Danrem 042/Gapu Silaturahmi ke BPK RI Perwakilan Jambi

- Editor

Jumat, 24 Februari 2023 - 14:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Danrem 042/Gapu Brigjen TNI Supriono beserta Staf Saat Silaturahmi ke kantor BPK RI Perwakilan Provinsi Jambi, Jumat (24/2/23). FOTO : PENREM

Danrem 042/Gapu Brigjen TNI Supriono beserta Staf Saat Silaturahmi ke kantor BPK RI Perwakilan Provinsi Jambi, Jumat (24/2/23). FOTO : PENREM

JAMBI – Danrem 042/Gapu Brigjen TNI Supriono beserta Staf melakukan kunjungan silaturahmi ke kantor BPK RI Perwakilan Provinsi Jambi di Jl. Pangeran Hidayat KM. 6,5 Kel. Sukakarya Kec. Kota Baru Kota Jambi, Jumat (24/2/23).

Kunjungan silaturrahmi tersebut dalam rangka meningkatkan koordinasi bersama Badan Pemeriksa Keuangan.

Pada kesempatan tersebut Danrem mengucapkan terima kasih kepada Bapak Rio yang telah bersedia menerima kunjungannya bersama staf dan menyampaikan bahwa silaturahmi ini merupakan kunjungan balasan, dimana Kepala Perwakilan BPK RI Prov Jambi telah bersilaturahmi ke Korem 042/Gapu beberapa waktu yang lalu.

Kepala Perwakilan BPK RI Prov Jambi Rio Tirta, S.E., M.Acc., CSFA yang saat itu didampingi oleh Pemeriksa Alhi Madya Saut Maruli Tua Siringoringo, Kasubbag Hukum Andre Setyarso, S.H dan Kasubbag Humas dan TU Hendra Saputra, S.S, menyambut baik kunjungan Danrem 042/Gapu beserta sfat.

Beliau juga mengatakan BPK RI sangat mengapresiasi apa yang telah dilaksanakan TNI AD dalam rangka membantu pemerintah daerah.

BACA JUGA :  Pengumuman dan Juknis Penerimaan PPPK Guru & Nakes Kabupaten Tanjab Timur 2023

Diakhir kunjungan, Kepala Perwakilan BPK Prov Jambi mengajak Danrem dan rombongan melihat ruang AKUSTIK (Akuntabilitas Untuk Semua Dengan TIK) dan dilanjutkan dengan saling bertukar plakat serta photo bersama.

Turut mendampingi Komandan Korem, Kasrem 042/Gapu, Kasi Ren Korem 042/Gapu, Kasi Ops, Kasi Ter dan Kasi Log Kasrem 042/Gapu, Kapenrem dan Pasi Anev Korem 042/Gapu. (Red)

Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Berita Terkait

Lomba Meriahkan HUT ke-78 RI, Dandim 0419 Tanjab Ajak Masyarakat Ingat Jasa Pahlawan
Persit Kodim 0419/Tanjab Peduli, Berbagi Sembako untuk Istri Pejuang Kemerdekaan dan Kaum Dhuafa
3 Jenderal Bintang Tiga Berpeluang Gantikan Panglima TNI Yudo Margono
Kasad : Jaga Nama Baik TNI AD dan Bangsa Indonesia, Maka Kalian akan Dihormati
Daftar Nama-Nama 176 Perwira Tinggi TNI yang Dimutasi 
Kasrem 042/Gapu Ikuti Upacara Peringatan Hari Bhayangkara ke-77
Ini Pesan Tegas Danrem 042/Gapu Kepada Dandim 0415/Jambi yang Baru
Prajurit Satgas Pamtas Yonif 132/BS Membagikan Seragam Dan Peralatan Sekolah
Berita ini 61 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 22 September 2023 - 18:39 WIB

Ihsan Yunus Serahkan Bantuan Mesin Pertanian Senilai 2 Miliar di Muaro Jambi

Senin, 18 September 2023 - 18:51 WIB

Kapolda Jambi Hadiri Konser Anti Radikalisme Bersama 6.500 Mahasiswa UNJA

Sabtu, 16 September 2023 - 12:26 WIB

Tim Penyelam Basarnas Jambi Temukan Pemuda yang Tenggelam di Sungai Batanghari

Sabtu, 16 September 2023 - 11:11 WIB

Nahas! Remaja di Sengeti Tenggelam saat Mandi di Sungai Batanghari

Sabtu, 9 September 2023 - 02:03 WIB

Sudah Empat Orang Diamankan Polisi Akibat Buka Lahan dengan Membakar

Rabu, 6 September 2023 - 17:22 WIB

Kualitas Udara Memburuk, Dinkes dan SMSI Muaro Jambi Turun ke Jalan Bagikan Masker

Sabtu, 2 September 2023 - 13:26 WIB

25 Hektar Lahan Ganbut di Kumpe Ulu Terbakar, Danrem 042 Gapu Ingatkan Ini ke Warga

Jumat, 1 September 2023 - 18:28 WIB

Danrem 042/Gapu Pimpin Padamkan Api Kebakaran Lahan Gambut di Kumpe Ulu

Berita Terbaru