1000 Vaksin, Sinergi TNI AD dengan Kimia Farma

Lintas Tungkal

- Redaksi

Selasa, 8 Maret 2022 - 09:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kasad Jenderal TNI Dudung Abdurachman meninjau Vaksinasi Gotong-Royong 1000 Vaksin, sinergi TNI AD dengan Kimia Farma di Balai Prajurit Bekangdam II/ Sriwijaya, Palembang, Senin (7/3/22). FOTO : Dispenad

Kasad Jenderal TNI Dudung Abdurachman meninjau Vaksinasi Gotong-Royong 1000 Vaksin, sinergi TNI AD dengan Kimia Farma di Balai Prajurit Bekangdam II/ Sriwijaya, Palembang, Senin (7/3/22). FOTO : Dispenad

PALEMBANG – Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dudung Abdurachman, SE, MM, meninjau pelaksanaan vaksinasi gotong-royong sebanyak 1000 vaksin, sinergi TNI AD dengan Kimia Farma di Balai Prajurit Bekangdam II/Sriwijaya, Palembang, Senin (7/3/22).

Peninjauan vaksinasi oleh Kasad tersebut untuk memantau langsung percepatan vaksinasi Covid-19, khususnya di daerah-daerah yang tingkat vaksinasinya rendah dengan tujuan agar segera tercapai kekebalan komunal di Indonesia. Ini merupakan tindak lanjut dari perjanjian kerja sama antara TNI AD dengan PT Kimia Farma Diagnostika, terkait penyaluran vaksin dan pendistribusian bahan kebutuhan pokok untuk masyarakat. Vaksinasi yang diberikan ini adalah vaksin jenis Sinovac untuk penerima vaksin pertama dan vaksin jenis Aztrazaneka untuk penerima vaksin ketiga.

Kasad mengatakan, vaksinasi serentak yang dilaksanakan ini merupakan bentuk dukungan TNI AD dalam menyukseskan program pemerintah untuk meningkatkan kualitas kesehatan masyarakat, khususnya dalam mengatasi pandemi Covid-19 yang masih melanda tanah air hingga saat ini.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kepada masyarakat yang mengikuti vaksinasi, Kasad memberikan bantuan Sembako sebagai wujud kepedulian TNI AD atas kesulitan ekomomi yang dialami masyarakat akibat pandemi yang belum mereda sampai saat ini. (Dispenad)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Komisi III DPR Desak Jaksa Agung Gunakan Deponering Hentikan Kasus Hogi Minaya di Sleman
Kapolri Tolak Keras Polri di Bawah Kementerian: “Lebih Baik Saya Jadi Petani!”
Perkuat Ekonomi Maritim, Inggris Siap Bangun Ribuan Kapal Ikan di Indonesia
Menteri ESDM Pastikan Distribusi Energi Aman Jelang Tahun Baru
Selama Natal dan Tahun Baru, Pertamina Patra Niaga Hadirkan Serambi MyPertamina di Bandara DEO Sorong
Libur Sekolah, Kabarnya BGN Rencanakan Layanan Delivery MBG ke Rumah Siswa
Konflik Internal Menguat, Mahfud MD Nilai PBNU Bergeser ke Urusan Bisnis dan Tambang
KBRI Kuala Lumpur Berhasil Selamatkan 75 WNI dari Hukuman Mati
Berita ini 171 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 17:06 WIB

Komisi III DPR Desak Jaksa Agung Gunakan Deponering Hentikan Kasus Hogi Minaya di Sleman

Senin, 26 Januari 2026 - 18:35 WIB

Kapolri Tolak Keras Polri di Bawah Kementerian: “Lebih Baik Saya Jadi Petani!”

Kamis, 22 Januari 2026 - 11:37 WIB

Perkuat Ekonomi Maritim, Inggris Siap Bangun Ribuan Kapal Ikan di Indonesia

Senin, 29 Desember 2025 - 18:16 WIB

Menteri ESDM Pastikan Distribusi Energi Aman Jelang Tahun Baru

Sabtu, 27 Desember 2025 - 19:11 WIB

Selama Natal dan Tahun Baru, Pertamina Patra Niaga Hadirkan Serambi MyPertamina di Bandara DEO Sorong

Berita Terbaru