Bupati Anwar Sadat Jadi Narsum Diseminasi Haji dan Umrah

Lintas Tungkal

- Redaksi

Jumat, 29 Oktober 2021 - 11:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dokumentasi Acara Diseminasi Haji dan Umrah tahun 2021. FOTO : DOKPIM

Dokumentasi Acara Diseminasi Haji dan Umrah tahun 2021. FOTO : DOKPIM

KUALA TUNGKAL – Bupati kabupaten tanjung jabung barat KH. Anwar Sadat, didaulat menjadi narasumber Diseminasi Haji dan Umrah tahun 2021.

Acara dengan tema “Tingkatkan pengetahuan, kemampuan dan pemahaman jamaah haji dan umrah” berlangsung di Aula Tungkal Hotel, kamis (28/10/21).

Dalam paparanya Bupati H. Anwar Sadat  mengatakan bahwa situasi pemahaman Keagamaan di Tanjung jabung Barat saat ini terbilang cukup tinggi toleransinya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pertama, di tengah pandemi ini, Tanjung Jabung Barat tidak terlalu terkontaminasi mengenai ekonomi akibat dampak Covid-19, karena di Tanjung Jabung barat mempunyai perkebunan, pertanian, perikanan sehingga 3 pondasi ekonomi inilah yang membuat kenapa orang berbondong-bondong masih mendaftar haji, oleh karena 3 pondasi ekonomi itu masyarakat Tanjung Jabung Barat tidak terlalu terpengaruh mengenai ekonomi akibat dampak Covid-19, dan ini salah satu mengapa kuala tungkal tingkat pendaftaran haji nya masih tinggi,” ucapnya.

Kedua, ini pemahaman struktural dari nenek moyang kita “Percuma punya duit banyak tetapi tidak naik haji” dan yang ketiga, Kuala Tungkal ini sejak dahulu diasuh oleh guru-guru kita, isya pengajian subuh pengajian, sehingga masyarakat kita lebih banyak mendapatkan pemahanan-pemahaman keagamaan sejak dahulu.

“Dari unsur- unsur keagaaman inilah yang memicu masyarakat untuk semangat mendaftar haji.” Tambah bupati

Bupati berharap, Mudah-mudahan segala sesuatu yang berkaitan dengan pemerintah mengenai pemberangkatan haji ini bisa dapat dipahami.

Lanjut ke halaman berikutnya….>>>

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Sempat Buang Sabu ke Air, Pelaku Narkotika Tak Berkutik Diringkus Polisi di Kampung Nelayan
Warga Desa Sungai Kayu Aro Resah, Harimau Liar Berkeliaran di Permukiman, Minta BKSDA Bertindak
Gubernur Cup 2026: Libas Sungai Penuh 5-1, Tanjab Barat Melaju ke Semifinal!
Operasi Kemanusiaan di Sungai Pengabuan: Satu Korban Ditemukan, Tim SAR Berpacu dengan Waktu Cari Satu Korban Lagi
Tongkat Komando Berganti: AKBP Maulia Lanjutkan Estafet Kepemimpinan AKBP Agung di Tanjab Barat
Cuaca Ekstrem Mengintai, Pemerintah Pusat–Daerah Diminta Siaga Hadapi Ancaman Bencana
Bupati Anwar Sadat Bagikan 59 Sepeda Motor Operasional Da’i Desa, Agar Dakwah Sampai ke Pelosok
Sekretaris Daerah Tanjab Barat Buka Perticab ke-3 Saka Bakti Husada
Berita ini 128 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 17:46 WIB

Sempat Buang Sabu ke Air, Pelaku Narkotika Tak Berkutik Diringkus Polisi di Kampung Nelayan

Rabu, 21 Januari 2026 - 23:05 WIB

Warga Desa Sungai Kayu Aro Resah, Harimau Liar Berkeliaran di Permukiman, Minta BKSDA Bertindak

Selasa, 20 Januari 2026 - 08:37 WIB

Gubernur Cup 2026: Libas Sungai Penuh 5-1, Tanjab Barat Melaju ke Semifinal!

Minggu, 11 Januari 2026 - 20:05 WIB

Operasi Kemanusiaan di Sungai Pengabuan: Satu Korban Ditemukan, Tim SAR Berpacu dengan Waktu Cari Satu Korban Lagi

Sabtu, 10 Januari 2026 - 14:48 WIB

Tongkat Komando Berganti: AKBP Maulia Lanjutkan Estafet Kepemimpinan AKBP Agung di Tanjab Barat

Berita Terbaru