Pengurus FPTI Provinsi Jambi Resmi Dilantik

Lintas Tungkal

- Redaksi

Minggu, 27 Februari 2022 - 01:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pelantikan Pengurus FPTI Provinsi Jambi oleh Sekretaris Jenderal Hendricus Mutter Federasi Panjat Tebing Indonesia di Hello Sapa, Kota Jambi, Sabtu (26/2/22). FOTO : Istimewa

Pelantikan Pengurus FPTI Provinsi Jambi oleh Sekretaris Jenderal Hendricus Mutter Federasi Panjat Tebing Indonesia di Hello Sapa, Kota Jambi, Sabtu (26/2/22). FOTO : Istimewa

JAMBI – Pengurus FPTI Provinsi Jambi di Ketuai Cecep Suryana resmi dilantik oleh Sekretaris Jenderal Federasi Panjat Tebing Indonesia Hendricus Mutter di Hello Sapa, Kota Jambi, Sabtu (26/2/22).

Dalam arahannya, Sekjen FPTI, Hendricus Mutter mengatakan agar FPTI Provinsi Jambi menambah atlet baik tingkat nasional maupun internasional.

“Dalam Rakerda diharapkan bisa fokus menghasilkan nama baik Jambi, maupun nasional,” kata Hendrucus.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara, Ketua FPTI Provinsi Jambi Cecep Suryana mengatakan pihaknya terus meningkatkan kualitas dan kuantitas SDM atlet panjat tebing. Ini dilakukan agar prestasi olahraga panjat tebing dapat mengharumkan nama Provinsi Jambi di tingkat nasional.

“Kita terus meningkatkan kualitas atlet panjat tebing di provinsi Jambi sehingga harum hingga tingkat nasional, ” katanya.

Dia mengatakan saat ini pembinaan olahraga dari pemerintah provinsi Jambi khususnya FPTI Provinsi Jambi masih sangat rendah.

Contohnya saat ini Provinsi Jambi belum mempunyai dinding panjat tebing sendiri.

“Pembinaan olahraga di pemprov kurang maksimal, saat ini Provinsi Jambi belum ada dinding panjat tebing,” katanya.

Meski demikian Cecep Suryana mengatakan akan menargetkan pelaksanaan kejuaraan panjat tebing tingkat internasional.

“Bukan hanya nasional tapi kita akan melakukan kejuaraan panjat tebing tingkat dunia,” tandasnya.(Rul)

Pelantikan Pengurus FPTI Provinsi Jambi oleh Sekretaris Jenderal Hendricus Mutter Federasi Panjat Tebing Indonesia di Hello Sapa, Kota Jambi, Sabtu (26/2/22). FOTO : Istimewa
Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

KEAGUNGAN YANG TERNODA: Saat Gubernur Al Haris Terjang Keributan Demi Selamatkan Final Gubernur Cup 2026
Bupati Tanjab Barat Komitmen Kembangkan Atlet Muda di Turnamen Bulutangkis Berkah Madani Cup 2026
Gubernur Cup; Berjuang Hingga Titik Darah Terakhir, Tanjab Barat Harus Rela Finis di Peringkat Keempat
Perebutan Juara 3, Tanjab Barat Tertinggal 1 Gol dari Muaro Jambi
Analisis Kekuatan dan Prediksi: Kota Jambi vs PS Merangin
Kota Jambi Bungkam Muaro Jambi 2-0, Segel Tiket Final Gubernur Cup 2026!
Gol Tunggal Merangin Hancurkan Mimpi Laskar Selempang Merah ke Final!
Menuju Tahta Juara: Jadwal Lengkap Pertempuran Semifinal Gubernur Cup Jambi 2026
Berita ini 703 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 20:22 WIB

Bupati Tanjab Barat Komitmen Kembangkan Atlet Muda di Turnamen Bulutangkis Berkah Madani Cup 2026

Sabtu, 24 Januari 2026 - 18:45 WIB

Gubernur Cup; Berjuang Hingga Titik Darah Terakhir, Tanjab Barat Harus Rela Finis di Peringkat Keempat

Sabtu, 24 Januari 2026 - 16:08 WIB

Perebutan Juara 3, Tanjab Barat Tertinggal 1 Gol dari Muaro Jambi

Jumat, 23 Januari 2026 - 19:44 WIB

Analisis Kekuatan dan Prediksi: Kota Jambi vs PS Merangin

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:21 WIB

Kota Jambi Bungkam Muaro Jambi 2-0, Segel Tiket Final Gubernur Cup 2026!

Berita Terbaru