Gubernur Harap Festival Bunga di Transmart Bawa Manfaat Ekonomi Bagi UMKM Jambi

Lintas Tungkal

- Redaksi

Jumat, 11 September 2020 - 19:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Gubernur Jambi H. Fachrori Umar Usai Membuka Festival Bunga Kekinian di Transmart Kota Jambi, Jumat (11/09/20).

FOTO : Gubernur Jambi H. Fachrori Umar Usai Membuka Festival Bunga Kekinian di Transmart Kota Jambi, Jumat (11/09/20).

JAMBI – Gubernur Jambi H. Fachrori Umar mengharapkan Festival Bunga Kekinian membawa manfaat bagi para pelaku Usaha Kecil dan Menengah (UMKM) yang bergerak dalam penanaman dan jual beli bunga.

Pernyataan ini disampaikannya saat membuka Festival Bunga Kekinian bertempat di Transmart Kota Jambi, Jumat (11/09/20).

Gubernur juga memberikan apresiasi kepada seluruh panitia yang telah menyelenggarakan kegiatan ini yang dinilainya memiliki peranan positif bagi perkembangan UMKM di Provinsi Jambi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Gubernur juga mengharapkan agar masyarakat dapat mengunjungi pameran ini.

“Saya sangat berharap agar Festival ini bisa membawa manfaat ekonomi bagi para pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) yang bergerak dalam penanaman dan jual beli bunga. Mudah-mudahan UMKM tersebut bisa menyerap tenaga kerja dalam jumlah yang lebih banyak lagi, yang selanjutnya berkontribusi terhadap peningkatan kesejahteraan masyarakat,” ujar Gubernur.

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Perluas Pasar Sawit di Pakistan, Dubes RI dan CPOPC Bangun Sinergi Strategis di Karachi
RI dan Pakistan Perkuat Kerja Sama Perdagangan: Rempah Nusantara Siap Dominasi Pasar Karachi
Disparpora dan HIPMI Tanjab Barat Sukses Gelar Uji Sertifikasi Barista Serta Talkshow Ekonomi Kreatif Beraroma Kopi
Wakil Bupati Katamso Luncurkan Bantuan Pangan Beras Bulog untuk Keluarga Penerima Manfaat
Kodim 0419/Tanjab Gandeng PKL-UM Gelar Bazar dan Pasar Malam Peringatan HUT ke-80 TNI
32 UMKM Binaan Pertamina Hadir di Inacraft Oktober 2025, Hari Pertama Langsung Bukukan Transaksi Rp1,2 Miliar
Dari Desa Siwarak, UMKM Binaan Pertamina Nanas-Qu Rangkul Ratusan Petani dan Menjaga Lingkungan, Lewat Pertapreneur Aggregator
Solois Trio Wijaya Rangkum Kontemplasi Diri Selama 5 Tahun dalam Album #isikepala
Berita ini 451 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 19:04 WIB

Perluas Pasar Sawit di Pakistan, Dubes RI dan CPOPC Bangun Sinergi Strategis di Karachi

Minggu, 11 Januari 2026 - 00:21 WIB

RI dan Pakistan Perkuat Kerja Sama Perdagangan: Rempah Nusantara Siap Dominasi Pasar Karachi

Jumat, 28 November 2025 - 11:05 WIB

Disparpora dan HIPMI Tanjab Barat Sukses Gelar Uji Sertifikasi Barista Serta Talkshow Ekonomi Kreatif Beraroma Kopi

Rabu, 5 November 2025 - 17:48 WIB

Wakil Bupati Katamso Luncurkan Bantuan Pangan Beras Bulog untuk Keluarga Penerima Manfaat

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 16:54 WIB

Kodim 0419/Tanjab Gandeng PKL-UM Gelar Bazar dan Pasar Malam Peringatan HUT ke-80 TNI

Berita Terbaru