Besok, Gubernur Jambi Akan Salurkan Bansos JPS di Tanjab Barat

Lintas Tungkal

- Redaksi

Senin, 8 Juni 2020 - 14:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gubernur Jambi H. Fachrori Umar

Gubernur Jambi H. Fachrori Umar

KUALA TUNGKAL – Gubernur Jambi H. Fachrori Umar beserta Tim Gugus Tugas Penanggulangan Covid 19 Provinsi Jambi akan menyerahkan bantuan Jaring Pengaman Sosial (JPS) di wilayah Kabupaten Tanjung Jabung Barat.

Berdasarkan jadwal yang diterima dari Biro Humas dan Protokol Provinsi Jmabi penyerahan bantuan JPS tersebut dipusatkan di Kantor Camat Tungkal Ilir pada Selasa 09 Juni 2020 sekitar pukul 10.30 WIB.

Juru Bicara Tim Gugus Tugas Covid-19 Provinsi Jambi, Johansyah menjelaskan bahwa sebelumnya Pemprov Jambi juga telah memberikan bansos JPS di dua wilayah yaitu kabupaten Kota Jambi, Muaro Jambi dan Kabupaten Tanjung Jabung Timur.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Insyaallah besok di jadwalkan di Kuala Tungkal 9 Juni,” jelas Johansyah. Senin, (08/06/20).

Bansos  JPS Pemprov Jambi sendiri merupakan program dari refocusing APBD untuk penanganan Covid-19 di provinsi Jambi.(*)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Meriah dan Penuh Syukur, Pesta Perak 25 Tahun Gereja HKBP Simpang Rambutan di Desa Suban Kondusif 
Persoel Polress Tanjab Barat Pastikan Perayaan Pesta Perak 25 Tahun Gereja HKBP Simpang Rambutan Kondusif 
Duel Gengsi “Penawar Luka”: Tanjabbar vs Muaro Jambi Berebut Posisi Ketiga Gubernur Cup 2026
Katamso Sambut Audiensi Forum Pembauran Kebangsaan, Fokus Tingkatkan Nasionalisme dan Persatuan
Dengan 10 Pemain, Mampukah Kota Jambi Peluk Piala Gubernur Cup Melawan Merangin?
Tumbangkan Tanjab Barat, Merangin Rebut Tiket Pertama Final Gubernur Cup Jambi 2026!
Pertegas Disiplin ASN, Pemkab Tanjab Barat Gencarkan Razia Terpadu di Jam Kerja
Update OTT KPK: 7 Kepala Daerah Ditangkap, Bupati Pati dan Wali Kota Madiun Terbaru
Berita ini 192 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 17:06 WIB

Meriah dan Penuh Syukur, Pesta Perak 25 Tahun Gereja HKBP Simpang Rambutan di Desa Suban Kondusif 

Minggu, 25 Januari 2026 - 09:03 WIB

Persoel Polress Tanjab Barat Pastikan Perayaan Pesta Perak 25 Tahun Gereja HKBP Simpang Rambutan Kondusif 

Sabtu, 24 Januari 2026 - 08:05 WIB

Duel Gengsi “Penawar Luka”: Tanjabbar vs Muaro Jambi Berebut Posisi Ketiga Gubernur Cup 2026

Jumat, 23 Januari 2026 - 23:20 WIB

Katamso Sambut Audiensi Forum Pembauran Kebangsaan, Fokus Tingkatkan Nasionalisme dan Persatuan

Jumat, 23 Januari 2026 - 20:07 WIB

Dengan 10 Pemain, Mampukah Kota Jambi Peluk Piala Gubernur Cup Melawan Merangin?

Berita Terbaru