Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tanjung Jabung Barat secara resmi menetapkan Tiga pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Tanjab Barat yang akan bertarung dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) pada 27 November 2024 pada tanggal 22 September 2024.
Pengumuman Selengkapnya Dapat Dilihat DISINI
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Editor : Redaksi
Sumber Berita : Lintastungkal