Reses Hamdani, Ini Sejumlah Aspirasi dan Permintaan Masyarakat Dapil IV

- Editor

Minggu, 14 Februari 2021 - 13:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Hamdani, SE saat Reses di Dapil IV (Tebing TInggi, Tungkal Ulu, Batang Asam) di Desa Badang, Sabtu (13/92/21)

FOTO : Hamdani, SE saat Reses di Dapil IV (Tebing TInggi, Tungkal Ulu, Batang Asam) di Desa Badang, Sabtu (13/92/21)

BATANG ASAM – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Fraksi PDIP, Hamdani, SE kembali melakukan reses menerima aspirasi masyarakat di Dapil IV (Tebing TInggi, Tungkal Ulu, Batang Asam) khususnya di Desa Badang.

Masyarakat di daerah tersebut sangat berharap adanya perhatian pemerintah akan pembangunan infrastruktur jalan di daerah tersebut.

BACA JUGA :  Dyah Kumala Dewi Gelar Tasyakuran HUT ke 21 KPPG Kota Jambi

“Masyarakat meminta pembangunan lanjutan jalan aspal dari Bandang Luar menuju Badang Sepakat Kecamatan Tungkal Ulu” kata Hamdani, Sabtu (13/02/21).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lebih lanjut Hamdani menyampaikan selain pembangunan lanjutan jalan, ada juga warga yang mengusulkan pembangunan pagar SMP Satu Atap Desa Badang Kecamatan Tungkal Ulu.

BACA JUGA :  Kapolda Jambi ; Bahaya Radikalisme dan Intoleransi Sudah Sangat Mengancam Integritas Bangsa

“Semua aspirasi masyarakat Desa Badang sudah ditampung dan akan di jadikan Pokir untuk di perjuangkan,” ungkapnya.(*)

Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Berita Terkait

Aspirasi Masyarakat Tanjabbar Terkait Tapal Batas Dikabulkan Kemendagri, Kesepakatan 2021 Dibatalkan
Alat Berat Tutup Jalan di Sungai Nibung Sangat Mengganggu, Warga Sebut Pemda Tak Tegas Mungkin Tunggu Ada Korban
Genangan Air Mengendap di Jalan Nasional di Tanjab Barat Dikeluhkan
HMI Tanjabbar Gelar Aksi Damai di DPRD, Soroti Harga Pinang dan Pelayanan PDAM
Soal Abrasi, Kades Senaung Surati Gubernur dan Balai Wilayah Sumatra VI
Warga Senaung Dibuat Cemas, Tanah Pinggiran Sungai Batanghari Terus Abrasi
Kondisi Jalan Lingkunga Belakang SD 5 Ini Butuh Kedermawanan Pemkab
Peternak Ikan Desa Pematang Jering Dambakan Adanya Dermaga dan Pelabuhan
Berita ini 104 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 6 Mei 2023 - 17:48 WIB

Buka MTQ Ke-19 Kabupaten Tebo, Wagub Sani Ajak Masyarakat Muliakan Ahli Al-Qur’an

Selasa, 25 April 2023 - 09:55 WIB

Duka Ratusan Warga Tebo Saat Idul Fitri 1444 H Rumah Terendam Banjir

Jumat, 21 April 2023 - 01:08 WIB

Ini 10 Besar Calon Anggota KPU Tanjabtim dan Tebo

Kamis, 13 April 2023 - 19:08 WIB

Polres Tebo Gelar Rakor Lintas Sektoral Persiapan Operasi Ketupat 2023

Minggu, 9 April 2023 - 15:05 WIB

Ini 20 Calon Anggota KPU Tanjabtim dan Tebo 2023-2028 Lulus Seleksi Tertulis dan Psikologi

Senin, 3 April 2023 - 01:38 WIB

Safari Ramadhan di Tebo, Abdullah Sani : Bulan Ramadhan Momentum Tingkatkan Kepedulian Kepada Sesama

Rabu, 8 Maret 2023 - 19:54 WIB

Sejumlah Pejabat Polres Tebo Berganti

Kamis, 2 Maret 2023 - 00:05 WIB

Listrik Hidup Mati Tak Beraturan, Pelanggan PLN di Terbo Kecewa

Berita Terbaru

Nelayan Kuala Tungkal Ikuti Ujian Nasional Amatir Radio ORARI di Balai Monitor Spektrum Frekuensi Radio (Balmon) Jambi, Senin (6/6/23). FOTO : Indra

Tanjab Barat

Nelayan Kuala Tungkal Ikuti Ujian Nasional Amatir Radio ORARI

Rabu, 7 Jun 2023 - 00:19 WIB

Polres Tanjabbar dan Inspektorat Sosialisasi Pencegahan Pungli. FOTO : Ist

Tanjab Barat

Polres Tanjabbar dan Inspektorat Sosialisasi Pencegahan Pungli

Selasa, 6 Jun 2023 - 17:49 WIB