Tim Ops Antik Polda Jambi Tes Urine 9 Sopir Angkutan Batu Bara, Hasilnya?

- Editor

Kamis, 16 Februari 2023 - 20:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tim Ops Antik Polda Jambi Saat Lakukan Tes Urine 9 Sopir Angkutan Batu Bara. FOTO : Hms

Tim Ops Antik Polda Jambi Saat Lakukan Tes Urine 9 Sopir Angkutan Batu Bara. FOTO : Hms

JAMBI – Personel Gabungan Operasi Antik Siginjai 2023 Polda Jambi melaksanakan pemeriksaan urine kepada para sopir angkutan batu bara yang melintasi jalan lingkar selatan Kota Jambi, Senin malam (13/2/23).

Sebanyak 9 sopir angkutan batu bara di lakukan tes urine.

Kabag Binops Ditresnarkoba Polda Jambi AKBP Nukmansyah, SH. saat dikonfirmasi menyampaikan tes urine secara sampling (acak) terhadap 9 sopir truk batu bara rangka meminimalisir penyalahgunaan Narkoba bagi sopir dan menjaga Kamtibmas Provinsi Jambi.

“Pemeriksaan dilakukan kepada para sopir angkutan batubara dikarenakan seringnya terjadi kecelakaan yang disebabkan oleh Angkutan Batubara,” tutur AKBP Nukmansyah.

BACA JUGA :  DPRD Tanjab Barat Tunda Sahkan Raperda Pajak Daerah dan Retribusi Menjadi PERDA

AKBP Nukmansyah menambahkan Operasi Antik Siginjai 2023 yang digelar mulai tanggal 13 Februari hingga 07 Maret 2023 dengan sasaran penyalahgunaan Narkotika.

“Dari 9 sopir angkutan batubara yang dilakukan test urine didapati dengan hasil negative,” ujarnya.(Red)

Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Berita Terkait

Udara Tak Sehat, Disdik Provinsi Jambi Imbau SMA/SMK, SLB Pembelajaran Daring
Kepala BPSDM Provinsi Jambi Resmi Jabat Pj Bupati Merangin
Besok Mukti Sa’id Dilantik Jadi Pj Bupati Merangin
4 Guru Besar UNJA Mendaftar Calon Rektor, 1 Diantaranya Perempuan
Ini 3 Nama Bakal Kabupaten/Kota Baru di Jambi
Diskresi Kepolisian Penghentian Mobilisasi Angkutan Batu Bara di Jambi Dilanjutkan
Edi Purwanto, Konflik Angraria di Jambi Kalau Tidak Selesai Jadi Bom Waktu
Menteri ATR Sebut Konflik Agraria di Provinsi Jambi Masih Banyak
Berita ini 93 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 1 Oktober 2023 - 19:00 WIB

Dampak Karhutla, TK Hingga Siswa SMP di Tanjab Barat Belajar Secara Daring

Sabtu, 30 September 2023 - 19:58 WIB

Polsek Pengabuan Selidiki Pembakar Lahan di Senyerang Tanjab Barat

Sabtu, 30 September 2023 - 19:27 WIB

4 Hektar Lahan Perkebunan Kelapa di Kecamatan Pengabuan Terbakar

Sabtu, 30 September 2023 - 14:51 WIB

Bupati Tanjab Barat Berhentikan 4 Kepala Desa, Ini Penggantinya

Sabtu, 30 September 2023 - 09:01 WIB

DPRD Tanjab Barat Tunda Sahkan Raperda Pajak Daerah dan Retribusi Menjadi PERDA

Jumat, 29 September 2023 - 11:32 WIB

DPD Partai NasDem Tanjabbar Berbagi, Hairan Sebut untuk Ringankan Beban Warga

Kamis, 28 September 2023 - 18:04 WIB

Ahmad Terpilih Ketua FPTI Tanjab Barat Periode 2023-2027

Rabu, 27 September 2023 - 00:51 WIB

Pemkab Tanjab Barat Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW Disertai Festival Pelayanan Publik

Berita Terbaru