BREAKING NEWS : Puluhan Pelajar SMKN 1 Demo

- Redaksi

Senin, 7 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Saat Pelajar SMKN 1 Tanjung Jabung Barat melakukan aksi demo di Lapangan Sekolah. FOTO : Bas/LT

Saat Pelajar SMKN 1 Tanjung Jabung Barat melakukan aksi demo di Lapangan Sekolah. FOTO : Bas/LT

TUNGKAL ILIR – Puluhan Pelajar SMKN 1 Tanjung Jabung Barat melakukan aksi demo, Senin (7/11/22) di Lapangan Sekolah. Dari orasinya para siswa ini minta Kepala Sekolah untuk turun.

Berikut tuntutan para pelajar :

  1. Sekolah ini terlalu banyak aturan dengan kepemimpinan Plt KEPSEK sekarang sehingga kami sebagai siswa tidak merasakan adanya kenyamanan belajar.
  2. Kemana dana ATK Dana Bos? (Spidol, sapu, serokan, buku absen DLL).
  3. Guru Terlalu arogan dengan siswa/i (sikap yang sombong, congkak, angkuh, dan memaksakan kehendak.
  4. Mana fungsi satpam? Kenasa Halm dan motor siswa bisa hilang.
  5. Kami Ingin Bisnis Center dibuka Kembali.
  6. Kenapa baju seragam kelas 10 belum jadi? Sedangkan sudah banyak yang lunas.
  7. Tolong Organisasi kesiswaan di aktifkan Kembali.
  8. Kenapa Penggunaan Fasilitas di sekolah dibatasi?
  9. Tidak mendukukung anak berprestasi.
  10. Kemana anggaran HUT Ri?
  11. Ada masalah apa dengan pengunduran pak Hasan?
  12. Wc yang tidak terawat
  13. Tidak adanya listrik di bangunan atas
  14. Turunkan nominal uang komite seperti semula

Hingga berita ini diturunkan belum ada tanggapan dari Plt Kepala Sekolah Dra. Nurliah. (Bas)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Tatap Muka di SMAN 1, Kapolresta Jambi Sosialisasikan Kenakalan Remaja
Bupati Anwar Sadat berpesan IAI An Nadwh bisa memacu diri menciptakan Program Inovatif
Endgame Goes to Campus Pukau Mahasiswa UNDIP dengan Angkat Tema Pendidikan yang Berakar
Sosialisasi, Kasat Resnarkoba Polres Tanjabbar Bagikan Tips Terhindar dari Narkoba
Syamsurizal puji Kreativitas Siswa SMANSA di Expo 6 Tahun 2024
SMAN 1 Tanjab Barat Juara Harapan Satu di KESN Nasional 2024
Anggota DPRD Jambi Eka Marlina Beri Pemahaman Politik di Hadapan Ratusan Siswa SMAN 3 Kota Jambi
SMA dengan Program Calon Taruna (Catar)
Berita ini 1,499 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 30 Januari 2025 - 19:03 WIB

Tatap Muka di SMAN 1, Kapolresta Jambi Sosialisasikan Kenakalan Remaja

Rabu, 29 Januari 2025 - 13:36 WIB

Bupati Anwar Sadat berpesan IAI An Nadwh bisa memacu diri menciptakan Program Inovatif

Jumat, 10 Januari 2025 - 19:53 WIB

Endgame Goes to Campus Pukau Mahasiswa UNDIP dengan Angkat Tema Pendidikan yang Berakar

Kamis, 5 Desember 2024 - 23:23 WIB

Sosialisasi, Kasat Resnarkoba Polres Tanjabbar Bagikan Tips Terhindar dari Narkoba

Senin, 25 November 2024 - 14:38 WIB

Syamsurizal puji Kreativitas Siswa SMANSA di Expo 6 Tahun 2024

Berita Terbaru

Irban Khusus Provinsi Jambi Mat Sanusi, Bersama Bupati Anwar Sadat dan Jajaran Pemerintah Tanjab Barat (Prokopim)

Advetorial

Pemerintah Tanjab Barat Raih Predikat Kinerja ‘Baik’

Sabtu, 15 Feb 2025 - 18:40 WIB