Pemerintah daerah juga menggandeng Forum CSR untuk bersama-sama membangun fasilitas Fisik untuk mendukung semua ini. Sampai saat ini kucuran dana CSR Tanjab Barat sudah mencapai Rp.170 Milyar.
Ditambahkan Bupati Anwar Sadat, Rasio Elektrifikasi Tanjab Barat sudah mencapai 94,64 persen dan kami terus menyusur Desa – Desa yang belum teraliri listrik baik di Hilir maupun di Ulu Tanjab Barat.
“Alhamdulillah Trafo di Parit 4 sudah mulai berfungsi yang kita harapkan PLN dapat memberikan pelayanan yang leih baik lagi kepada masyarakat. Pemkab Tanjab Barat juga telah menyediakan lampu Jalan diberbagai desa di Kabupaten Tanjung Barat,” sebutnya.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Angka Rasio Indek Gini Tanjung Jabung Barat pada tahun 2022 adalah 0.26, menunjukkan bahwa tingkat ketimpangan pendapatan masyarakat masih rendah, ini juga secara tersirat mengandung arti bahwa tidak terjadi ketimpangan pembangunan di Wilayah Kabupaten Tanjung Jabung Barat.
Kemudian tidak ada satupun Desa di Tanjab Barat yang berstatus tertinggal dan 4 Desa sudah berkategori DESA MANTAP. Bahkan pada penilaian lomba Desa tingkat Nasional beberapa waktu lalu Desa Purwodadi telah ditetapkan sebagai Desa Terbaik se regional 1 Indonesia.
Lanjut Halaman Berikutnya……….
Halaman : 1 2 3 4 5 6 Selanjutnya