Rangking Juara MTQ Ke-52 Tingkat Provinsi Jambi

- Editor

Rabu, 30 Agustus 2023 - 13:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Gubernur Jambi, H. Abdullah Sani Menyerahkan Tropi Bergilir Kepada Wakil Wali Kota Jambi Dr. H. Maulana sebagai Juara Umum MTQ ke 52 di Sarolangun, Selasa (29/8/23) malam. FOTO :

Wakil Gubernur Jambi, H. Abdullah Sani Menyerahkan Tropi Bergilir Kepada Wakil Wali Kota Jambi Dr. H. Maulana sebagai Juara Umum MTQ ke 52 di Sarolangun, Selasa (29/8/23) malam. FOTO :

KUALA TUNGKAL – Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) ke-52 Tingkat Provinsi Jambi Tahun 2023 di Kabupaten Sarolangun resmi ditutup oleh Wakil Gubernur Jambi, H. Abdullah Sani, Selasa (29/8/23) malam.

MTQ ke-52 ini telah berlangsung dari tanggal 24-29 Agustus 2023.

“MTQ merupakan wahana yang sangat penting dan bermanfaat dalam Pembangunan SDM, selaras dengan salah satu misi dalam Visi Jambi MANTAP, yakni memantapkan kualitas Sumber Daya Manusia, karena pembangunan SDM bukan hanya dari segi ilmu pengetahuan, tetapi juga dari segi akhlak dan karakter,’’ kata Wagub Abdullah Sani dalam sambutannya.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurutnya, MTQ Tingkat Provinsi Jambi ini, selain untuk memotivasi para qori dan qori’ah di Provinsi Jambi, juga guna mencari bibit-bibit qori dan qori’ah terbaik yang nantinya dapat menjadi wakil Provinsi Jambi di ajang MTQ tingkat nasional.

BACA JUGA :  Jalankan Perintah Prabowo Arenas 08 Bagikan Makanan Susu dan Pengobatan Gratis

Selain itu juga Ia mengajak seluruh masyarakat untuk membangun SDM (Sumber Daya Manusia) dengan nilai-nilai agama dan Al-Qur’an.

‘Saya berharap pelaksanaan MTQ ke-52 Tingkat Provinsi Jambi ini menjadi kesan terbaik bagi seluruh peserta dan kepada semua pihak yang terlibat, pemerintah daerah, pihak keamanan TNI-POLRI, dan masyarakat yang telah mendukung kelancaran pelaksanaan MTQ ini, saya ucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya,” pungkas Sani.

Penutupan MTQ Ke-52 Tingkat Provinsi Jambi ini turut dihadiri Penjabat (Pj) Bupati Sarolangun Bachril Bakri, para pejabat di lingkup Provinsi Jambi dan kabupaten/kota se-Provinsi Jambi serta para tamu undangan lainnya.

BACA JUGA :  Wabup Hairan Hadiri Sosialisasi Perizinan Air Tanah Berbasis OSS-RBA

Berikut ini adalah daftar rangking Juara MTQ ke 52 Kabupaten/Kota se Provinsi Jambi.

  1. Rangking I : Kota Jambi dengan Nilai 104 poin.
  2. Rangking II : Kabupaten Tanjab Barat nilai 79 poin
  3. Rangking III : Kabupaten Tanjab Timur nilai 55 poin
  4. Rangking IV : Kabupaten Batanghari nilai 50 poin
  5. Rangking IV : Kabupaten Sarolangun nilai 50 poin
  6. Rangking V : Kota Sungai Penuh nilai 45 poin
  7. Rangking VI : Kabupaten Muaro Jambi nilai 42 poin
  8. Rangking VII : Kabupaten Bungo nilai 19 poin
  9. Rangking VII : Kabupaten Merangin nilai 16 poin
  10. Rangking IX : Kabupaten Tebo nilai 5 poin
  11. Rangking X :Kabupaten Kerinci nilai 3 poin.
Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Penulis : Angah

Editor : Redaksi

Sumber Berita : Linatastungkal

Berita Terkait

Kabupaten Kerinci Ditunjuk Jadi Tuan Rumah MTQ Tingkat Provinsi Jambi Ke-53
Tanjab Barat Raih Juara II MTQ Ke-52 Tingkat Provinsi Jambi di Sarolangun
Jaga Sungai Beringin Tetap Bersaih, Kapolres Sarolangun Turun Tangan
TNI-Polri Bersama Pemkab Sarolangun Gelar Apel Kesiapsiagaan Karhutla
Kapolres Sarolangun ; Motif Penembakan Satpam Perkebunan PT PAM Karena Kesal….
Tiga Pelaku Penembakan Menewaskan Satpam Perkebunan PT PAM Ditangkap Polres Sarolangun
Operasi Patuh 2023, Kapolres Sarolangun Tegaskan Jangan Adanya Pungli
Kapolres Sarolagun Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat 37 Personil dan Pelantikan Kasat Lantas
Berita ini 161 kali dibaca
Jika Anda punya informasi kejadian/peristiwa/rilis atau ingin informasi lainnya? Silakan kirim ke email lintastungkal@gmail.com (mohon dilampirkan data diri)

Berita Terkait

Sabtu, 23 September 2023 - 19:23 WIB

Jalankan Perintah Prabowo Arenas 08 Bagikan Makanan Susu dan Pengobatan Gratis

Sabtu, 23 September 2023 - 11:44 WIB

Tiga Pesan Besar Gubernur Jambi Al Haris ke Pj Bupati Merangin

Sabtu, 23 September 2023 - 01:05 WIB

KIM Kelurahan Betara Kiri Ikusti Sosialisasi dan Pelatihan Penggunaan Website

Jumat, 22 September 2023 - 11:30 WIB

Pemerintah Ganti Warna Seragam Linmas dari Hijau Jadi Abu-abu

Jumat, 22 September 2023 - 00:08 WIB

Wabup Hairan Hadiri Sosialisasi Perizinan Air Tanah Berbasis OSS-RBA

Kamis, 21 September 2023 - 11:39 WIB

PetroChina Tandatangani PKS Program Beasiswa dan Penanganan Stunting di Tanjab Barat

Kamis, 21 September 2023 - 11:26 WIB

Peduli Terhadap Pendidikan di Tanjab Barat, PetroChina Berikan Bantuan Beasiswa Bernilai Fantastis

Kamis, 21 September 2023 - 10:45 WIB

Himpunan Keluarga Melayu Tanjabbar Menolak Relokasi Masyarakat di Rempang Galang

Berita Terbaru