Danrem 042/Gapu bersama Forkopimda Sambut Kedatangan Kapolda Jambi yang Baru

- Redaksi

Minggu, 22 November 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Danrem 042/Gapu, Brigjen TNI M. Zulkifli bersama Forkopimda Provinsi Jambi Saat Ssambut kedatangan Kapolda Jambi yang baru Irjen Pol A. Rachmad Wibowo, S.IK di Bandara Sultan Thaha Jambi, Minggu (22/11/20).

FOTO : Danrem 042/Gapu, Brigjen TNI M. Zulkifli bersama Forkopimda Provinsi Jambi Saat Ssambut kedatangan Kapolda Jambi yang baru Irjen Pol A. Rachmad Wibowo, S.IK di Bandara Sultan Thaha Jambi, Minggu (22/11/20).

image_pdfimage_print

JAMBI – Danrem 042/Gapu, Brigjen TNI M. Zulkifli bersama Forkopimda Provinsi Jambi sambut kedatangan Kapolda Jambi yang baru Irjen Pol A. Rachmad Wibowo, S.IK dan Istri.

Tradisi penyambutan pejabat di Provinsi Jambi ini dilakukan di Bandara Sultan Thaha Jambi, Minggu (22/11/20).

Hadir dalam penyambutan Kapolda Jambi Pjs. Gubernur Jambi, Kabinda Jambi, Ketua DPRD Provinsi Jambi, Wakapolda Jambi, Unsur Forkompinda Prov Jambi, Sekda Prov Jambi, Pejabat Utama Polda Jambi dan Kapolresta.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Saat tiba di Bandara Sultan Thaha Jambi, Kapolda Jambi dan Istri disambut dengan sederhana tanpa pengalungan bunga dan Tari Sekapur Sirih. Setelah itu Kapolda beristirahat dan beramah tamah di ruang transit VVIP Bandara.

Penyambutan Kapolda Jambi Irjen Pol A. Rachmad Wibowo, SIK didampingi Ny. Evi Suryani Rachmad Wibowo tersebut tetap menerapkan protokol kesehatan.

Informasi dihimpun menyebutkan, Kapolda Jambi yang baru pada hari Senin (23/11/20) akan mengikuti paparan kesatuan. Sedangkan sang istri akan mengikuti acara serah terima ibu asuh Polwan.(*)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.
Print Friendly, PDF & Email

Berita Terkait

Seru! Caleg DPR RI Dapil Jambi Saling Geser Perolehan Suara, Siapa Teratas?
Edi Purwanto dan Rocky Candra Diprediksi Melenggang Menuju Kursi DPR RI
Edi Purwanto dan Ihsan Yunus Bersaing Ketat Raih Kursi DPR RI di Dapil Jambi
Sejumlah Mantan Kepala Daerah dan Tokoh Jambi Dukung AMIN
Gubernur Al Haris Pimpin Rakor Politik se-Provinsi Jambi
Dirjen Minerba Kementerian ESDM Surati Gubernur Jambi Terkait Angkutan Batubara
Provinsi Jambi Salurkan Bantuan Pangan dari Pemerintah Pusat, Gubernur Al Haris : Ini Membantu Masyarakat
Polda Jambi Distribusikan 12.000 Paket Sembako Untuk Masyarakat Provinsi Jambi
Berita ini 78 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 20 Februari 2024 - 12:33 WIB

Seru! Caleg DPR RI Dapil Jambi Saling Geser Perolehan Suara, Siapa Teratas?

Senin, 19 Februari 2024 - 00:49 WIB

Edi Purwanto dan Rocky Candra Diprediksi Melenggang Menuju Kursi DPR RI

Minggu, 18 Februari 2024 - 01:00 WIB

Edi Purwanto dan Ihsan Yunus Bersaing Ketat Raih Kursi DPR RI di Dapil Jambi

Sabtu, 3 Februari 2024 - 19:17 WIB

Sejumlah Mantan Kepala Daerah dan Tokoh Jambi Dukung AMIN

Kamis, 1 Februari 2024 - 19:27 WIB

Gubernur Al Haris Pimpin Rakor Politik se-Provinsi Jambi

Senin, 29 Januari 2024 - 19:02 WIB

Dirjen Minerba Kementerian ESDM Surati Gubernur Jambi Terkait Angkutan Batubara

Minggu, 28 Januari 2024 - 19:50 WIB

Provinsi Jambi Salurkan Bantuan Pangan dari Pemerintah Pusat, Gubernur Al Haris : Ini Membantu Masyarakat

Senin, 22 Januari 2024 - 08:33 WIB

Polda Jambi Distribusikan 12.000 Paket Sembako Untuk Masyarakat Provinsi Jambi

Berita Terbaru

Andhika Wahyudiono : Dosen UNTAG Banyuwangi

Editorial

Vietnam Berpotensi Bergabung dengan BRICS

Selasa, 23 Apr 2024 - 18:05 WIB