Cegah Stunting, PetroChina Beri Penyuluhan dan Bantuan Alkes Antoprometri

- Redaksi

Senin, 20 Februari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PetroChina Beri Penyuluhan dan Bantuan Alkes Antoprometri. FOTO : ISt

PetroChina Beri Penyuluhan dan Bantuan Alkes Antoprometri. FOTO : ISt

“Alhamdulillah stunting di Kabupaten Tanjung Jabung Barat ini sudah di bawah angka nasional. Ini berkat upaya dari kita semua, termasuk dengan upaya pihak PetroChina dalam memberikan pendampingan dan bantuan. Harapannya dengan bantuan alat ini, kita mendapatkan akurasi yang pasti, dimana dengan alat ini pengukuran bisa dilakukan secara digital. Mudah-mudahan alat yang diberikan ini dapat bermanfaat untuk masyarakat,” ungkapnya.

Penyerahan bantuan 14 set alat kesehatan antoprometri secara simbolis diserahkan langsung oleh manajemen PetroChina kepada Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Barat, dalam hal ini wakil bupati dan para kepala desa di wilayah Kecamatan Betara. Setelah itu dilanjutkan dengan pemberian vitamin A kepada para BALITA.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Terima kasih kepada pemerintah dan PetroChina. Mudah-mudahan dengan alat yang diberikan ini dapat dimanfaatkan dengan baik, serta ke depannya alat ini berguna bisa mendeteksi dan menekan angka stunting yang ada di desa-desa,” ujar Kepala Desa Purwodadi, Jayus.

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Berita Terkait

Komitmen Tanpa Batas, BPJS Kesehatan Berikan Layanan JKN Selama Libur Lebaran
BREAKING NEWS : Dokkes Polres Tanjab Barat Cek Kesehatan Personil
Cegah DBD, Kadinkes Tanjab Barat Ajak Masyarakat Jaga Kebersihan Lingkungan
Gandeng Tenaga Medis Puskesmas Rawat Inap Sukarejo, BMH Jambi Gelar Khitanan Massal
Dinas Kesehatan Dirikan Posko Kesehatan untuk Penanganan Korban Kebakaran
Danrem 042 Gapu Tinjau Implementasi Program TNI AD Oleh Kodim 0415 Jambi di Pasar Angso Duo
26 Warga Positif DBD Dinkes Butuh Kerjasama Masyarakat Jaga Kebersihan Lingkungan
Penyebaran Nyamuk Wolbachia Adalah Ancaman Terhadap Ketahanan dan Keamanan Negara Indonesia
Berita ini 98 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 27 Maret 2024 - 12:44 WIB

Komitmen Tanpa Batas, BPJS Kesehatan Berikan Layanan JKN Selama Libur Lebaran

Selasa, 23 Januari 2024 - 15:44 WIB

BREAKING NEWS : Dokkes Polres Tanjab Barat Cek Kesehatan Personil

Kamis, 11 Januari 2024 - 20:41 WIB

Cegah DBD, Kadinkes Tanjab Barat Ajak Masyarakat Jaga Kebersihan Lingkungan

Kamis, 28 Desember 2023 - 17:29 WIB

Gandeng Tenaga Medis Puskesmas Rawat Inap Sukarejo, BMH Jambi Gelar Khitanan Massal

Sabtu, 16 Desember 2023 - 15:12 WIB

Dinas Kesehatan Dirikan Posko Kesehatan untuk Penanganan Korban Kebakaran

Kamis, 7 Desember 2023 - 21:54 WIB

Danrem 042 Gapu Tinjau Implementasi Program TNI AD Oleh Kodim 0415 Jambi di Pasar Angso Duo

Selasa, 5 Desember 2023 - 14:41 WIB

26 Warga Positif DBD Dinkes Butuh Kerjasama Masyarakat Jaga Kebersihan Lingkungan

Senin, 27 November 2023 - 11:33 WIB

Penyebaran Nyamuk Wolbachia Adalah Ancaman Terhadap Ketahanan dan Keamanan Negara Indonesia

Berita Terbaru