Sesaat Jadi Obyek Wisata Penasaran Warga

- Redaksi

Jumat, 28 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Warga Tampak ramai di Lokasi Kebakaran di Jalan Asia-Jalan Ahmad Yani, Kelurahan Tungkal IV Kota, Tungkal Ilir.

FOTO : Warga Tampak ramai di Lokasi Kebakaran di Jalan Asia-Jalan Ahmad Yani, Kelurahan Tungkal IV Kota, Tungkal Ilir.

TUNGKAL ILIR – Lokasi kebakaran di Jalan Asia tepatnya di depan pintu mauk WFC, Kuala Tungkal mendadat bak menjadi obyek wisata sesaat paling dicari warga.

Kedatangan para warga itu karena penasaran ingin melihat langsung sisa-sisa insiden kebakaran yang terjadi pada Kamis malam.

Terpantau sejak pagi Jumat (28/10) masyarakat silih berganti mengunjungi lokasi kebakaran tersebut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tampak sebagian warga hanya melihat sambil lewat saja, dan ada juga yang bersahaja menghentikan kendaraannya sambil mengabadikan lokasi kebakaran dengan kamera ponselnya.

“Iya penasaran saja, karena semalam itu api besar banget. Saya cuma baru liat di medsos,”  salah satu warga di lokasi.

Ia menambahkan, saat insiden terjadi, kepulan api sangat besar.

“Biasa kebakaran sebentar saja padam, malam tadi itu kok lama sampai terdengar kumandang Adzan,” tuturnya.

Diberitakan sebelumnya kebakaran terjadi pada Kamis malam (27/10/22) sekitar pukul 22.45 WIB, meluluh lantahkan 12 bangunan ruko dan rumah warga.

Api baru berhasil dipadamkan hampir pukul 03.00 WIB.(Ngah)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Berita Terkait

Pengamanan Rute Pawai Takbiran, Polres Tanjab Barat Turunkan 150 Personel
Hari Ini 1.120 Orang dari Batam Mudik Via Pelabuhan Roro Kuala Tungkal
Berkelahi Disimpang Lampu Merah Patunas Tujuh Remaja Diamankan Polisi, Ada Dua Perempuan
Fraksi DPRD Tanjab Barat sampaikan Pemandangan Umum terhadap LKPJ Bupati Tahun Anggaran 2023
Kampung KB Tanjab Barat Masuk Nominasi, Tim BKKBN Jambi Lakukan Verifikasi
Ketua Koni Tanjab Barat dan Kadis Parpora Teken NPHD 2024
Berbagi Kebahagiaan di Bulan Ramadhan, PT LPPPI Gelar Buka Puasa Bersama, Santunan untuk Anak Yatim, serta Pemberian Bingkisan Lebaran
Gerakan Pangan Murah, Warga Tanjab Barat Harap Sering Digelar Pemerintah Daerah
Berita ini 154 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 9 April 2024 - 23:25 WIB

Pengamanan Rute Pawai Takbiran, Polres Tanjab Barat Turunkan 150 Personel

Senin, 8 April 2024 - 20:59 WIB

Hari Ini 1.120 Orang dari Batam Mudik Via Pelabuhan Roro Kuala Tungkal

Rabu, 3 April 2024 - 08:20 WIB

Berkelahi Disimpang Lampu Merah Patunas Tujuh Remaja Diamankan Polisi, Ada Dua Perempuan

Selasa, 2 April 2024 - 23:38 WIB

Fraksi DPRD Tanjab Barat sampaikan Pemandangan Umum terhadap LKPJ Bupati Tahun Anggaran 2023

Selasa, 2 April 2024 - 15:14 WIB

Kampung KB Tanjab Barat Masuk Nominasi, Tim BKKBN Jambi Lakukan Verifikasi

Senin, 1 April 2024 - 18:18 WIB

Ketua Koni Tanjab Barat dan Kadis Parpora Teken NPHD 2024

Kamis, 28 Maret 2024 - 19:49 WIB

Berbagi Kebahagiaan di Bulan Ramadhan, PT LPPPI Gelar Buka Puasa Bersama, Santunan untuk Anak Yatim, serta Pemberian Bingkisan Lebaran

Rabu, 27 Maret 2024 - 23:09 WIB

Gerakan Pangan Murah, Warga Tanjab Barat Harap Sering Digelar Pemerintah Daerah

Berita Terbaru