BREAKING NEWS : Bupati Masnah Hari Ini Bakal Lantik Belasan Pejabat Eselon II

- Editor

Kamis, 14 April 2022 - 11:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala BKD Muaro Jambi, Suryadin

Kepala BKD Muaro Jambi, Suryadin

MUARO JAMBI – Bupati Muaro Jambi Hj. Masnah Busro hari Ini, Kamis (14/4/21) dikabarkan akan melantik sejumlah pejabat eson II, hasil Job Pit yang telah dilaksanakan beberapa waktu lalu.

Kepala BKD Muaro Jambi, Suryadin saat dikonfirmasi via telepon WhatsApp, ia membenarkan jika hari ini bakal digelar pelantikan tersebut.

Suryadin juga mengatakan pelantikan bakal digelar hari ini sekitar pukul 14.00 WIab.

“Undangannya kami sebar jam Dua siang ini,” kata Suryadin.

Saat ditanya Eselon berapa yang akan dilantik hari ini, Suryadin mengaku hanya khusus Eselon II saja.

Eselon II yang dilantik hari ini sebanyak 12 orang dan Sebanyak 5 orang dilakukan pengukuhan karna sudah memasuki masa kerja 5 tahun.

BACA JUGA :  Jalankan Perintah Prabowo Arenas 08 Bagikan Makanan Susu dan Pengobatan Gratis

“Meski 12 orang Pejabat tersebut dilantik, namun masih tetap ada kekosongan yaitu 4 OPD dan Satu Staf Ahli. Setelah ini nanti akan ada pembukaan lelang jabatan,” tandasnya.(Val)

Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Berita Terkait

Lounching Program Unggulan Pangdam II/Sriwijaya ‘Dapur Masuk Sekolah’ di SDN 94 Danau Serang Elang Jaluko
Ihsan Yunus Serahkan Bantuan Mesin Pertanian Senilai 2 Miliar di Muaro Jambi
Kapolda Jambi Hadiri Konser Anti Radikalisme Bersama 6.500 Mahasiswa UNJA
Tim Penyelam Basarnas Jambi Temukan Pemuda yang Tenggelam di Sungai Batanghari
Nahas! Remaja di Sengeti Tenggelam saat Mandi di Sungai Batanghari
Sudah Empat Orang Diamankan Polisi Akibat Buka Lahan dengan Membakar
Kualitas Udara Memburuk, Dinkes dan SMSI Muaro Jambi Turun ke Jalan Bagikan Masker
25 Hektar Lahan Ganbut di Kumpe Ulu Terbakar, Danrem 042 Gapu Ingatkan Ini ke Warga
Berita ini 425 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 22 September 2023 - 18:39 WIB

Ihsan Yunus Serahkan Bantuan Mesin Pertanian Senilai 2 Miliar di Muaro Jambi

Senin, 18 September 2023 - 18:51 WIB

Kapolda Jambi Hadiri Konser Anti Radikalisme Bersama 6.500 Mahasiswa UNJA

Sabtu, 16 September 2023 - 12:26 WIB

Tim Penyelam Basarnas Jambi Temukan Pemuda yang Tenggelam di Sungai Batanghari

Sabtu, 16 September 2023 - 11:11 WIB

Nahas! Remaja di Sengeti Tenggelam saat Mandi di Sungai Batanghari

Sabtu, 9 September 2023 - 02:03 WIB

Sudah Empat Orang Diamankan Polisi Akibat Buka Lahan dengan Membakar

Rabu, 6 September 2023 - 17:22 WIB

Kualitas Udara Memburuk, Dinkes dan SMSI Muaro Jambi Turun ke Jalan Bagikan Masker

Sabtu, 2 September 2023 - 13:26 WIB

25 Hektar Lahan Ganbut di Kumpe Ulu Terbakar, Danrem 042 Gapu Ingatkan Ini ke Warga

Jumat, 1 September 2023 - 18:28 WIB

Danrem 042/Gapu Pimpin Padamkan Api Kebakaran Lahan Gambut di Kumpe Ulu

Berita Terbaru