Safari Jumat di Pengabuan, Bupati Serahkan Bantuan CSR Bank 9 Jambi

- Redaksi

Sabtu, 3 April 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Bupati H. Anwar Sadat didampingi Wakil Bupati Hairan Saat Serahkan Bantuan CSR Bank 9 Jambi di masjid Nurul Ikhlas, Parit Pancasila Desa Suak Samin, Kecamatan Pengabuan, Jum'at (02/04/21)

FOTO : Bupati H. Anwar Sadat didampingi Wakil Bupati Hairan Saat Serahkan Bantuan CSR Bank 9 Jambi di masjid Nurul Ikhlas, Parit Pancasila Desa Suak Samin, Kecamatan Pengabuan, Jum'at (02/04/21)

PENGABUAN – Bupati H. Anwar Sadat didampingi Wakil Bupati Hairan kembali menyapa masyarakat Teluk Nilau, Kecamatan Pengabuan lewat agenda Safari Jumat, Jum’at (02/04/21).

Safari Jumat ini merupakan agenda rutin Safari setiap Jum’at yang telah di sematkan kedua pasangan ini bertujuan untuk menjalin silaturahmi dengan masyarakat, sekaligus menyerap langsung aspirasi dan keluhan masyarakat.

Pada kesempatan ini Bupati dan Wakil Bupati memberikan bantuan mushaf Al-Qur’an, bantuan uang serta bantuan dana CSR Bank Jambi untuk kebutuhan pembangunan mesjid sebesar Rp. 5.000.000,-.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Usai shalat Jumat dilaksanakan di masjid Nurul Ikhlas, Parit Pancasila Desa Suak Samin, Kecamatan Pengabuan dilanjutkan dengan pertemuan dengan masyarakat.

Dalam sambutannya, Bupati Anwar Sadat menyampaikan, Pemerintah secara rutin melaksanakan program SAMBANG DESA.

“Ini bertujuan untuk melihat kondisi serta mendengar langsung apa-apa yang menjadi kebutuhan masyarakat,” kata Bupati akrab disapa UAS.

Bupati dalam kesempatan itu juga kembali mensosialisasikan program Kartu Jaminan Kesehatan Daerah untuk membantu warga yang tidak mampu dan tidak memiliki kartu berobat dari BPJS.

Kemudian untuk mempermudah pembayaran insentif guru ngaji, imam mesjid dan Marbot, masing-masing akan di buatkan kartu ATM khusus dengan logo Tanjab Barat.(*)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Berita Terkait

Bupati Tanjab Barat Kunjungi Pasien di RSUD KH Daud Arif ; Tersenyum Bersama di Hari Kemenangan
Rayakan Kemenangan Bersama Masyarakat, Bupati Tanjab Barat ; Mohon Maaf Lahir dan Batin
Bupati Tanjabbar Sampaikan Peraturan RTRW di Rakor Lintas Sektoral Rencana Tata Tuang
Bupati Bersama Kapolres Tanjabbar Safari Ramadhan di Desa Kampung Baru Kecamatan Batang Asam
Bupati Tanjab Barat Apresiasi Dedikasi AKBP Padli dan Ucapkan Selamat Datang kepada AKBP Agung Basuki
Safari Jum’at di Masjid As-Sahabah, Bupati Anwar Sadat Mohon Do’a untuk Menuntaskan Program Pembangunan
Masyarakat Vs Jadestone Energy, Bupati Pinta Perusahaan Peka dengan Dampak Lingkungan
Sertijab Kepala BPK-RI Perwakilan Provinsi Jambi, Bupati : Semoga Bisa Bersinergi
Berita ini 167 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 10 April 2024 - 19:59 WIB

Bupati Tanjab Barat Kunjungi Pasien di RSUD KH Daud Arif ; Tersenyum Bersama di Hari Kemenangan

Rabu, 10 April 2024 - 01:18 WIB

Rayakan Kemenangan Bersama Masyarakat, Bupati Tanjab Barat ; Mohon Maaf Lahir dan Batin

Rabu, 27 Maret 2024 - 13:02 WIB

Bupati Tanjabbar Sampaikan Peraturan RTRW di Rakor Lintas Sektoral Rencana Tata Tuang

Sabtu, 23 Maret 2024 - 19:09 WIB

Bupati Bersama Kapolres Tanjabbar Safari Ramadhan di Desa Kampung Baru Kecamatan Batang Asam

Kamis, 22 Februari 2024 - 14:11 WIB

Bupati Tanjab Barat Apresiasi Dedikasi AKBP Padli dan Ucapkan Selamat Datang kepada AKBP Agung Basuki

Sabtu, 17 Februari 2024 - 21:27 WIB

Safari Jum’at di Masjid As-Sahabah, Bupati Anwar Sadat Mohon Do’a untuk Menuntaskan Program Pembangunan

Jumat, 19 Januari 2024 - 21:45 WIB

Masyarakat Vs Jadestone Energy, Bupati Pinta Perusahaan Peka dengan Dampak Lingkungan

Selasa, 16 Januari 2024 - 23:17 WIB

Sertijab Kepala BPK-RI Perwakilan Provinsi Jambi, Bupati : Semoga Bisa Bersinergi

Berita Terbaru