Sukses Jaga Produksi dan Kontribusi, Gubernur Jambi ; PetroChina Konsisten Dorong Peningkatan Perekonomian Jambi

Lintas Tungkal

- Redaksi

Kamis, 27 Maret 2025 - 01:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gubernur Jambi Al Haris

Gubernur Jambi Al Haris

Prioritas Program Nasional

Sementara itu, ekonom yang juga Direktur Lembaga Kajian dan Pengembangan Ekonomi dan Masyarakat (LKPEM) Dr AM Hardianto menegaskan, pemerintahan Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka memiliki perhatian dan visi besar terhadap swasembada energi dengan memberikan prioritas di industri hulu migas nasional.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Karena itu, kegiatan hulu migas seperti di Wilayah Kerja (WK) Jabung merupakan program yang telah ditetapkan negara bukan kepentingan swasta, melainkan KKKS PetroChina International Jabung yang disupervisi oleh SKK Migas merupakan wakil pemerintah pusat dalam melaksanakan aktivitas pengeboran migas.

“Seluruh pengelolaan migas di daerah itu merupakan atas nama negara dan ditetapkan sebagai program prioritas nasional. Jadi seluruh jajaran pemerintahan di daerah hingga Camat dan Kepala Desa senantiasa menyampaikan hal ini agar memastikan operasi migas di daerah masing-masing dapat meningkat, sekaligus daerah berlomba-lomba membuat iklim investasi lebih menarik sehingga investor masuk makin banyak,” ujarnya.

Lebih jauh dia mengatakan, kontribusi nyata yang diberikan dari hasil kerja keras KKKS dan sinergi dengan seluruh pemangku kepentingan (stakeholders) selama ini tidak hanya melalui Dana Bagi Hasil (DBH), namun juga dilengkapi dengan berbagai inovasi program Tanggung Jawab Sosial & Lingkungan (TJSL) yang mampu memberikan manfaat jangka panjang ke depan.

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : Viryzha

Editor : Redaksi

Sumber Berita: Lintastungkal

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kantor SAR Jambi Kirim 10 Personel Bantu Penanganan Banjir di Sumatera Barat
Untuk Porprov 2026 di Tanjab Barat, Pemprov Jambi Siapkan Anggaran Rp 10,8 Miliar
Pemprov Jambi Pastikan Tidak Ada Pemangkasan TPP ASN 2026
Sebanyak 11.509 Sumur Minyak Dikelola Masyarakat 3 Kabupaten di Jambi Akan Dilegalkan
Ketua DPRD Provinsi Jambi Bawa Aspirasi Langsung ke Senayan
Tampung Aspirasi Petani, Ketua DPRD Jambi Siap Perjuangkan Reforma Agraria
Hujan-hujanan, Ketua DPRD Jambi Hafiz Fattah Duduk Bersama Terima Aspirasi Masyarakat
DPRD Setujui Perubahan KUA-PPAS APBD Provinsi Jambi 2025
Berita ini 111 kali dibaca
Ikuti Terus Berita Terkini Terkait Peristiwa, Pilkada 2024, Kriminal, Edukasi dan lainnya dari LintasTungkal.com setiap harinya.

Berita Terkait

Kamis, 27 November 2025 - 00:02 WIB

Kantor SAR Jambi Kirim 10 Personel Bantu Penanganan Banjir di Sumatera Barat

Sabtu, 22 November 2025 - 23:43 WIB

Untuk Porprov 2026 di Tanjab Barat, Pemprov Jambi Siapkan Anggaran Rp 10,8 Miliar

Kamis, 20 November 2025 - 18:35 WIB

Pemprov Jambi Pastikan Tidak Ada Pemangkasan TPP ASN 2026

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 23:14 WIB

Sebanyak 11.509 Sumur Minyak Dikelola Masyarakat 3 Kabupaten di Jambi Akan Dilegalkan

Selasa, 30 September 2025 - 18:10 WIB

Ketua DPRD Provinsi Jambi Bawa Aspirasi Langsung ke Senayan

Berita Terbaru

Dilema Guru diantara Mendidik dan Intaian Jerat Hukum : FOTO Ilustrasi/AI

Pendidikan

Dilema Guru diantara Mendidik dan Intaian Jerat Hukum

Kamis, 15 Jan 2026 - 13:52 WIB