PetroChina Lakukan Penandatanganan PKS Inovatif dengan 12 Rumah Sakit di Jambi, Ini Tujuanya

- Redaksi

Kamis, 5 Oktober 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dok. Penandatanganan PKS Inovatif PetroChina dengan 12 Direktur Rumah Sakit di Jambi. FOTO : Istimewa

Dok. Penandatanganan PKS Inovatif PetroChina dengan 12 Direktur Rumah Sakit di Jambi. FOTO : Istimewa

KOTA JAMBIPetroChina International Jabung Ltd. (PCJL) melakukan penandatanganan perjanjian kerja sama strategis dengan rumah sakit lokal di Provinsi Jambi pada Selasa (3/10/23) di Kota Jambi.

Kerjasama ini bertujuan untuk memperkuat kerja sama antara sektor energi hulu migas dan sektor kesehatan, menciptakan kemitraan yang inovatif, dan saling menguntungkan bagi kedua belah pihak.

Acara ini turut dihadiri oleh Wakil Gubernur Jambi, Abdullah Sani, HSSE Manager PetroChina International Jabung Ltd., Alvin Reginald, Kepala Perwakilan SKK Migas SUMBAGSEL melalui Kepala Departemen Formalitas dan Komunikasi, Safe’i Syafrie, Field Manager PetroChina International Jabung Ltd., I Wayan Suandana, Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Jambi, dr. Ferry Kusnadi, dan Direktur 12 Rumah Sakit di Provinsi Jambi serta tamu undangan lainnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam perjanjian kerja sama tersebut, PetroChina bermaksud untuk mengambil bagian sebagai bentuk komitmen perusahaan guna mendukung pelayanan kesehatan masyarakat dan memajukan tingkat pembangunan kesehatan di Provinsi Jambi.

HSSE Manager PetroChina International Jabung Ltd., Alvin Reginald, mengatakan bahwa penandatanganan kerja sama ini dilakukan untuk meningkatkan koordinasi antara PetroChina dengan instansi kesehatan dalam hal pelayanan kesehatan yang diberikan kepada para pekerja PetroChina maupun masyarakat yang berada di wilayah operasional kerja Jabung.

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : Angah

Editor : Redaksi

Sumber Berita : Linatastungkal

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Gotong Papan Himbauan, Remaja Masjid Nur Annisa Polres Tanjab Barat Meriahkan Arakan Sahur
Dinas Ketahanan Pangan Tanjabbar Gelar GPM Sambut Ramadhan 1446 Hijriah
Polda Jambi Gelar Kegiatan Baksos Polri Presisi Gandeng Mahasiswa dan OKP
Sambut Bulan Ramadhan, Inisiatif Abdi Rubah Wajah Pelabuhan Roro Penuh Warna
Hermansyah : TS Kopi Tiam dan Biliar Daya Tarik Wisata serta Wadah Calon Atlet Asah Kemampuan
BREAKING NEWS : Kubikel Gardu Hubung Kuala Tungkal Keluarkan Asap Sejumlah Wilayah Padam
Subdenpom II/2-2 Tanjab Sosialisasi OPS Gaktib
Polres Tanjabbar Gandeng Mahasiswa, Aliansi BEM dan OKP Berbagi Sembako Jelang Ramadhan
Berita ini 198 kali dibaca
KONTEN PROMOSI pada widget diatas merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan oleh pihak ketiga, bukan dari redaksi Lintastungkal.com. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten promosi ini.

Berita Terkait

Senin, 3 Maret 2025 - 01:30 WIB

Gotong Papan Himbauan, Remaja Masjid Nur Annisa Polres Tanjab Barat Meriahkan Arakan Sahur

Jumat, 28 Februari 2025 - 22:33 WIB

Polda Jambi Gelar Kegiatan Baksos Polri Presisi Gandeng Mahasiswa dan OKP

Jumat, 28 Februari 2025 - 20:31 WIB

Sambut Bulan Ramadhan, Inisiatif Abdi Rubah Wajah Pelabuhan Roro Penuh Warna

Jumat, 28 Februari 2025 - 16:19 WIB

Hermansyah : TS Kopi Tiam dan Biliar Daya Tarik Wisata serta Wadah Calon Atlet Asah Kemampuan

Jumat, 28 Februari 2025 - 12:15 WIB

BREAKING NEWS : Kubikel Gardu Hubung Kuala Tungkal Keluarkan Asap Sejumlah Wilayah Padam

Berita Terbaru