Publik Penasaran Pengacara Bilang Pembunuh Brigadir J Sudah Mengaku, Siapa Dia?

Lintas Tungkal

- Redaksi

Sabtu, 23 Juli 2022 - 01:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pengacara Brigadir J, Kamaruddin Simanjuntak di Polda Jambi. [FOTO : VIVA/Syarifuddin]

Pengacara Brigadir J, Kamaruddin Simanjuntak di Polda Jambi. [FOTO : VIVA/Syarifuddin]

JAMBI – Kasus penembakan yang terjadi antara Bharada E dengan Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat atau Brigadi J di rumah Kadiv Propam nonaktif, Irjen Ferdy Sambo di Duren Tiga, Jakarta Selatan, ternyata diduga pembunuhan.

Kasus pembunuhan tersebut terungkap setelah adanya pelaku yang mengaku melakukan pembunuhan terhadap Brigadir J dan hal itu dibenarkan oleh Pengacara Keluarga Brigadir J, Kamaruddin Simanjuntak di Polda Jambi.

“Ya, mengaku sudah ada sebagai pelaku pembunuhan Brigadir J,” ujar Kamaruddin saat istirahat dari pemeriksaan keterangan penyidik Tindak Pidana Utama Tk II Bareskrim Mabes Polri yang dipimpin langsung oleh Brigjen Pol Agus Suharnoko di Polda Jambi, Jumat (22/7/22).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Terkait pengakuan tersebut, kamaruddin menyebutkan karena sudah cukup bukti, sehingga meyakinkan meningkatkan dari penyelidikan menjadi penyidikan atas laporan yang ia sampaikan ke Bareskrim Polri atas pembunuhan berencana.

“Nanti akan dikembangkan Kepada lainnya Perkiraan kita begitu,” jelasnya.

Sementara itu, saat ditanya siapa pelaku pembunuh Brigadir J, Kamaruddin menjawab belum bisa dikasih inisial karena masih dirahasiakan demi kepentingan penyidikan.

Artikel ini telah terbit di viva.co.id dengan judul : Pembunuh Brigadir J Sudah Mengaku, Ini Kata Kamaruddin Simanjuntak.

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Meriah dan Penuh Syukur, Pesta Perak 25 Tahun Gereja HKBP Simpang Rambutan di Desa Suban Kondusif 
Persoel Polress Tanjab Barat Pastikan Perayaan Pesta Perak 25 Tahun Gereja HKBP Simpang Rambutan Kondusif 
Duel Gengsi “Penawar Luka”: Tanjabbar vs Muaro Jambi Berebut Posisi Ketiga Gubernur Cup 2026
Katamso Sambut Audiensi Forum Pembauran Kebangsaan, Fokus Tingkatkan Nasionalisme dan Persatuan
Dengan 10 Pemain, Mampukah Kota Jambi Peluk Piala Gubernur Cup Melawan Merangin?
Tumbangkan Tanjab Barat, Merangin Rebut Tiket Pertama Final Gubernur Cup Jambi 2026!
Pertegas Disiplin ASN, Pemkab Tanjab Barat Gencarkan Razia Terpadu di Jam Kerja
Update OTT KPK: 7 Kepala Daerah Ditangkap, Bupati Pati dan Wali Kota Madiun Terbaru
Berita ini 458 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 17:06 WIB

Meriah dan Penuh Syukur, Pesta Perak 25 Tahun Gereja HKBP Simpang Rambutan di Desa Suban Kondusif 

Minggu, 25 Januari 2026 - 09:03 WIB

Persoel Polress Tanjab Barat Pastikan Perayaan Pesta Perak 25 Tahun Gereja HKBP Simpang Rambutan Kondusif 

Sabtu, 24 Januari 2026 - 08:05 WIB

Duel Gengsi “Penawar Luka”: Tanjabbar vs Muaro Jambi Berebut Posisi Ketiga Gubernur Cup 2026

Jumat, 23 Januari 2026 - 23:20 WIB

Katamso Sambut Audiensi Forum Pembauran Kebangsaan, Fokus Tingkatkan Nasionalisme dan Persatuan

Jumat, 23 Januari 2026 - 20:07 WIB

Dengan 10 Pemain, Mampukah Kota Jambi Peluk Piala Gubernur Cup Melawan Merangin?

Berita Terbaru