Pastikan Perbaikan Jalan Lancar, Bupati Tanjab Barat Turun Langsung ke Lokasi

- Redaksi

Rabu, 24 Maret 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Bupati Tanjab Barat H. Anwar Sadat didampingi Kadis PUPR H. Andi Ahmad Nuzul meninjau langsung titik jalan yang sedang dilakukan proses perbaikan, Selasa (23/03/21)

FOTO : Bupati Tanjab Barat H. Anwar Sadat didampingi Kadis PUPR H. Andi Ahmad Nuzul meninjau langsung titik jalan yang sedang dilakukan proses perbaikan, Selasa (23/03/21)

KUALA TUNGKAL – Untuk memastikan proses perbaikan jalan yang rusak dan banyak dikeluhkan warga, Bupati Tanjab Barat H. Anwar Sadat didampingi Kadis PUPR H. Andi Ahmad Nuzul meninjau langsung titik jalan yang sedang dilakukan proses perbaikan.

Seperti pada Selasa (23/03/21) sore Bupati  bersama pihak PUPR dan Perkim turun langsung melakukan perbaikan jalan Lorong Obat Nyamuk RT 02 kelurahan Tungkal Harapan.

Sejumlah alat berat dan bahan material juga langsung dikerahkan ke lokasi untuk memperbaiki akses jalan warga yang rusak. Dengan mandi keringat Bupati juga sempat menjalankansalah satu alat berat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bupati menyebutkan hal itu dilakukannya guna memastikan proses perbaikan infrastruktur berjalan dengan lancar.

“Sore hari ini, Pemerintah melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) dan Disperkim memperbaiki jalan berlubang dengan tambal sulam di beberapa titik wilayah dalam kota Kuala Tungkal,” kata Anwar Sadat.

Ia mengatakan, pemerintah akan terus berkomitmen untuk melayani masyarakat dengan pelayanan aktif, kreatif, efektif, efisien, dan memuaskan.

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Berita Terkait

Bupati Tanjab Barat Apresiasi Dedikasi AKBP Padli dan Ucapkan Selamat Datang kepada AKBP Agung Basuki
Safari Jum’at di Masjid As-Sahabah, Bupati Anwar Sadat Mohon Do’a untuk Menuntaskan Program Pembangunan
Masyarakat Vs Jadestone Energy, Bupati Pinta Perusahaan Peka dengan Dampak Lingkungan
Sertijab Kepala BPK-RI Perwakilan Provinsi Jambi, Bupati : Semoga Bisa Bersinergi
Wabup Tanjabbar : Kita akan Dukung Program Pangdam II/Swj Masuk Kampus
Kesebelasan Tanjab Barat Ikuti Gubernur Cup di Batanghari, Begini Pesan Wabup Hairan
Wabup Tanjab Barat Sambut Kunjungan Mayjen TNI Yanuar Adil
Sekda : Haul Ke-13 Syekh Muhammad Ali Bin Syekh Abdul Wahab Ajang Mempererat Silaturahmi
Berita ini 144 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 22 Februari 2024 - 14:11 WIB

Bupati Tanjab Barat Apresiasi Dedikasi AKBP Padli dan Ucapkan Selamat Datang kepada AKBP Agung Basuki

Sabtu, 17 Februari 2024 - 21:27 WIB

Safari Jum’at di Masjid As-Sahabah, Bupati Anwar Sadat Mohon Do’a untuk Menuntaskan Program Pembangunan

Jumat, 19 Januari 2024 - 21:45 WIB

Masyarakat Vs Jadestone Energy, Bupati Pinta Perusahaan Peka dengan Dampak Lingkungan

Selasa, 16 Januari 2024 - 23:17 WIB

Sertijab Kepala BPK-RI Perwakilan Provinsi Jambi, Bupati : Semoga Bisa Bersinergi

Sabtu, 13 Januari 2024 - 19:27 WIB

Wabup Tanjabbar : Kita akan Dukung Program Pangdam II/Swj Masuk Kampus

Jumat, 12 Januari 2024 - 20:24 WIB

Kesebelasan Tanjab Barat Ikuti Gubernur Cup di Batanghari, Begini Pesan Wabup Hairan

Rabu, 10 Januari 2024 - 23:26 WIB

Wabup Tanjab Barat Sambut Kunjungan Mayjen TNI Yanuar Adil

Selasa, 9 Januari 2024 - 20:59 WIB

Sekda : Haul Ke-13 Syekh Muhammad Ali Bin Syekh Abdul Wahab Ajang Mempererat Silaturahmi

Berita Terbaru