Cek Harga Bahan Pokok Jelang Ramadhan, Wabup : Untuk Harga Stabil, Stok Masih Aman

- Redaksi

Sabtu, 18 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

H. Hairan, SH didampingi Sekda, Asisten II dan Kepala OPD terkait berdialog dengan pedagang saat pengecekan harga bahan pokok di Pasar Tradisional Parit 2, Jum'at (17/3/23). Foto : Prokopim

H. Hairan, SH didampingi Sekda, Asisten II dan Kepala OPD terkait berdialog dengan pedagang saat pengecekan harga bahan pokok di Pasar Tradisional Parit 2, Jum'at (17/3/23). Foto : Prokopim

KUALA TUNGKALWakil Bupati Tanjung Jabung Barat H. Hairan, SH melakukan pengecekan Harga dan ketersediaan Bahan Pokok menjelang Ramadhan 1444 Hijriah.

Didampingi Sekretaris Daerah  Ir. H. Agus Sanusi, M.Si, Asisten Perekonomian dan Pembangunan Ir. H. Firdaus Khatab, MM, Kabag Ekonomi, dan OPD terkait, Wabup Hairan melakukan pengecekan harga bahan poko di Pasar Tradisional Parit 2 (Dua) hingga ke Pelabuhan LLASDP, Jum’at (17/3/23).

Wakil Bupati Tanjab Barat, H. Hairan dalam wawancara usai melakukan pengecekan menyebutkan, kegiatan ini merupakan agenda rutin Bupati, untuk pengecekan harga barang di Pasar terkait kenaikan harga barang menjelang ramadhan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

” Namun hari ini dilapangan kita tidak menemukan kenaikan harga bahan pangan. Hanya harga telur yang sedikit naik. Harga bahan pokok lain Alhamdulillah stabil,” ungkap Wabup.

Wabup Hairan juga mengatakan, bahkan dari pengecekan yang dilakukan didapati ada Harga Sembako yang justru mengalami penurunan Harga.

” Untuk Harga Minyak Goreng masih terpantau stabil dan ketersediaan bahan pokok di Pasar Hari ini (Jum’at,red) masih aman terkendali,’ sebutnya.

Ditambahkan Wabup Hairan, kedepannya jika memang diperlukan Operasi Pasar maka akan dilaksanakan. ” Tapi sampai hari ini itu belum dibutuhkan karena pasokan masih aman dan harga masih stabil,” ucapnya.(hms/bas)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Berita Terkait

HIPMI Medan Dukung Bobby Nasution Maju Gubernur Sumatera Utara
Jacob Ereste : Sikap Tak Bijak Pendeta Gilbert Emanuel Lumoindong yang Tidak Cerdas
Istighosah Qubro Untuk MK Agar Kuat dan Teguh Memberi Putusan yang Adil
Danrem 042/Gapu Sholat Idul Fitri 1445 H di Makorem 042/Gapu
BREAKING NEWS : Para Juara Festival Arakan Sahur dan Arakan Takbir 2024 di Tanjab Barat
362 WBP Lapas Kuala Tungkal Terima Remisi Khusus Idul Fitri 2024
Ketua Dewan Pembina SMSI Tanjab Barat Buka Puasa Bersama Pengurus dan Berikan Santunan
Personel Satreskrim Polres Tanjab Barat Cek SPBU : Cegah Penyalahgunaan BBM Subsidi
Berita ini 90 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 19 April 2024 - 18:44 WIB

HIPMI Medan Dukung Bobby Nasution Maju Gubernur Sumatera Utara

Kamis, 18 April 2024 - 12:31 WIB

Jacob Ereste : Sikap Tak Bijak Pendeta Gilbert Emanuel Lumoindong yang Tidak Cerdas

Kamis, 18 April 2024 - 12:00 WIB

Istighosah Qubro Untuk MK Agar Kuat dan Teguh Memberi Putusan yang Adil

Rabu, 10 April 2024 - 21:32 WIB

Danrem 042/Gapu Sholat Idul Fitri 1445 H di Makorem 042/Gapu

Rabu, 10 April 2024 - 12:48 WIB

BREAKING NEWS : Para Juara Festival Arakan Sahur dan Arakan Takbir 2024 di Tanjab Barat

Senin, 8 April 2024 - 14:42 WIB

362 WBP Lapas Kuala Tungkal Terima Remisi Khusus Idul Fitri 2024

Minggu, 31 Maret 2024 - 22:31 WIB

Ketua Dewan Pembina SMSI Tanjab Barat Buka Puasa Bersama Pengurus dan Berikan Santunan

Sabtu, 30 Maret 2024 - 13:33 WIB

Personel Satreskrim Polres Tanjab Barat Cek SPBU : Cegah Penyalahgunaan BBM Subsidi

Berita Terbaru