsa Indonesia, Maka Kalian akan Dihormati

Kamis, 13 Juli 2023 - 10:57 WIB

Daftar Nama-Nama 176 Perwira Tinggi TNI yang Dimutasi 

Sabtu, 1 Juli 2023 - 19:25 WIB

Kasrem 042/Gapu Ikuti Upacara Peringatan Hari Bhayangkara ke-77

Berita Terbaru