Berita Sosial

BTC dan Seniman Rambut kegiatan Cukur Amal di Festival Payung Api di Alun-Alun Kota Kuala Tungkal. FOTO : Dok BTC

Berita

BTC bersama Seniman Rambut Cukur Amal di Festival Payung Api untuk Dhuafa

Berita | Sosial | Minggu, 11 Agustus 2024 - 09:37 WIB

Minggu, 11 Agustus 2024 - 09:37 WIB

KUALA TUNGKAL – Barbershop Tungkal Community (BTC) bersama Seniman Rambut menggelar Cukur Amal di kegiatan Festival Payung Api di Alun-Alun Kota Kuala Tungkal, Sabtu…

Eko dan Pengurus Daerah IWO Tanjab Barat menyerahkan santuan dan bantuan sembako untuk Santri Ponpes Al-Qur'an As-Syatibi Kuala Tungkal. FOTO : Dok IWO

Berita

HUT ke-12 Tahun, IWO Tanjabbar Santuni Santri di Ponpes Al-Qur’an As Syatibi

Berita | Sosial | Senin, 5 Agustus 2024 - 12:25 WIB

Senin, 5 Agustus 2024 - 12:25 WIB

KUALA TUNGKAL – Peringati Hari jadi ke 12 Tahun Pengurus Daerah Ikatana Wartawan Online (IWO) Tanjung Jabung Barat memberikan santunan untuk Anak yatim piatu…

Bupati Tanjab Barat Drs H Anwar Sadat, M. Ag didampingi Hj Fadhilah Sadat berikan semangat kepada Anak yang dikhitan. FOTO ; Prokopim

Kesehatan

Momen HUT Ke-59 Tanjabbar Dinkes Gelar Sunatan Massal, Bupati : Pemerintah Bantu Masyarakat

Kesehatan | Sosial | Kamis, 1 Agustus 2024 - 12:15 WIB

Kamis, 1 Agustus 2024 - 12:15 WIB

KUALA TUNGKAL – Dalam rangka memperingati Hari Jadi ke-59 Kabupaten Tanjung Jabung Barat dan HUT ke-79 Republik Indonesia, Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Barat bersama…

Bupati Tanjab Barat Drs H Anwar Sadat, M. Ag menyerahkan secara simbolis bantuan untuk Masjid Darussalam. FOTO : LT

Berita

Peduli terhadap Pendidikan, Kesehatan dan Keagamaan, Bupati Tanjabbar Serahkan Bantuan

Berita | Sosial | Jumat, 5 Juli 2024 - 14:18 WIB

Jumat, 5 Juli 2024 - 14:18 WIB

KUALA TUNGKAL – Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Barat melalui Bupati H Anwar Sadat menyerahkan sejumlah bantuan Bidang Keagamaan, Kesehatan dan Pendidikan di Kelurahan Sriwijaya….

Pembina, Para Kepala Sekolah, Ustadz Ustadzah, Pengajar dan Anggota PPBI Cabang Tanjung Jabung Barat. FOTO : Dok PPBI

Berita

Peduli Pendidikan, PPBI Tanjabbar Bantu Pegecoran Halaman TK IT Al-Khairat

Berita | Sosial | Minggu, 30 Juni 2024 - 17:52 WIB

Minggu, 30 Juni 2024 - 17:52 WIB

KUALA TUNGKAL – Perhimpunan Penggemar Bonsai Indonesia (PPBI) Cabang Kabupaten Tanjung Jabung Barat Provinsi Jambi melaksanakan kegiatan sosial pengecoran Halaman TK Islam Terpadu Al-Khairat…

AKBP Agung Basuki, SIK., MM Gowes bersama PJU dan Personel Polres Tanjab Barat ke Deda Dataran Pinang. FOTO : Humas

Berita

Gowes 78 Kilometer, Agung Basuki Antarkan Sembako untuk Warga

Berita | Sosial | Jumat, 14 Juni 2024 - 18:06 WIB

Jumat, 14 Juni 2024 - 18:06 WIB

KUALA BETARA – Kapolres Tanjung Jabung Barat AKBP Agung Basuki dan jajaran menyebarangi Sungai dan Gowes sejauh kurang lebih 78 Kilometer untuk antarkan Sembako…

Direktur Yayasan Cappa Keadilan Ekologi Utari Octika Rani buka kegiatan Workshop Pembelajaran di Hotel Rivoli Kuala Tungkal, Kamis (2/5/24). FOTO : LT/Bas

Sosial

Mengenal Perhutanan Sosial, Yayasan Cappa Keadilan Ekologi Jambi Gelar Workshop Pembelajaran

Sosial | Kamis, 2 Mei 2024 - 14:31 WIB

Kamis, 2 Mei 2024 - 14:31 WIB

KUALA TUNGKAL – Yayasan Cappa Keadilan Ekologi Provinsi Jambi menggelar Workshop Pembelajaran “Konsep Ekonomi Hijau dalam Pengelolaan Perhutanan Sosial untuk Mewujudkan Kesejahteraan Masyarakat dan…

Ketua DPD PAN Tanjung Jabung Barat Drs H Anwar Sadat, M. Ag bersama Pengurus Bagikan Takjil, Jum'at (29/3/24) FOTO : Ame

Sosial

Ketua dan Pengurus DPD PAN Tanjab Barat Berbagi Takjil dan Santuni Anak Yatim

Sosial | Sabtu, 30 Maret 2024 - 01:47 WIB

Sabtu, 30 Maret 2024 - 01:47 WIB

KUALA TUNGKAL  – Ketua DPD Partai Amanat Nasional (PAN) Tanjung Jabung Barat, H Anwar Sadat beserta pengurus harian melaksanakan giat berbagi takjil kepada warga…

Ketua SMSI Tanjab Barat Ikmal Madiansyah bersama Sekretaris Ame Ahmad dan Amirullah saat menyerahkan bantuan sembako, Kamis Sore (28/3/24). FOTO : LT/Bas

Sosial

SMSI Tanjab Barat Peduli Sesama, Bagikan Sembako untuk Senyum Duafa

Sosial | Kamis, 28 Maret 2024 - 21:34 WIB

Kamis, 28 Maret 2024 - 21:34 WIB

KUALA TUNGKAL – Bentuk kepedulian terhadap sesama Serikat Media Siber Indoensia (SMSI) Kabupaten Tanjung Jabung Barat Provinsi Jambi membagikan puluhan Paket sembako untuk senyum…

Muhammad Taher dan Kawan-Kawan saat cukur Rambut Abang Becak dan Tukang Ojek Pasar Ampera, Minggu (24/3/24). FOTO : LT/Bas

Sosial

BTC Beraksi di Bulan Ramadhan, Rambut Abang Becak dan Tukang Ojek Rapi

Sosial | Minggu, 24 Maret 2024 - 13:29 WIB

Minggu, 24 Maret 2024 - 13:29 WIB

KUALA TUNGKAL – Barbershop Tungkal Comunnity (BTC) kembali beraksi, melaksanakan kegiatan amal Gunting Rambut Gratis dengan sasaran Abang Becak dan Tukang Ojek yang mangkal…

Karyawan PT Bintang Selamanya saat bagikan Takjil kepada warga masyarakat, Sabtu Sore, (23/3/24). FOTO : Eko

Sosial

Ambil Berkah di Bulan Ramadhan, PT Bintang Selamanya Bagikan 1000 Takjil

Sosial | Sabtu, 23 Maret 2024 - 19:11 WIB

Sabtu, 23 Maret 2024 - 19:11 WIB

KUALA TUNGKAL – Kerukunan Umat beragama terjalin dengan baik di Kabupaten Tanjung Jabung Barat Provinsi Jambi. Hal ini ditunjukkan oleh PT Bintang Selamanya dengan…

Anggota Polres Tanjab Barat Bagikan Takjil ke Abang Becak di Jum'at Berkah, Jum'at (15/3/24). FOTO : Humas

Sosial

Jum’at Berkah, Anggota Polres Tanjabbar Bagikan Takjil untuk Berbuka Puasa

Sosial | Tanjab Barat | Jumat, 15 Maret 2024 - 21:58 WIB

Jumat, 15 Maret 2024 - 21:58 WIB

KUALA TUNGKAL – Anggota Kepolisian Resor (Polres) Tanjung Jabung Barat Polda Jambi membagikan sejumlah Paket Takjil kepada Abang Becak dan Warga masyarakat Kuala Tungkal,…

Kegiatan Jum'at Berkah penyaluran Paket sembako Ditintelkam Polda Jambi. FOTO : Humas

Sosial

Jum’at Berkah, Ditintelkam Polda Jambi Salurkan Paket Sembako Jelang Buka Puasa

Sosial | Jumat, 15 Maret 2024 - 19:32 WIB

Jumat, 15 Maret 2024 - 19:32 WIB

JAMBI – Bentuk kepedulian antar sesama menjelang berbuka puasa, Direktorat Intelkam Polda Jambi memberikan bantuan paket sembako, di Depan Mapolda Jambi, Jumat sore (15/3/24)….