Tiga Siswa Lukusan SMPN 2 Kuala Tungkal Lulus Masuk di SMAN TT Jambi

- Redaksi

Jumat, 30 April 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SMP Negeri 2 Kuala Tungkal. FOTO : Istimewa

SMP Negeri 2 Kuala Tungkal. FOTO : Istimewa

KUALA TUNGKAL – Sebanyak 3 orang siswa lukusan SMP Negeri 2 Kuala Tungkal tahun 2021 telah lulus seleksi Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) di SMA Negeri Titian Teras (TT) Jambi.

Mereka yakni Nasywa Aulua Rizqi, M. Bagus Yudono Wisnu Putro, dan Daffa Pratama Broring.

Ketiganya lulus melalui jalur tes dan telah mengikuti tahapan demi tahapan seleeksi di sekolah bergensi di Kota Jambi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pauzan Najri, S.Pd. selaku Peltu Kepsek SMP Negeri 2 Kuala Tungkal mengatakan bahwa ini merupakan hasil

perjuangan yang sangat tekun dan dilakukan melalui perjuangan yang lama, tentunya keberhasilan ini oleh semua pihak, mulai dari sekolah, orang tua, sendiri maupun pihak dinas Pendidikan dan Kebudayaan.

“Alhamdulillah, tahun 2021 ini kami meloloskan 3 orang siswa di SMAN TT Jambi, tahun sebelumnya 2 orang, dan kedepannya semoga SMPN 2 Kuala Tungkal tetap bisa eksis bersaing untuk masuk di SMA favorit di Jambi,” ungkapnya dikutip dari laman resmi disdikbud.tanjabbarat.id, Kamis (29/94/21).

Untuk dikatahui, bahwa pada tahun 2010, SMA Titian Teras mendapatkan ISO 9001 oleh Badan Akreditasi Nasional (BAN). SMAN Titian Teras telah memiliki banyak prestasi baik di tingkat Provinsi, Nasional maupun Internasional.

Pada 4 Januari 2012, SMA Titian Teras diambil alih oleh Pemerintah Provinsi Jambi dan mengubah namanya menjadi SMAN Titian Teras H. Abdurrahman Sayoeti seperti sekarang. Saat ini SMAN Titian Teras memiliki jumlah siswa dan siswi sebanyak ±600 orang yang berasal dari setiap kabupaten dan kota di Provinsi.

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Tatap Muka di SMAN 1, Kapolresta Jambi Sosialisasikan Kenakalan Remaja
Bupati Anwar Sadat berpesan IAI An Nadwh bisa memacu diri menciptakan Program Inovatif
Endgame Goes to Campus Pukau Mahasiswa UNDIP dengan Angkat Tema Pendidikan yang Berakar
Sosialisasi, Kasat Resnarkoba Polres Tanjabbar Bagikan Tips Terhindar dari Narkoba
Syamsurizal puji Kreativitas Siswa SMANSA di Expo 6 Tahun 2024
SMAN 1 Tanjab Barat Juara Harapan Satu di KESN Nasional 2024
Anggota DPRD Jambi Eka Marlina Beri Pemahaman Politik di Hadapan Ratusan Siswa SMAN 3 Kota Jambi
SMA dengan Program Calon Taruna (Catar)
Berita ini 939 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 30 Januari 2025 - 19:03 WIB

Tatap Muka di SMAN 1, Kapolresta Jambi Sosialisasikan Kenakalan Remaja

Rabu, 29 Januari 2025 - 13:36 WIB

Bupati Anwar Sadat berpesan IAI An Nadwh bisa memacu diri menciptakan Program Inovatif

Jumat, 10 Januari 2025 - 19:53 WIB

Endgame Goes to Campus Pukau Mahasiswa UNDIP dengan Angkat Tema Pendidikan yang Berakar

Kamis, 5 Desember 2024 - 23:23 WIB

Sosialisasi, Kasat Resnarkoba Polres Tanjabbar Bagikan Tips Terhindar dari Narkoba

Senin, 25 November 2024 - 14:38 WIB

Syamsurizal puji Kreativitas Siswa SMANSA di Expo 6 Tahun 2024

Berita Terbaru