Cegah Penularan PMK, Polsek Maro Sebo Lakukan Pemeriksaan Mobil Pengangkut Hewan Ternak

- Redaksi

Senin, 25 Juli 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Cegah Penularan PMK, Polsek Maro Sebo Lakukan Pemeriksaan Mobil Pengangkut Hewan Ternak. DOk. ISt

Cegah Penularan PMK, Polsek Maro Sebo Lakukan Pemeriksaan Mobil Pengangkut Hewan Ternak. DOk. ISt

MUARO JAMBIPolsek Maro Sebo melaksanakan kegiatan penyekatan mobil pengangkut hewan ternak sapi ataupun kambing yang akan memasuki Wilayah Maro Sebo.

Penyekatan ini guna mengantisipasi mesuknnya penularan penyakit Mulut dan Kuku (PMK) di wilayah itu.

Kapolres Muaro Jambi AKBP Yuyan Priatmaja melalui Kapolsek Maro Sebo IPTU Wiwik Utomo mengatakan razia penyekatan lalu lintas hewan ini di Jalan Simpang Candi Muaro Jambi, bertujuan untuk mencegah adanya hewan ternak masuk ke Wilayah Kabupaten Muaro Jambi Khususnya Kecamatan Maro Sebo yang terjangkit Penyakit Mulut dan Kuku (PMK).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kita juga berikan imbauan kesehatan tentang PMK pada hewan ternak, dengan melakukan pemeriksaan pada hewan ternak yang melintas,”ungkapnya Kapolsek Maro Sebo IPTU Wiwik Utomo, kemarin.

Dikatakan Kapolsek, kegiatan penyekatan ini dengan memberhentikan kendaraan roda empat yang bermuatan hewan ternak. Kemudian melakukan pemeriksaan terhadap hewan ternak dan dokumen yang menyertai.

“Selama kegiatan penyekatan terhadap kendaraan yang mengangkut hewan ternak ini berlangsung dengan aman, lancar, dan kondusif,” ujarnya.(Val)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Berita Terkait

Meriahkan HKG ke-52 TP-PKK Muaro Jambi, Kodim 0415/Jambi Gelar Bazar
Daftar Nama Caleg Terpilih DPRD Kabupaten Muaro Jambi periode 2024-2029
Gerak Cepat Kodim 0415/Jambi Bantu Warga Korban Banjir di Muaro Jambi
Kodim 0415 Jambi Sukseskan Kegiatan SWK Korem 042/Gapu di Bumi Perkemahan Sungai Gelam
Resmikan Paguyuban Seduluran Sehati Suko Awin Jaya, H. Surya Atma Wijaya : Kita Harus Jadi Pelopor Kebaikan
Sisa Material Proyek Box Culvert Desa Mekar Sari Sungai Bahar Ancam Keselamatan Pengendara
Respon Cepat Dilakukan, Masyarakat Sungai Bahar Kagum Akan Sosok Ivan Wirata
Babinsa Kodim 0415/Jambi Bantu Sukseskan MTQ di Desa Wilayah Binaan
Berita ini 176 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 20 Maret 2024 - 19:10 WIB

Meriahkan HKG ke-52 TP-PKK Muaro Jambi, Kodim 0415/Jambi Gelar Bazar

Selasa, 12 Maret 2024 - 19:43 WIB

Daftar Nama Caleg Terpilih DPRD Kabupaten Muaro Jambi periode 2024-2029

Selasa, 20 Februari 2024 - 19:32 WIB

Gerak Cepat Kodim 0415/Jambi Bantu Warga Korban Banjir di Muaro Jambi

Minggu, 4 Februari 2024 - 18:17 WIB

Kodim 0415 Jambi Sukseskan Kegiatan SWK Korem 042/Gapu di Bumi Perkemahan Sungai Gelam

Minggu, 14 Januari 2024 - 19:17 WIB

Resmikan Paguyuban Seduluran Sehati Suko Awin Jaya, H. Surya Atma Wijaya : Kita Harus Jadi Pelopor Kebaikan

Senin, 1 Januari 2024 - 14:26 WIB

Sisa Material Proyek Box Culvert Desa Mekar Sari Sungai Bahar Ancam Keselamatan Pengendara

Senin, 1 Januari 2024 - 14:03 WIB

Respon Cepat Dilakukan, Masyarakat Sungai Bahar Kagum Akan Sosok Ivan Wirata

Rabu, 27 Desember 2023 - 00:40 WIB

Babinsa Kodim 0415/Jambi Bantu Sukseskan MTQ di Desa Wilayah Binaan

Berita Terbaru