Ini Tampang Tiga Pemuda Diamankan Satresnarkoba Polresta Jambi Saat Akan Edarkan Sabu

- Redaksi

Senin, 12 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tiga Pemuda RKS, KS dan BA Diamankan Satresnarkoba Polresta Jambi Saat Akan Edarkan Sabu. [FOTO : Humas Resta Jambi]

Tiga Pemuda RKS, KS dan BA Diamankan Satresnarkoba Polresta Jambi Saat Akan Edarkan Sabu. [FOTO : Humas Resta Jambi]

Kasat Narkoba Kompol Niko Darutama katakan penangkapan pelaku berawal dari informasi masyarakat jika di kawasan Jl. Lingkar Selatan Kel. Lingkar Selatan Kec. Paal Merah Kota Jambi sering terjadi transaksi narkotika.

Lanjut Niko, informai tersebut ditindaklanjuti dengan serangkaian penyelidikan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada Minggu (11/12/22) sekira pukul 21.30 WIB Anggota Satresnarkoba Polresta Jambi berhasil mengamankan pelaku pertama yakni RSK. Setelah digeledah badan ditemukan barang bukti diduga sabu.

“Tersangka RSK ini memgaku jika sabu dibeli dari pelaku KS. Selanjutnya KS berhasil diamankam di rumahnya,” kata Niko, Kasat Narkoba Polresta Jambi.

Sambung Kompol Niko, pengeledahan di rumah KS petugas juga menemukanb barang bukti sabu.

BB tersebut diakui KS adalah miliknya sendiri yang didapat dengan cara membeli dari tersangka BA.

“BA ini kita tangkap di rumahnya, dan ia mengaku dapat barang haram itu dari MUL dengan cara membeli,” sambung Kasat.

“Untuk pelaku MUL ini belum tertangkap, dan pada pelaku mengakau sabu tersebut untuk dijual kembali dengan maksud  mendapatkan keuntungan bagi dirinya sendiri,” imbuh Kasat.(Ngah)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Polda Jambi dan Tim Gabungan Kembali Amankan Pelaku Penambangan Minyak Bumi Ilegal di Batanghari
Jelang Ramadhan, Ditresnarkoba Polda Jambi Musnahkan 13 Kilogram Sabu
Ditresnarkoba Polda Jambi Gagalkan Peredaran Sabu Seberat 12 Kilogram Jaringan Internasional
Satresnarkoba Polres Tanjabbar Ringkus Pelaku Narkoba berikut Belasan Paket Shabu
Terduga Pelaku Pengeroyokan Siswa SMA 1 Kerinci Diringkus Polisi
Pelaku Pengeroyokan Pensiunan Polri di Desa Dusun Mudo Diringkus Polisi, Satu Masih DPO
Ditangkap Polisi, Pria di Jambi Ini Ngaku Simpan Sabu dan Ekstasi di Kebun Tebu
Sat Resnarkoba Polres Tanjabbar bekuk Satu DPO Narkoba di Rumah Bedeng
Berita ini 483 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 28 Februari 2025 - 18:30 WIB

Polda Jambi dan Tim Gabungan Kembali Amankan Pelaku Penambangan Minyak Bumi Ilegal di Batanghari

Selasa, 18 Februari 2025 - 14:05 WIB

Jelang Ramadhan, Ditresnarkoba Polda Jambi Musnahkan 13 Kilogram Sabu

Selasa, 11 Februari 2025 - 14:00 WIB

Ditresnarkoba Polda Jambi Gagalkan Peredaran Sabu Seberat 12 Kilogram Jaringan Internasional

Rabu, 29 Januari 2025 - 20:32 WIB

Satresnarkoba Polres Tanjabbar Ringkus Pelaku Narkoba berikut Belasan Paket Shabu

Sabtu, 25 Januari 2025 - 18:16 WIB

Terduga Pelaku Pengeroyokan Siswa SMA 1 Kerinci Diringkus Polisi

Berita Terbaru