Mudrick Sangidu Solo Nasehati Anies Baswedan Fokus Pilpres

- Redaksi

Selasa, 15 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anies Baswedan kembali berkunjung di Kota Solo, Jawa Tengah, bertemu dengan pendiri Mega Bintang Mudrick M Sangidu. Pertemuan dibalut dengan silaturahmi kekeluargaan terjadi pada Senin (14/11/2022).(KOMPAS.COM/Istimewa)

Anies Baswedan kembali berkunjung di Kota Solo, Jawa Tengah, bertemu dengan pendiri Mega Bintang Mudrick M Sangidu. Pertemuan dibalut dengan silaturahmi kekeluargaan terjadi pada Senin (14/11/2022).(KOMPAS.COM/Istimewa)

Sementara itu, Anies Baswedan mendengar adanya pesan ini mengaku akan mengingat dan mengemban pesan yang diberikan kepadanya

“Saya sangat berterima kasih kepada Pak Mudrick, sengaja saya sowan ke sini karena Pak Mudrick adalah tokoh yang telah melampaui beberapa dekade perjalanan Bangsa Indonesia. Sehingga saya perlu banyak belajar kepada Pak Mudrick,” kata Anies Baswedan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selanjutnya, lawatan Anies di Kota Solo dilanjutkan dengan berkunjung ke Kecamatan Pasar Kliwon.

Hal ini bertepatan dengan diselenggarakan acara Haul Habib Ali bin Muhammad Al-Habsy, pada Senin-Rabu (14-16/11/22) di Komplek Masjid Arriyadh Jalan Kapten Mulyadi, Kota Solo.

Artikel ini dikutip dari kompas.com dengan judul : Anies Baswedan Juga ke Solo, Bertemu Pendiri Mega Bintang Mudrick Sangidu, Dinasehati Fokus Pilpres.

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pertamina Bantu Ganti Oli Gratis 1.000 Motor Terdampak Banjir Jabodetabek
Pastikan LPG 3 Kg Aman, Pertamina Patra Niaga Terus Lakukan Pengecekan Pangkalan
Mengenal BRICS dan Konsekuensinya Jika Indonesia Bergabung
BBM Subsidi 2025: Pertamina Patra Niaga Siap Salurkan Sesuai Kuota dan Skema Pemerintah
Tinjau SPBUN di Maluku, Menteri ESDM Tegaskan Ketersediaan Solar untuk Nelayan
Sekjen FSGI : Bukan Kenaikan Gaji, Prabowo Subianto Cuma Naikan Sertifikasi Guru
Tantangan Menuju Swasembada Energi di Era Presiden Prabowo Subianto
Sejumlah Janji dan Harapan dari Pemerintahan Prabowo Subianto Yang Dinanti Rakyat
Berita ini 219 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 Maret 2025 - 16:11 WIB

Pertamina Bantu Ganti Oli Gratis 1.000 Motor Terdampak Banjir Jabodetabek

Jumat, 31 Januari 2025 - 18:37 WIB

Pastikan LPG 3 Kg Aman, Pertamina Patra Niaga Terus Lakukan Pengecekan Pangkalan

Senin, 13 Januari 2025 - 19:24 WIB

Mengenal BRICS dan Konsekuensinya Jika Indonesia Bergabung

Jumat, 3 Januari 2025 - 17:55 WIB

BBM Subsidi 2025: Pertamina Patra Niaga Siap Salurkan Sesuai Kuota dan Skema Pemerintah

Rabu, 18 Desember 2024 - 19:09 WIB

Tinjau SPBUN di Maluku, Menteri ESDM Tegaskan Ketersediaan Solar untuk Nelayan

Berita Terbaru

ASN (PNS/PPPK dan Honorer Pemkab Tanjab Barat pada Upacara Bendera di Halaman Kantor Bupati tanggal 3 Maret 2025. FOTO : LINTASTUNGKAL

Pemerintahan

Peraturan ini Jadi, THR Untuk Pegawai di Tanjab Barat Dibayarkan

Jumat, 14 Mar 2025 - 17:29 WIB