Kapolda Bersama Danrem 042/Gapu dan Kapolres Tanjabbar Sosialisasikan Pembuatan Kompos dari Limbah Padi di Desa Sri Agung Batang Asam

- Redaksi

Kamis, 9 Juli 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Kapolda Jambi Irjen Pol Firman Santyabudi bersama Danrem 042/Gapu Brigjen TNI Zulkifli didampingi Kapolres Tanjab Barat AKBP Guntur Saputro Sosialisasi Gerakan Bersama Pengolahan Limbah Lahan Menjadi Pupuk Kompos (GAS POLL) kepada kelompok tani Desa Sri Agung, Kecamatan Batang Asam, Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Kamis (09/07/20).

FOTO : Kapolda Jambi Irjen Pol Firman Santyabudi bersama Danrem 042/Gapu Brigjen TNI Zulkifli didampingi Kapolres Tanjab Barat AKBP Guntur Saputro Sosialisasi Gerakan Bersama Pengolahan Limbah Lahan Menjadi Pupuk Kompos (GAS POLL) kepada kelompok tani Desa Sri Agung, Kecamatan Batang Asam, Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Kamis (09/07/20).

Kapolda Jambi Irjen Pol Firman Santyabudi dalam sambutannya mengtakan sesuai dengan kondisi musim saat ini yang telah memasuki musim kemarau dimungkinkan berpotensi menimbulkan kebakaran hutan dan lahan.

Dikatakan Kapolda, atas perintah Kapolri bahwa dalam pelaksanaan tugas agar jajaran Polri dapat meminimalisir terjadinya karhutla di wilayah masing-masing sebagai langkah antisipasi dampak karhutla yang terjadi

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Oleh sebab itu Polri dan TNI mengajak masyarakat agar menghindari terjadinya karhutla di Provinsi Jambi,” ujar Kapolda.

Melalui kegiatan sosialisasi GAS POLL ini diharapkan kapolda menjadi stumulus merubah mindset masyarakat tidak membuka lahan dengan cara di bakar.

“Sudah saat nya bahaimana kita berpikir mengolah limbah lahan menajdi sesuaitu yang bernilai ekonomis yaitu pupuk kompos. Jika ini kita lakukan dengan serius, maka kita yakini tujuan akhirnya bisa menekan terjadinya karhutla,” imbuh Kapolda.

Turut hadir dalam acara tersebut, Staf Ahli Bupati Tanjabbar Bidang Pembangunan H. Mhd Arif, Kasi Ter Rem 042/Gapu Kol Arh M. Ibnu Sukelan, Dandim 0419/Tanjab Letkol Inf Erwan,  Dirreskrimsus Kombes Pol Edi Faryadi, Dirbinmas Kombes Pol Abdul Gani, Dirpolairud Kombes Pol Arif Budi Winova, Dansat Brimob Kombes Pol Noor Hudaya, Kabid Humas Kombes Pol Kuswayudi Tresnadi dan Kapolres Tanjabbar, AKBP Guntur Saputro, SIK, MH serta Camat Batang Asam dan Pemdes serta masyarakat desa Sri Agung.(*)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Personil Polres Tanjabbar Berbagi Takjil, Respon Warga : Semoga Dibalas Pahala Berlipat Ganda
Menjelang Pasar Obral, PKL-UM Bukber Dengan Pengurus dan Instansi Terkait
Hamdani Meyakini Sinergitas Eksekutif Legislatif Terjaga Untuk Kebijakan Pro Rakyat
Kapal Nelayan Tabrak Kapal Tongkang di Perairan Tanjab Timur 2 Orang Hilang
Gotong Papan Himbauan, Remaja Masjid Nur Annisa Polres Tanjab Barat Meriahkan Arakan Sahur
Dinas Ketahanan Pangan Tanjabbar Gelar GPM Sambut Ramadhan 1446 Hijriah
Polda Jambi Gelar Kegiatan Baksos Polri Presisi Gandeng Mahasiswa dan OKP
Sambut Bulan Ramadhan, Inisiatif Abdi Rubah Wajah Pelabuhan Roro Penuh Warna
Berita ini 138 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 5 Maret 2025 - 23:57 WIB

Personil Polres Tanjabbar Berbagi Takjil, Respon Warga : Semoga Dibalas Pahala Berlipat Ganda

Rabu, 5 Maret 2025 - 20:44 WIB

Menjelang Pasar Obral, PKL-UM Bukber Dengan Pengurus dan Instansi Terkait

Senin, 3 Maret 2025 - 14:55 WIB

Kapal Nelayan Tabrak Kapal Tongkang di Perairan Tanjab Timur 2 Orang Hilang

Senin, 3 Maret 2025 - 01:30 WIB

Gotong Papan Himbauan, Remaja Masjid Nur Annisa Polres Tanjab Barat Meriahkan Arakan Sahur

Sabtu, 1 Maret 2025 - 15:11 WIB

Dinas Ketahanan Pangan Tanjabbar Gelar GPM Sambut Ramadhan 1446 Hijriah

Berita Terbaru