Pilkada di Kota Jambi, Pj Wali Kota Jambi Terbitkan SE Netralitas ASN

- Redaksi

Kamis, 26 September 2024 - 12:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pj Wali Kota Jambi Sri Purwaningsih

Pj Wali Kota Jambi Sri Purwaningsih

“Di Provinsi Jambi, Kota Jambi bersama Kabupaten Sarolangun termasuk wilayah dengan Indeks Kerawanan Pemilu (IKP) dalam kategori Tinggi. Maka dari itu menjadi perhatian kita semua bagaimana penyelenggaraan nanti berjalan kondusif, aman dan lancar,” ungkapnya.

Dia mengajak jajarannya untuk menurunkan IKP dengan bersama-sama mengawal proses Pilkada di Kota Jambi

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya mengajak kita semua, pada pesta demokrasi ini mengawal Pilkada di Kota Jambi, agar jangan sampai terjadi Pemungutan Suara Ulang (PSU) dan menghindari konflik, serta pelanggaran netralitas ASN,” lanjutnya.

Sri juga berpesan, agar tahapan Pilkada serentak Wali Kota dan Wakil Wali Kota yang telah berjalan tidak mengganggu tugas aparaturnya dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat.

“Tahapan Pilkada ini jangan membuat pelayanan kita sebagai pelayan publik kepada masyarakat menjadi kendor. Tunjukkan selalu kinerja yang maksimal hingga menghasilkan prestasi,” pesan Sri.

“Mari kita mengawal penyelenggaraan Pilkada di kota Jambi ini agar bisa berjalan dengan lancar dan kondusif serta tidak ada catatan-catatan, sehingga kita bisa mengantarkan siapapun nantinya yang akan menjadi Kepala Daerah dengan sejuk,” tukasnya.

Dikesempatan yang sama, Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Jambi A Ridwan juga menekankan pentingnya pemahaman netralitas ASN dan non ASN itu khususnya ditingkat Kecamatan dan Kelurahan.

“Karena Camat dan Lurah yang dekat dengan masyarakat dan berinteraksi langsung di TPS, agar melakukan perannya untuk memantau TPS-TPS di wilayah masing-masing. Ini untuk menjadi perhatian,” tegas Sekda.

Selain itu, Sekda juga mengingatkan, para pegawai di lingkungan Pemkot Jambi agar berhati-hati dalam tahapan kampanye yang telah dimulai saat ini.

“Kita saling ingatkan, agar hati-hati dalam setiap melakukan kegiatan, pastikan tidak ada simbol-simbol yang dapat mengarah kepada dukungan ke salah satu pasangan. Serta kepada ASN jangan mudah tergiur dengan janji-janji jabatan,” singkatnya.

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : Viryzha

Editor : Redaksi

Sumber Berita: Lintastungkal

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kakanwil KemenHam Jambi Audiensi dengan Gubernur Jambi Bahas Kerja Sama dan Penguatan Sarpras
Gebrakan 100 Hari Kerja Irjen Pol Krisno H. Siregar, Polda Jambi Berhasil Ungkap Peredaran Narkoba dan Korupsi Miliaran Rupiah
Jadi Pemateri LKK Mahasiswa PMKRI Cabang Jambi, Dirintelkam Polda Jambi ; Militansi dalam Berorganisasi Sangat Penting
Gebrakan Kapolda Jambi yang Baru, Berhasil Ungkap Kasus Korupsi dengan Kerugian Rp21,8 Miliar
Empat Pejabat Utama Polda Jambi dan Kapolres Tebo Berganti
AIPTU Ziki, Panit Opsnal Polsek Pasar yang Juga Ketua RT Berbagi Sembako dan Minuman Kaleng untuk Warga
Mulai Besok, Angkutan Batubara Dilarang Melintas, Kombes Dhafi : Upaya Polda Jambi Kurangi Kemacetan Arus Mudik
Jelang Idul Fitri, Satgas Pangan Polda Jambi Lakukan Pemantauan Harga Cabe hingga Telur Ayam
Berita ini 115 kali dibaca
Follow Facebook, Twitter dan Tiktok Lintastungkal untuk update berita terbaru setiap hari.

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 18:11 WIB

Kakanwil KemenHam Jambi Audiensi dengan Gubernur Jambi Bahas Kerja Sama dan Penguatan Sarpras

Rabu, 16 April 2025 - 19:18 WIB

Gebrakan 100 Hari Kerja Irjen Pol Krisno H. Siregar, Polda Jambi Berhasil Ungkap Peredaran Narkoba dan Korupsi Miliaran Rupiah

Minggu, 13 April 2025 - 19:10 WIB

Jadi Pemateri LKK Mahasiswa PMKRI Cabang Jambi, Dirintelkam Polda Jambi ; Militansi dalam Berorganisasi Sangat Penting

Sabtu, 12 April 2025 - 19:04 WIB

Gebrakan Kapolda Jambi yang Baru, Berhasil Ungkap Kasus Korupsi dengan Kerugian Rp21,8 Miliar

Kamis, 10 April 2025 - 14:16 WIB

Empat Pejabat Utama Polda Jambi dan Kapolres Tebo Berganti

Berita Terbaru

Kapolres Tanjab Barat, AKBP Agung Basuki, S.IK, MM

Tanjab Barat

Kapolsek Tebing Tinggi dan Kasat Lantas Polres Tanjab Barat Dimutasi

Minggu, 20 Apr 2025 - 17:28 WIB